Pemilu, Pasar Uang Malaysia Tutup

Reporter

Tempo.co

Rabu, 16 November 2022 10:00 WIB

Seorang petugas media melewati toko kosong yang menyimpan surat suara Pemilu 2019 yang diduga sudah dicoblos di Jalan Seksyen 2/11 Kajang Selangor, Jumat 12 April 2019. Polisi Diraja Malaysia (PDRM) Kajang bersama Relawan Prabowo - Sandi (PADI) Malaysia berjaga di lokasi tersebut. ANTARA FOTO/Rafiuddin Abdul Rahman

TEMPO.CO, Jakarta - Pasar uang Malaysia akan tutup pada Jumat, 18 November 2022, karena libur nasional. Malaysia memberlakukan libur sehari sebelum pemilu, dimana hal ini juga sdah diumumkan lewat brosur.

Perdana Menteri Malaysia Ismail Sabri Yaakob pada pekan ini mengumumkan libur nasional pada 18 November – 19 November 2022 agar warga Malaysia lebih mudah memberikan hak suara mereka dalam pemilu nasional.

Baca juga:Bank Indonesia Buka Lowongan Kerja Posisi Manajer Pasar Keuangan Lulusan S1, Ini Syaratnya

Advertising
Advertising

Bursa efek Malaysia dalam pernyataan Selasa malam, 15 November 2022, menyatakan perdagangan akan diakhiri pada Senin, 21 November 2022.

Pemilu Malaysia akan dilaksanakan pada 19 November 2022. Kepastian pemilu yang digelar lebih awal ini dikonfirmasi Komisi Pemilihan Umum (KPU) Malaysia pada Kamis, 20 Oktober 2022.

Ketua KPU Malaysia Abdul Ghani Salleh menyatakan, kandidat harus mengajukan pencalonan untuk menjadi anggota parlemen pada 5 November 2022.

Pemilu Malaysia digelar lebih cepat dari jadwal awal September 2023. Keputusan itu diambil oleh Perdana Menteri Ismail Sabri Yaakob setelah membubarkan parlemen pada 10 Oktober.

Ismail Sabri, salah satu elit dari partai berkuasa UMNO (Organisasi Nasional Melayu Bersatu), meyakini, pemilu lebih cepat akan mengakhiri tahun ketidakstabilan politik. Sementara sejumlah kalangan oposisi menilai pemilu mendatang hanya dibuat untuk memperkuat cengkeraman dari dominasi koalisi partai penguasa yang tercemar korupsi

Sekitar 21 juta warga Malaysia berhak berpartisipasi dalam pemilu tahun ini, untuk memilih anggota parlemen yang akan duduk di majelis rendah. Total ada 222 kursi anggota parlemen yang diperebutkan.

Partai atau koalisi yang memenangkan mayoritas suara sebanyak 112 kursi akan membentuk pemerintahan Malaysia berikutnya.

Sumber: Reuters

Baca juga: Bulu Tangkis: 4 Wakil Indonesia Melaju ke Malaysia International Series 2022

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.

Berita terkait

Hakim MK Naik Pitam Komisioner KPU Absen di Sidang Pileg: Sejak Pilpres Enggak Serius

1 hari lalu

Hakim MK Naik Pitam Komisioner KPU Absen di Sidang Pileg: Sejak Pilpres Enggak Serius

Hakim MK Arief Hidayat menegur komisioner KPU yang tak hadir dalam sidang PHPU Pileg Panel III. Arief menilai KPU tak menganggap serius sidang itu.

Baca Selengkapnya

Perusahaan Malaysia dan Jermat Minat Investasi di IKN, OIKN Sebut 3 LoI, Rencana Kantor Kedubes Pindah hingga..

1 hari lalu

Perusahaan Malaysia dan Jermat Minat Investasi di IKN, OIKN Sebut 3 LoI, Rencana Kantor Kedubes Pindah hingga..

Deputi Otorita IKN Agung Wicaksono menyatakan beberapa perusahaan dari Malaysia dan Jerman telah menyatakan minatnya untuk berinvestasi di IKN.

Baca Selengkapnya

Said Iqbal Yakin Partai Buruh Masuk Senayan pada Pemilu 2029

2 hari lalu

Said Iqbal Yakin Partai Buruh Masuk Senayan pada Pemilu 2029

Presiden Partai Buruh Said Iqbal menyakini partainya masuk ke Senayan pada pemilu 2029 mendatang.

Baca Selengkapnya

KFC Malaysia Tutup 100 Gerai di Tengah Marak Aksi Boikot Pro-Israel

3 hari lalu

KFC Malaysia Tutup 100 Gerai di Tengah Marak Aksi Boikot Pro-Israel

KFC menutup 100 gerainya di Malaysia. Perusahaan mengaku karena ekonomi sulit. Media lokal menyebut karena terdampak boikot pro-Israel.

Baca Selengkapnya

Standard Chartered Perkiraan Pertumbuhan PDB Indonesia 2024 Menjadi 5,1 Persen

4 hari lalu

Standard Chartered Perkiraan Pertumbuhan PDB Indonesia 2024 Menjadi 5,1 Persen

Standard Chartered menurunkan perkiraan pertumbuhan produk domestik bruto atau PDB Indonesia tahun 2024 dari 5,2 persen menjadi 5,1 persen.

Baca Selengkapnya

8 Makanan Oleh-Oleh Khas Malaysia yang Kekinian dan Murah

4 hari lalu

8 Makanan Oleh-Oleh Khas Malaysia yang Kekinian dan Murah

Saat melancong ke Malaysia, jangan lupa membeli oleh-oleh khas Malaysia yang kekinian dan murah. Berikut ini rekomendasinya.

Baca Selengkapnya

Parlemen Arab Desak Investigasi Internasional Kuburan Massal di Gaza

4 hari lalu

Parlemen Arab Desak Investigasi Internasional Kuburan Massal di Gaza

Parlemen Arab menyerukan investigasi internasional independen menyusul penemuan kuburan massal di Rumah Sakit Al-Shifa dan Rumah Sakit Nasser di Gaza

Baca Selengkapnya

Bukan Hanya Malaysia , 3 Negara Asia Tenggara ini Pernah Lakukan Pencurian Ikan di Indonesia

4 hari lalu

Bukan Hanya Malaysia , 3 Negara Asia Tenggara ini Pernah Lakukan Pencurian Ikan di Indonesia

Sejumlah nelayan dari negara tetangga beberapa kali terlibat pencurian ikan di perairan Indonesia

Baca Selengkapnya

Desain Unik Skywalk Terpanjang di Dunia yang Baru Dibuka di Langkawi

5 hari lalu

Desain Unik Skywalk Terpanjang di Dunia yang Baru Dibuka di Langkawi

Langkawi menyuguhkan objek wisata baru berupa skywalk dengan desain untuk

Baca Selengkapnya

Kisah Dokter Gigi dari Universitas Gaza, Awalnya Bahagia Kini Hidup Terasa Hampa

5 hari lalu

Kisah Dokter Gigi dari Universitas Gaza, Awalnya Bahagia Kini Hidup Terasa Hampa

Naim berasal dari keluarga dokter dan dokter gigi. Dia hidup gelimang kebahagiaan, namun penjajahan Israel telah membuat hidupnya hampa.

Baca Selengkapnya