Somaliland Gelar Pemilu Parlemen Setelah 16 Tahun

Selasa, 1 Juni 2021 19:00 WIB

Muse Bihi Abdi, Presiden Somaliland. Sumber: Reuters

TEMPO.CO, Jakarta - Somaliland pada Senin, 31 Mei 2021, mengumumkan akan menyelenggarakan pemilu parlemen untuk pertama kalinya setelah 16 tahun. Politikus melihat rencana penyelenggaraan pemilu ini menjadi bukti mulai ada stabilitas yang komparatif di Somaliland.

Somaliland adalah sebuah wilayah yang pada 1991 melepaskan diri dari Somalia. Sejauh ini kemerdekaan Somaliland belum mendapat pengakuan secara luas dari dunia internasional.

Setalah perang sipil selama tiga dekade bersama Somalia, Somaliland secara keseluruhan relatif damai.

Advertising
Advertising

“Pemungutan suara yang damai,” kata Presiden Somaliland Musi Bihi.

Ketua oposisi Somaliland, Abdirahmaan Mohamed Abdulahi menyerukan kepada masyarakat Somaliland agar memberikan hak suara mereka dengan damai dan tenang.

Total ada 246 kandidat yang mengikuti pemilu parlemen ini untuk memperebutkan 82 kursi. Pemilu diikuti oleh tiga partai besar di Somaliland.

Secara perhitungan kasar, ada lebih dari satu juta orang yang mendaftar sebagai pemilih dalam pemilu parlemen ini. Somaliland memiliki populasi lebih dari empat juta jiwa.

Pemilu parlemen di Somaliland sudah tertunda hampir 10 tahun gara-gara sengketa diantara tiga partai besar di wilayah itu. Mereka meributkan soal komposisi Komisi Pemilihan Umum, yang pada akhirnya bisa diselesaikan.

Kendati pemilu parlemen tertunda, namun pemilu presiden tetap dilaksanakan pada 2017. Pemilu Presiden memenangkan Bihi sebagai orang nomor satu di Somaliland. Pemilu Somaliland diperkirakan diadakan pada tahun depan.

Pada bulan ini, Somaliland menerima Mosi Percaya internasional ketika DP World dari Dubai mengumumkan sejumlah rencana bermitra dengan Ethiopia untuk bersama-sama mengembangkan pelabuhan Berbera di Somaliland. Proyek ini diperkirakan akan membawa investasi senilai USD 1 miliar (Rp 14 trilun) dalam 10 tahun ke depan.

Baca juga: Ditanya Pencalonan Jadi Wapres Filipina, Rodrigo Duterte Pasrahkan ke Tuhan

Sumber: Reuters

Berita terkait

Israel Resmi Menutup Operasional Al Jazeera

8 jam lalu

Israel Resmi Menutup Operasional Al Jazeera

Lewat pemungutan oleh anggota parlemen Israel, operasional Al Jazeera di Israel resmi ditutup karena dianggap menjadi ancaman keamanan

Baca Selengkapnya

Pengamat: Proses Sidang Sengketa Pilpres di MK Membantu Redam Suhu Pemilu

1 hari lalu

Pengamat: Proses Sidang Sengketa Pilpres di MK Membantu Redam Suhu Pemilu

Ahli politik dan pemerintahan dari UGM, Abdul Gaffar Karim mengungkapkan sidang sengketa pilpres di MK membantu meredam suhu pemilu.

Baca Selengkapnya

Anak Pemimpin Sudan Tewas dalam Kecelakaan di Turki

1 hari lalu

Anak Pemimpin Sudan Tewas dalam Kecelakaan di Turki

Anak panglima militer dan pemimpin de facto Sudan meninggal di rumah sakit setelah kecelakaan lalu lintas di Turki.

Baca Selengkapnya

Hakim MK Naik Pitam Komisioner KPU Absen di Sidang Pileg: Sejak Pilpres Enggak Serius

3 hari lalu

Hakim MK Naik Pitam Komisioner KPU Absen di Sidang Pileg: Sejak Pilpres Enggak Serius

Hakim MK Arief Hidayat menegur komisioner KPU yang tak hadir dalam sidang PHPU Pileg Panel III. Arief menilai KPU tak menganggap serius sidang itu.

Baca Selengkapnya

Said Iqbal Yakin Partai Buruh Masuk Senayan pada Pemilu 2029

4 hari lalu

Said Iqbal Yakin Partai Buruh Masuk Senayan pada Pemilu 2029

Presiden Partai Buruh Said Iqbal menyakini partainya masuk ke Senayan pada pemilu 2029 mendatang.

Baca Selengkapnya

Standard Chartered Perkiraan Pertumbuhan PDB Indonesia 2024 Menjadi 5,1 Persen

6 hari lalu

Standard Chartered Perkiraan Pertumbuhan PDB Indonesia 2024 Menjadi 5,1 Persen

Standard Chartered menurunkan perkiraan pertumbuhan produk domestik bruto atau PDB Indonesia tahun 2024 dari 5,2 persen menjadi 5,1 persen.

Baca Selengkapnya

Parlemen Arab Desak Investigasi Internasional Kuburan Massal di Gaza

6 hari lalu

Parlemen Arab Desak Investigasi Internasional Kuburan Massal di Gaza

Parlemen Arab menyerukan investigasi internasional independen menyusul penemuan kuburan massal di Rumah Sakit Al-Shifa dan Rumah Sakit Nasser di Gaza

Baca Selengkapnya

Kisah Dokter Gigi dari Universitas Gaza, Awalnya Bahagia Kini Hidup Terasa Hampa

7 hari lalu

Kisah Dokter Gigi dari Universitas Gaza, Awalnya Bahagia Kini Hidup Terasa Hampa

Naim berasal dari keluarga dokter dan dokter gigi. Dia hidup gelimang kebahagiaan, namun penjajahan Israel telah membuat hidupnya hampa.

Baca Selengkapnya

Tentara Somalia Diduga Menyelewengkan Bantuan Makanan

7 hari lalu

Tentara Somalia Diduga Menyelewengkan Bantuan Makanan

Sejumlah tentara Somali ditahan karena diduga melakukan korupsi dengan menyelewengkan donasi makanan

Baca Selengkapnya

Sri Mulyani: Anggaran Pemilu 2024 Belum Terbelanjakan Rp 12 Triliun

9 hari lalu

Sri Mulyani: Anggaran Pemilu 2024 Belum Terbelanjakan Rp 12 Triliun

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan masih ada Rp 12,3 triliun anggaran Pemilu 2024 yang belum terbelanjakan.

Baca Selengkapnya