Politikus Berpengaruh Tunisia Dikenai Tahanan Rumah

Reporter

Tempo.co

Sabtu, 7 Agustus 2021 18:00 WIB

Presiden Tunisia Kais Saied (Sumber: Reuters/ Muahmmad Hamed)

TEMPO.CO, Jakarta - Kementerian Dalam Negeri Tunisia menempatkan politikus Anouar Maarouf dalam status tahanan rumah. Maarouf adalah salah satu tokoh paling berpengaruh di Partai Ennahda, yakni partai yang dikenal menentang langkah Presiden Kais Saied mengambil alihan kekuasaan.

Kabar Maarouf berada dalam tahanan rumah disampaikan oleh rekannya pada Jumat, 6 Agustus 2021. Maarouf dikabarkan sudah menjadi incaran sejak Presiden Saied memberhentikan perdana menteri dan membekukan sementara parlemen Tunisia pada 25 Juli 2021. Partai Ennahda menyebut hal ini sebagai kudeta.

Maarouf pada periode 2016 – 2020 menjabat sebagai Kepala di Kementerian Komunikasi dan Teknologi Tunisia. Lembaga itu dicurigai oleh Presiden Saied telah mendorong sejumlah partai mencoba untuk memanipulasi demi keuntungan pribadi.

Advertising
Advertising

“Anouar Maarouf mendapat kabar dari otoritas kalau dia berstatus dalam tahanan rumah,” kata sumber di Partai Ennahda.

Partai Ennahda akan mengajukan banding ke pengadilan administrasi atas penahanan ini. Sebab ini adalah keputusan sewenang-wenang yang berdampak pada hak seseorang melakukan aktivitas, bepergian dan kebebasan berekspresi.

Kementerian Dalam Negeri Tunisia enggan berkomentar mengenai hal ini. Kendati gerakan yang dilakukan Presiden Saied tampaknya mendapat dukungan luas, namun mulai muncul banyak pertanyaan soal transisi demokrasi dalam 10 tahun terakhir pasca-tergulingnya pemerintahan otokratik dalam sebuah revolusi yang memancing terjadinya Arab Spring pada 2011 silam.

Baca juga: Pangeran Hamzah Menolak Dibungkam dalam Tahanan Rumah

Sumber: Reuters

Berita terkait

Warga Panama Selenggarakan Pemilihan Umum

9 jam lalu

Warga Panama Selenggarakan Pemilihan Umum

Warga Panama pada Minggu, 5 Mei 2024, berbondong-bondong memberikan hak suaranya dalam pemilihan umum untuk memilih presiden

Baca Selengkapnya

Apa Itu Presidential Club yang Diusulkan Prabowo?

13 jam lalu

Apa Itu Presidential Club yang Diusulkan Prabowo?

Presidential Club berisi para eks presiden Indonesia yang akan saling berdiskusi dan bertukar pikiran untuk menjaga silaturahmi dan menjadi teladan.

Baca Selengkapnya

Presiden Jokowi Dorong Hilirisasi untuk Stabilkan Harga Jagung

2 hari lalu

Presiden Jokowi Dorong Hilirisasi untuk Stabilkan Harga Jagung

Harga Jagung di tingkat petani anjlok saat panen raya. Presiden Jokowi mendorong hilirisasi untuk menstabilkan harga.

Baca Selengkapnya

Politikus di Rusia Diguncang Silang Pendapat soal Isu Gay

4 hari lalu

Politikus di Rusia Diguncang Silang Pendapat soal Isu Gay

Alexandr Khinstein menilai politikus yang bertugas di lembaga pendidikan atau anak-anak tak boleh penyuka sesama jenis atau gay.

Baca Selengkapnya

5 Presiden Indonesia yang Juga Petinggi Partai, Tak ada Nama Jokowi

5 hari lalu

5 Presiden Indonesia yang Juga Petinggi Partai, Tak ada Nama Jokowi

Jokowi jadi satu-satunya presiden Indonesia yang dipecat dari partai, inilah 5 Presiden Indonesia yang juga menjadi petinggi partai.

Baca Selengkapnya

Fakta Uzbekistan, Negara Asal Imam Bukhari yang Pernah Dicengkram Uni Soviet

6 hari lalu

Fakta Uzbekistan, Negara Asal Imam Bukhari yang Pernah Dicengkram Uni Soviet

Uzbekistan, tempat kelahiran Imam Bukhari, seorang periwayat hadis yang dihormati.

Baca Selengkapnya

Resmi Ditetapkan sebagai Presiden Terpilih, Berapa Harta Kekayaan Prabowo Subianto?

10 hari lalu

Resmi Ditetapkan sebagai Presiden Terpilih, Berapa Harta Kekayaan Prabowo Subianto?

Jumlah harta kekayaan Presiden terpilih, Prabowo Subianto, mencapai Rp 2,04 triliun. Berikut Rinciannya.

Baca Selengkapnya

Sama-sama Bantu Presiden, Apa Beda Kedudukan Wakil Presiden dengan Menteri?

10 hari lalu

Sama-sama Bantu Presiden, Apa Beda Kedudukan Wakil Presiden dengan Menteri?

Dalam menjalankan tugas dan wewenangnya Presiden dibantu Wakil Presiden. Presiden juga dibantu para menteri. Lalu, apa bedanya Wapres dengan menteri?

Baca Selengkapnya

KPU Tetapkan Prabowo-Gibran sebagai Presiden dan Wakil, Pengrajin Pigura Panen Pesanan

10 hari lalu

KPU Tetapkan Prabowo-Gibran sebagai Presiden dan Wakil, Pengrajin Pigura Panen Pesanan

Pengrajin pigura bergambar Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka mulai marak usai penetapan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU).

Baca Selengkapnya

Alasan Sumpah Jabatan Presiden Indonesia Pertama Dilakukan di Keraton Yogyakarta

10 hari lalu

Alasan Sumpah Jabatan Presiden Indonesia Pertama Dilakukan di Keraton Yogyakarta

Di Indonesia sumpah jabatan presiden pertama kali dilaksanakan pada tahun 1949. Yogyakarta dipilih karena Jakarta tidak aman.

Baca Selengkapnya