Idul Adha Diproyeksi Jatuh pada 28 Juni

Reporter

Tempo.co

Rabu, 3 Mei 2023 14:30 WIB

Pekerja saat memberikan air minum untuk hewan qurban di RPH Dharma Jaya, Jakarta, Kamis, 16 Juli 2020. Hari Raya Kurban atau Idul Adha dirayakan pada akhir Juli 2020. TEMPO/Hilman Fathurrahman W

TEMPO.CO, Jakarta - Hari raya Idul Adha diproyeksi berdasarkan perhitungan astronomi akan jatuh pada 28 Juni 2023. Sedangkan hari Arafat akan jatuh pada 27 Juni 2023.

Idul Adha atau hari raya qurban adalah salah satu perayaan besar dalam agama Islam, yang ditandai dengan hari libur pada negara-negara muslim. Selama Idul Adha, umat muslim di seluruh dunia akan berkumpul untuk melaksanakan solat berjamaah, bersedekah dan menyembelih hewan qurban, yang biasanya berupa domba.

Sedangkan pada hari Arafat, umat Muslim yang menjalankan ibadah haji akan berkumpul di padang arafah yang lokasinya di luar Kota Mekah. Akan tetapi, jatuhnya hari raya Idul Adha di setiap negara akan berbeda-beda tergantung pada hilal (penampakan bulan).

Advertising
Advertising

Ibadah Haji dilakukan setiap tahun di Kota Mekah, Arab Saudi dan dilakukan hanya pada bulan Dhu al-Hijjah berdasarkan kalender Islam. Ritual ibadah haji akan dimulai pada 26 Juni 2023 dan Idul Adha diprediksi jatuh pada 28 Juni 2023.

Tanggal tersebut kemungkinan bakal berubah tergantung pada penampakan bulan dan akan diputuskan oleh komite di Arab Saudi beberapa hari menjelang perayaan Idul Adha.

Pada hari raya Idul Adha, dilakukan penyembelihan hewan qurban. Menyembeli hewan kurban bisa dilakukan langsung setelah salat id tanpa harus menunggu khotbah selesai. Namun harus tetap menunggu salat id benar-benar selesai, hal ini bisa menjadikan penyembelihan hewan kurban menjadi tidak sah karena hewan kurban dipotong sebelum waktunya.

Adapun hewan yang akan dikurbankan harus cukup umur, yang ditandai dengan tumbuhnya sepasang gigi tetap. Untuk hewan unta minimal berusia 5 tahun dan masuk tahun ke 6. Sapi minimal berusia 2 tahun dan masuk tahun ke 3. Domba berusia 1 tahun serta kambing minimal berusia 1 tahun dan masuk tahun ke 2.

Sumber: english.alarabiya.net

Pilihan Editor: Babi Ngepet Viral yang Resahkan Warga Pondok Aren Hanya Anjing Liar

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.

Berita terkait

Buat Jemaah Calon Haji 2024, Ini Aturan Terbaru dari Arab Saudi

1 jam lalu

Buat Jemaah Calon Haji 2024, Ini Aturan Terbaru dari Arab Saudi

Arab Saudi mewajibkan jemaah calon haji memenuhi kriteria vaksinasi dan mendapatkan izin resmi.

Baca Selengkapnya

Arab Saudi Terbitkan Smart Card untuk Jemaah Haji Mulai Tahun Ini, Apa Itu?

7 jam lalu

Arab Saudi Terbitkan Smart Card untuk Jemaah Haji Mulai Tahun Ini, Apa Itu?

Arab Saudi menyatakan pihaknya akan memperketat aturan haji tahun ini.

Baca Selengkapnya

Masalah Kesehatan yang Perlu Diperhatikan Jemaah Haji agar Tak Ganggu Ibadah

20 jam lalu

Masalah Kesehatan yang Perlu Diperhatikan Jemaah Haji agar Tak Ganggu Ibadah

Selama mengikuti ibadah haji, kesehatan dan kebugaran menjadi hal utama yang patut dijaga serta dipertahankan jemaah haji.

Baca Selengkapnya

Yaqut Bertemu Menteri Haji Arab Saudi, Bahas Upaya Peningkatan Layanan Jemaah

22 jam lalu

Yaqut Bertemu Menteri Haji Arab Saudi, Bahas Upaya Peningkatan Layanan Jemaah

Pertemuan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas, dan Menteri Haji dan Umrah Arab Saudi, Tawfiq bin Fawzan Al-Rabiah untuk membahas kemudahan layanan bagi jemaah haji Indonesia.

Baca Selengkapnya

Reaksi DPR Soal Arab Saudi Izinkan Pemegang Semua Jenis Visa Lakukan Umrah

1 hari lalu

Reaksi DPR Soal Arab Saudi Izinkan Pemegang Semua Jenis Visa Lakukan Umrah

DPR menyatakan kebijakan Arab Saudi bertolak belakang dengan Undang-Undang tentang Penyelenggaraan Ibadah Haji dan Umrah.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: Kongres Amerika Serikat Berusaha Lindungi Benjamin Netanyahu dari Kemungkinan Penahanan oleh ICC

1 hari lalu

Top 3 Dunia: Kongres Amerika Serikat Berusaha Lindungi Benjamin Netanyahu dari Kemungkinan Penahanan oleh ICC

Top 3 Dunia, Kongres Amerika Serikat yang berupaya menghasilkan undang-undang agar bisa menghalangi ICC menerbitkan surat penahanan Netanyahu

Baca Selengkapnya

Arab Saudi Bakal Tindak Tegas Jamaah Haji yang Pakai Visa Tak Resmi

1 hari lalu

Arab Saudi Bakal Tindak Tegas Jamaah Haji yang Pakai Visa Tak Resmi

Arab Saudi akan menindak tegas siapa pun yang melaksanakan ibadah haji tanpa visa resmi.

Baca Selengkapnya

Menlu AS Temui Pangeran MBS di Arab Saudi, Bahas Gencatan Senjata Gaza

1 hari lalu

Menlu AS Temui Pangeran MBS di Arab Saudi, Bahas Gencatan Senjata Gaza

Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken terbang ke Riyadh untuk bertemu Pangeran MBS dari Arab Saudi guna membahas perang di Gaza.

Baca Selengkapnya

Ma'ruf Amin Terima Kunjungan Menteri Haji dan Umrah Arab Saudi di Istana Wapres

1 hari lalu

Ma'ruf Amin Terima Kunjungan Menteri Haji dan Umrah Arab Saudi di Istana Wapres

Wakil Presiden Ma'ruf Amin menerima lawatan Menteri Haji dan Umrah Arab Saudi Tawfiq bin Fawzan Al-Rabiah di Istana Wapres.

Baca Selengkapnya

Pejabat Arab dan Muslim Serukan 'Sanksi Efektif' terhadap Israel

2 hari lalu

Pejabat Arab dan Muslim Serukan 'Sanksi Efektif' terhadap Israel

Pejabat Arab dan Muslim di Riyadh mendesak masyarakat internasional untuk menjatuhkan "sanksi efektif" terhadap Israel atas kejahatan perangnya.

Baca Selengkapnya