Inflasi Naik, Presiden Lopez Obrador dan Pengusaha di Meksiko Bikin Kesepakatan

Reporter

Tempo.co

Sabtu, 24 September 2022 08:00 WIB

Presiden Meksiko Andres Manuel Lopez Obrador. Sumber: Reuters

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Meksiko Andres Manuel Lopez Obrador mengaku sudah mencapai kesepakatan dengan perusahaan - perusahaan untuk menjaga harga bahan-bahan kebutuhan pokok tetap stabil. Kesepakatan itu dicapai saat inflasi di Mesiko meroket.

Presiden Obrador pada pekan ini mengatakan ada 20 perusahaan yang akan ambil bagian dalam pertemuan dengannya. Pemerintah Meksiko mengincar 20 jenis sembako.

Lopez Obrador pada Jumat, 22 September 2022, mengatakan pihaknya pada 3 Oktober nanti akan mengumumkan sejumlah kebijakan baru untuk menjinakkan inflasi, meskipun Meksiko telah mengesampingkan kontrol harga sepihak pada makanan.

Advertising
Advertising

Pegulat Lucha libre menegur seorang pedagang yang tidak menggunakan masker sebagai langkah pencegahan penyebaran COVID-19 di pasar Central Abastos, di Mexico City, Meksiko 10 Maret 2021. REUTERS/Carlos Jasso

Inflasi di Meksiko naik melampaui dari yang diperkirakan selama pekan pertama September 2022. Data pada Kamis, 21 September 2022, memperlihatkan inflasi di negara itu hampir menyamai inflasi tertinggi dalam 22 tahun.

Meksiko adalah negara dengan perekonomian terbesar kedua di kawasan Amerika Latin. Inflasi tahunan di Meksiko menembus angka 8,76 persen.

Dalam 15 hari terakhir pada September 2022, memperlihatkan harga-harga bahan makanan, minuman dan tembakau naik 13,27 persen year-on-year.

Presiden Lopez Obrador mengumumkan berencana menaikkan upah minimum dalam jumlah yang ‘cukup’. Langkah ini sebagai upaya untuk melonggarkan tekanan inflasi.

Saat ini, banyak negara di dunia masih menghadapi tantangan fiskal setelah pandemi Covid-19. Inflasi dunia yang sangat tinggi disebabkan distrupsi harga pangan, minyak, energi, hingga kenaikan suku bunga capital flow yang semakin folktale.

Sumber: Reuters

Baca juga: Suku Bunga BI Naik Agresif, Pengusaha: Ekonomi Turun, Inflasi Semakin Naik

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.

Berita terkait

Warga Nigeria Diduga Nikahi WNI untuk Buat Perusahaan dan Rekening dalam Kasus Penipuan yang Rugikan Perusahaan Singapura Rp 32 Miliar

10 jam lalu

Warga Nigeria Diduga Nikahi WNI untuk Buat Perusahaan dan Rekening dalam Kasus Penipuan yang Rugikan Perusahaan Singapura Rp 32 Miliar

Salah satu modus warga Nigeria disebut menikahi satu tersangka dari Indonesia untuk diperintah mengurus izin usaha.

Baca Selengkapnya

Kata Pengguna Layanan Starlink: Harga Lebih Irit, tapi Tak Cocok di Perkotaan, Kenapa?

1 hari lalu

Kata Pengguna Layanan Starlink: Harga Lebih Irit, tapi Tak Cocok di Perkotaan, Kenapa?

Kementerian Komunikasi dan Informatika menyatakan layanan koneksi Starlink lebih dibutuhkan di daerah yang terisolir dan minim jaringan internet.

Baca Selengkapnya

Bareskrim Buru Warga Nigeria Diduga Otak dari Penipuan yang Rugikan Perusahaan Singapura Rp 32 Miliar

1 hari lalu

Bareskrim Buru Warga Nigeria Diduga Otak dari Penipuan yang Rugikan Perusahaan Singapura Rp 32 Miliar

Dirtipidsiber Bareskrim Polri menyebut saat ini penyidik juga masih mengejar diduga pelaku berinisial S warga negara Nigeria.

Baca Selengkapnya

Malaysia Tolak Larang Perusahaan Pemasok Senjata ke Israel dalam Pameran di Kuala Lumpur

1 hari lalu

Malaysia Tolak Larang Perusahaan Pemasok Senjata ke Israel dalam Pameran di Kuala Lumpur

Suara pro-Palestina, termasuk mantan Perdana Menteri Malaysia Mahathir Mohamad, mengatakan perusahaan Lockheed Martin dan MBDA harus dilarang

Baca Selengkapnya

Bareskrim Ungkap Kasus Manipulasi Data Gunakan Email Palsu yang Rugikan Perusahaan Singapura Rp 32 Miliar

1 hari lalu

Bareskrim Ungkap Kasus Manipulasi Data Gunakan Email Palsu yang Rugikan Perusahaan Singapura Rp 32 Miliar

Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri mengungkap kasus manipulasi data menggunakan email palsu dan memanfaatkan informasi data untuk menipu.

Baca Selengkapnya

Mendagri Tito Keluhkan Mayoritas Inflasi Provinsi Lampaui Angka Nasional

1 hari lalu

Mendagri Tito Keluhkan Mayoritas Inflasi Provinsi Lampaui Angka Nasional

Menteri TIto Karnavian meminta kepala daerah memerhatikan inflasi di daerahnya masing-masing.

Baca Selengkapnya

Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara: Kita Harus Waspada, Pendapatan Negara Turun

2 hari lalu

Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara: Kita Harus Waspada, Pendapatan Negara Turun

Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara mengatakan bahwa Indonesia harus waspada, karena pendapatan negara pada triwulan I 2024 turun.

Baca Selengkapnya

Wamenkeu Suahasil Nazara Soroti 3 Faktor Penting dalam Ekonomi RI, Suku Bunga hingga Kurs Rupiah

2 hari lalu

Wamenkeu Suahasil Nazara Soroti 3 Faktor Penting dalam Ekonomi RI, Suku Bunga hingga Kurs Rupiah

Wamenkeu Suahasil Nazara menyoroti tiga faktor yang menjadi perhatian dalam perekonomian Indonesia saat ini. Mulai dari suku bunga yang tinggi, harga komoditas, hingga nilai tukar rupiah terhadap dolar AS.

Baca Selengkapnya

BI: Inflasi di Jawa Tengah Turun setelah Idul Fitri, Berapa?

4 hari lalu

BI: Inflasi di Jawa Tengah Turun setelah Idul Fitri, Berapa?

Daerah dengan catatan inflasi terendah di Jawa Tengah adalah Kabupaten Rembang yaitu 0,02 persen.

Baca Selengkapnya

LPEM UI Sebut Tiga Sumber Inflasi, Rupiah sampai Konflik Iran-Israel

4 hari lalu

LPEM UI Sebut Tiga Sumber Inflasi, Rupiah sampai Konflik Iran-Israel

Inflasi April 2024 sebesar 3 persen secara year on year.

Baca Selengkapnya