Mantan Presiden Pantai Gading Ingin Berpolitik Sampai Akhir Hayat

Reporter

Tempo.co

Senin, 18 Oktober 2021 14:00 WIB

Mantan Presiden Pantai Gading Laurent Gbagbo, 76 tahun, dibebaskan oleh ICC dari tuduhan dugaan kejahatan kemanusiaan. Sumber: Reuters

TEMPO.CO, Jakarta - Mantan Presiden Pantai Gading Laurent Gbagbo ogah mundur dari panggung politik negara itu. Pada Minggu, 17 Oktober 2021, Gbagbo bersumpah akan terus berpolitik sampai akhir hidupnya.

Ucapan itu disampaikan Gbagbo saat dia meluncurkan partai baru yang didirikannya. Gbagbo baru saja dibebaskan oleh International Criminal Court (ICC) dan pulang ke Pantai Gading setelah satu dekade berlindung ke luar negeri.

Mantan Presiden Pantai Gading Laurent Gbagbo, 76 tahun, dibebaskan oleh ICC dari tuduhan dugaan kejahatan kemanusiaan. Sumber: Reuters

Gbagbo adalah Presiden Pantai Gading periode tahun 2000 – 2011. Dia pulang ke Pantai Gading pada Juni 2021 lalu, setelah ICC di Belanda pada 2019 membebaskannya dari tuduhan keterlibatannya dalam sebuah perang sipil, yang dipicu oleh penolakan Gbagbo atas kekalahannya dalam sebuah pemilu.

Gbagbo memberi nama partai bentukannya, Cote d'Ivoire" (PPA-CI). Dia diperkirakan akan mencalonkan diri untuk menjadi Presiden Pantai Gading dalam pemilu 2025. Namun pada hari Minggu kemarin, 17 Oktober 2021, dia menolak memberikan jawaban, yang pasti.

Advertising
Advertising

Gbagbo kehilangan partai yang sebelumnya dia bentuk, yakni Ivorian Popular Front. Partai itu sekarang dikuasai oleh mantan sekutunya selama dia dua hampir tujuh tahun di penjara di Belanda. Namun Gbagbo masih bisa mempertahankan para pendukungnya yang banyak dan setianya

“Saya ingin melakukan politik praktis sampai saya meninggal. Banyak orang yang lebih tua dari saya dan mereka masih berpolitik praktis,” kata Gbagbo, 76 tahun, yang disambut dengan tepuk tangan gembira.

Baca juga: Sampai Akhir Hayat Ajip Rosidi Garap Kamus Bahasa Sunda Mutakhir

Sumber: Reuters

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

Presiden Jokowi Dorong Hilirisasi untuk Stabilkan Harga Jagung

9 jam lalu

Presiden Jokowi Dorong Hilirisasi untuk Stabilkan Harga Jagung

Harga Jagung di tingkat petani anjlok saat panen raya. Presiden Jokowi mendorong hilirisasi untuk menstabilkan harga.

Baca Selengkapnya

Hakim MK Naik Pitam Komisioner KPU Absen di Sidang Pileg: Sejak Pilpres Enggak Serius

1 hari lalu

Hakim MK Naik Pitam Komisioner KPU Absen di Sidang Pileg: Sejak Pilpres Enggak Serius

Hakim MK Arief Hidayat menegur komisioner KPU yang tak hadir dalam sidang PHPU Pileg Panel III. Arief menilai KPU tak menganggap serius sidang itu.

Baca Selengkapnya

Said Iqbal Yakin Partai Buruh Masuk Senayan pada Pemilu 2029

1 hari lalu

Said Iqbal Yakin Partai Buruh Masuk Senayan pada Pemilu 2029

Presiden Partai Buruh Said Iqbal menyakini partainya masuk ke Senayan pada pemilu 2029 mendatang.

Baca Selengkapnya

5 Presiden Indonesia yang Juga Petinggi Partai, Tak ada Nama Jokowi

3 hari lalu

5 Presiden Indonesia yang Juga Petinggi Partai, Tak ada Nama Jokowi

Jokowi jadi satu-satunya presiden Indonesia yang dipecat dari partai, inilah 5 Presiden Indonesia yang juga menjadi petinggi partai.

Baca Selengkapnya

Standard Chartered Perkiraan Pertumbuhan PDB Indonesia 2024 Menjadi 5,1 Persen

3 hari lalu

Standard Chartered Perkiraan Pertumbuhan PDB Indonesia 2024 Menjadi 5,1 Persen

Standard Chartered menurunkan perkiraan pertumbuhan produk domestik bruto atau PDB Indonesia tahun 2024 dari 5,2 persen menjadi 5,1 persen.

Baca Selengkapnya

Fakta Uzbekistan, Negara Asal Imam Bukhari yang Pernah Dicengkram Uni Soviet

4 hari lalu

Fakta Uzbekistan, Negara Asal Imam Bukhari yang Pernah Dicengkram Uni Soviet

Uzbekistan, tempat kelahiran Imam Bukhari, seorang periwayat hadis yang dihormati.

Baca Selengkapnya

Sri Mulyani: Anggaran Pemilu 2024 Belum Terbelanjakan Rp 12 Triliun

6 hari lalu

Sri Mulyani: Anggaran Pemilu 2024 Belum Terbelanjakan Rp 12 Triliun

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan masih ada Rp 12,3 triliun anggaran Pemilu 2024 yang belum terbelanjakan.

Baca Selengkapnya

Junimart Minta Seleksi Petugas Badan Adhoc Pilkada Dilakukan Terbuka

6 hari lalu

Junimart Minta Seleksi Petugas Badan Adhoc Pilkada Dilakukan Terbuka

Wakil Ketua Komisi II DPR RI, Junimart Girsang mengatakan, badan Adhoc Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada), harus diseleksi lebih ketat dan terbuka untuk menghindari politik transaksional.

Baca Selengkapnya

Pakar Hukum Unand Beri Catatan Putusan MK, Termasuk Dissenting Opinion 3 Hakim Konstitusi

7 hari lalu

Pakar Hukum Unand Beri Catatan Putusan MK, Termasuk Dissenting Opinion 3 Hakim Konstitusi

Pakar Hukum Universitas Andalas atau Unand memberikan tanggapan soal putusan MK dan dissenting opinion.

Baca Selengkapnya

Tim Joe Biden akan Terus Gunakan TikTok untuk Kampanye Walau Dilarang DPR

7 hari lalu

Tim Joe Biden akan Terus Gunakan TikTok untuk Kampanye Walau Dilarang DPR

Tim kampanye Joe Biden berkata mereka tidak akan berhenti menggunakan TikTok, meski DPR AS baru mengesahkan RUU yang mungkin melarang penggunaan media sosial itu.

Baca Selengkapnya