Kesepakatan Perdagangan dan Investasi Indonesia-UEA Siap Ditandatangani

Reporter

Tempo.co

Editor

Yudono Yanuar

Senin, 14 Februari 2022 18:49 WIB

Direktur Jenderal Perundingan Perdagangan Internasional, Djatmiko Bris Witjaksono. ANTARA/HO-Biro Huams Kemendag/pri.

TEMPO.CO, Jakarta - Indonesia dan Uni Emirat Arab atau UEA hampir menyelesaikan kesepakatan perdagangan dan investasi setelah berbulan-bulan negosiasi. Kesepakatan itu dapat ditandatangani pada Maret, kata pejabat dari kedua belah pihak seperti dikutip Reuters, Senin, 14 Februari 2022.

UEA dan Indonesia pada September lalu mengadakan pembicaraan Perjanjian Kemitraan Ekonomi Komprehensif (CEPA) yang dimaksudkan untuk menghilangkan tarif dan meningkatkan investasi antara kedua negara.

Menteri Negara Perdagangan Luar Negeri Emirat Thani Al Zeyoudi mengatakan bahwa kedua belah pihak hampir mencapai kesepakatan dan itu bisa ditandatangani paling cepat bulan depan.

Dirjen Perundingan Perdagangan Internasional Kemendag, Djatmiko Bris Witjaksono, mengatakan kedua belah pihak sedang berupaya menyelesaikan perjanjian untuk dapat ditandatangani pada bulan depan.

Dia menolak berkomentar tentang apa yang masih dinegosiasikan.

Advertising
Advertising

Indonesia adalah salah satu dari beberapa negara yang sedang menjajaki kemungkinan kesepakatan perdagangan dengan UEA. UEA ingin menyimpulkan beberapa pakta perdagangan tahun ini.

Utusan Israel untuk UEA, Amir Hayek, pada hari Senin mentweet bahwa putaran terakhir pembicaraan perdagangan dengan UEA sedang berlangsung.

Di antara yang sedang dipelajari oleh UEA adalah Perjanjian Kemitraan Ekonomi Komprehensif dengan enam negara blok perdagangan Komunitas Afrika Timur (EAC) yang mencakup Kenya, Rwanda dan Tanzania, kata Al Zeyoudi.

Berita terkait

Banjir Bandang dan Tanah Longsor di Kenya Menewaskan 181 Orang

4 hari lalu

Banjir Bandang dan Tanah Longsor di Kenya Menewaskan 181 Orang

Banjir bandang ini telah berdampak pada negara tetangga Kenya yakni Burundi dan Tanzania

Baca Selengkapnya

Korea Utara Kirim Utusan ke Iran, Apa yang Dibahas?

11 hari lalu

Korea Utara Kirim Utusan ke Iran, Apa yang Dibahas?

Korea Utara mengirim delegasi ke Iran utnuk pertama kalinya sejak 2019. Selain ekonomi, keduanya diperkirakan akan menjalin kerja sama militer.

Baca Selengkapnya

Tony Blair Dipanggil Jokowi Membahas Investasi IKN, Hasilnya?

16 hari lalu

Tony Blair Dipanggil Jokowi Membahas Investasi IKN, Hasilnya?

Tony Blair menjelaskan, Uni Emirat Arab (UAE) berencana untuk investasi panel surya di IKN. Investasi ini akan difasilitasi oleh Tony Blair Institute.

Baca Selengkapnya

Banjir di Dubai, Dipicu Curah Hujan Terderas di UEA dalam 75 Tahun Terakhir

18 hari lalu

Banjir di Dubai, Dipicu Curah Hujan Terderas di UEA dalam 75 Tahun Terakhir

Banjir besar di Dubai dipicu hujan terderas dalam 75 tahun terakhir di Uni Emirat Arab.

Baca Selengkapnya

5 Tradisi Perayaan Lebaran di Berbagai Negara, Hidangan Ouzi di UEA sampai Ziarah Kubur di China

25 hari lalu

5 Tradisi Perayaan Lebaran di Berbagai Negara, Hidangan Ouzi di UEA sampai Ziarah Kubur di China

Perayaan lebaran di berbagai negara menunjukkan kekayaan budaya dan keberagaman. Berikut yang dilakukan di 5 negara ini.

Baca Selengkapnya

Idul Fitri di Gaza, UEA dan Mesir Kirim Baju Baru hingga Permen Lewat Udara

26 hari lalu

Idul Fitri di Gaza, UEA dan Mesir Kirim Baju Baru hingga Permen Lewat Udara

UEA dan Mesir mengirimkan bantuan baju lebaran, sepatu dan makanan untuk Idul Fitri penduduk di Gaza.

Baca Selengkapnya

Bandara I Gusti Ngurah Rai Mulai Siapkan Rute Perdana dari Abu Dhabi

32 hari lalu

Bandara I Gusti Ngurah Rai Mulai Siapkan Rute Perdana dari Abu Dhabi

Bandara I Gusti Ngurah Rai saat ini sedang menyiapkan satu lagi penambahan rute internasional baru dari Abu Dhabi, Uni Emirat Arab (UEA).

Baca Selengkapnya

Inilah 10 Negara Terkuat di Dunia Tahun 2024

33 hari lalu

Inilah 10 Negara Terkuat di Dunia Tahun 2024

Berdasarkan beberapa indikator penting, berikut 10 negara terkuat di dunia 2024.

Baca Selengkapnya

Jokowi ke KTT ASEAN-Australia, Akan Dorong Kerja Sama Ekonomi, Transisi Energi dan Transformasi Digital

4 Maret 2024

Jokowi ke KTT ASEAN-Australia, Akan Dorong Kerja Sama Ekonomi, Transisi Energi dan Transformasi Digital

Presiden Joko Widodo atau Jokowi pada pagi hari ini, Senin, 4 Maret 2024, bertolak ke Melbourne, Australia.

Baca Selengkapnya

Yeremia / Rahmat Menang dalam Debutnya di BATC 2024, Indonesia Perlebar Keunggulan atas UEA 4-0

14 Februari 2024

Yeremia / Rahmat Menang dalam Debutnya di BATC 2024, Indonesia Perlebar Keunggulan atas UEA 4-0

Yeremia / Rahmat mengalahkan pasangan UEA Imam Adi Kusuma Atmaja/Aakash Ravikumar 21-10, 21-12 di BATC 2024.

Baca Selengkapnya