Presiden Iran Beri Ucapan Selamat pada Bashar al Assad

Sabtu, 29 Mei 2021 20:30 WIB

Presiden Suriah Bashar al Assad, berdiri di samping istrinya Asma saat dia memberikan suaranya, selama pemilihan presiden negara itu di Douma, Suriah, pada 26 Mei 2021. [SANA / Handout via REUTERS]

TEMPO.CO, Jakarta - Presiden Iran Hassan Rouhani pada Jumat, 28 Mei 2021, menyampaikan ucapan selamat kepada Bashar al Assad atas kemenangannya dalam pemilu presiden Suriah Kamis, 27 Mei lalu. Ucapan selamat diunggah ke website kepresidenan Iran.

“Saya menyampaikan selamat atas kesuksesan Anda menyelenggarkan pemilu dan Anda terpilih lagi sebagai Presiden Republik Arab Suriah,” kata Presiden Rouhani.

Para pendukung merayakan kemenangan Bashar al-Assad, di Damaskus, Suriah, 27 Mei 2021. Assad kembali terpilih menjadi presiden Suriah. REUTERS/Omar Sanadiki

Iran adalah sekutu Suriah. Assad memenangkan pemilu presiden Suriah yang keempat kalinya dengan raihan suara mayoritas 95,1 persen.

Menurut Rouhani, masyarakat Suriah sudah mengambil langkah penting dalam memutuskan nasib dan kemakmuran Suriah. Dia pun memuji besarnya partisipasi masyarakat Suriah dalam pemilu Kamis kemarin, di mana pilihan masyarakat ini akan sangat menentukan Suriah ke depan.

Advertising
Advertising

Sebelumnya Cina pada Jumat, 28 Mei 2021, memberikan ucapan selamat kepada Presiden Assad atas kemenangannya dalam pemilu presiden 2021. Lawan politik Assad dan negara-negara Barat menyebut pemilu itu dicurangi.

Baca juga: Profil Bashar al Assad, dari Dokter Jadi Presiden Suriah

Sumber: Reuters

Berita terkait

Warga Panama Selenggarakan Pemilihan Umum

5 jam lalu

Warga Panama Selenggarakan Pemilihan Umum

Warga Panama pada Minggu, 5 Mei 2024, berbondong-bondong memberikan hak suaranya dalam pemilihan umum untuk memilih presiden

Baca Selengkapnya

Apa Itu Presidential Club yang Diusulkan Prabowo?

9 jam lalu

Apa Itu Presidential Club yang Diusulkan Prabowo?

Presidential Club berisi para eks presiden Indonesia yang akan saling berdiskusi dan bertukar pikiran untuk menjaga silaturahmi dan menjadi teladan.

Baca Selengkapnya

Iran Bebaskan Awak Kapal Terafiliasi Israel yang Sempat Disita di Selat Hormuz

2 hari lalu

Iran Bebaskan Awak Kapal Terafiliasi Israel yang Sempat Disita di Selat Hormuz

Menteri Luar Negeri Hossein Amirabdollahian mengatakan Iran telah membebaskan awak kapal MSC Aries yang terafiliasi dengan Israel, setelah sempat disita di dekat Selat Hormuz.

Baca Selengkapnya

8 Personel Militer Suriah Terluka dalam Serangan Israel di Damaskus

2 hari lalu

8 Personel Militer Suriah Terluka dalam Serangan Israel di Damaskus

Suriah mengatakan delapan personel militernya terluka akibat serangan Israel di sekitar ibu kota Damaskus.

Baca Selengkapnya

AS Akui Salah, Serangan Drone di Suriah Bukan Bunuh Pemimpin Al Qaeda Tapi Petani

2 hari lalu

AS Akui Salah, Serangan Drone di Suriah Bukan Bunuh Pemimpin Al Qaeda Tapi Petani

Amerika Serikat mengakui salah telah membunuh warga sipil saat menargetkan pemimpin Al Qaeda di Suriah dalam serangan drone.

Baca Selengkapnya

Presiden Jokowi Dorong Hilirisasi untuk Stabilkan Harga Jagung

2 hari lalu

Presiden Jokowi Dorong Hilirisasi untuk Stabilkan Harga Jagung

Harga Jagung di tingkat petani anjlok saat panen raya. Presiden Jokowi mendorong hilirisasi untuk menstabilkan harga.

Baca Selengkapnya

Lima Perusahaan AS Kena Sanksi Iran karena Terlibat Genosida Gaza

3 hari lalu

Lima Perusahaan AS Kena Sanksi Iran karena Terlibat Genosida Gaza

Iran memberikan sanksi kepada perusahaan-perusahaan AS, individu-individu, yang terlibat dalam genosida di Gaza

Baca Selengkapnya

5 Mata Uang dengan Nilai Paling Lemah di Dunia

5 hari lalu

5 Mata Uang dengan Nilai Paling Lemah di Dunia

Daftar negara dengan mata uang terlemah menjadi perhatian utama bagi para pengamat ekonomi dan pelaku pasar.

Baca Selengkapnya

Indonesia - Iran Jalin Kerjasama Teknologi Pertanian

5 hari lalu

Indonesia - Iran Jalin Kerjasama Teknologi Pertanian

Iran akan mendorong pertukaran ekspor impor pada subsektor hortikultura khususnya yang berkaitan dengan buah-buahan

Baca Selengkapnya

5 Presiden Indonesia yang Juga Petinggi Partai, Tak ada Nama Jokowi

5 hari lalu

5 Presiden Indonesia yang Juga Petinggi Partai, Tak ada Nama Jokowi

Jokowi jadi satu-satunya presiden Indonesia yang dipecat dari partai, inilah 5 Presiden Indonesia yang juga menjadi petinggi partai.

Baca Selengkapnya