Jacob Blake Korban Kekerasan Rasial Polisi Amerika Buka Suara untuk Pertama Kali

Senin, 7 September 2020 07:45 WIB

Jacob Blake, korban kekerasan rasial polisi kota Kenosha, Amerika untuk pertama kali berbicara dari ruang perawatan di rumah sakit via Twitter yang diposting pengacaranya. [USA TODAY]

TEMPO.CO, Jakarta -Jacob Blake, korban penembakan dari arah belakang sebanyak 7 kali oleh polisi kulit putih di kota Kenosha, Wisconsin Agustus lalu untuk pertama kali berbicara dari kamar perawatannya di rumah sakit.

Jacob Blake mengenakan pakaian pasien warga hijau, Blake, 29 tahun dalam video yang diposting ke Twitter oleh pengacaranya, Ben Crump pada hari Sabtu, 6 September 2020.

"Hidup anda, dan bukan hanya hidup anda, kaki anda, sesuatu yang ada butuhkan untuk bergerak dan maju dalam hidup, dapat diambil darimu seperti ini," kata Blake menjentikkan jari-jari tangannya seperti dikutip dari AP.

"Tetap bersama, hasilkan uang, buat segalanya lebih muda bagi kaum kami di sana, karena sudah sangat banyak waktu terbuang."

Blake juga menjelaskan tubuhnya yang sudah ditopang alat pendukung di kaki dan perutnya akibat peluru yang ditembakkan polisi kota Kenosha 23 Agustus lalu. Blake dinyatakan lumpuh permanen dari bagian pinggul hingga kakinya.

Advertising
Advertising

Blake berbicara untuk pertama kali di tengah unjuk rasa besar-besaran anti-rasisme di kota Portland,Oregon untuk ke 100 harinya.

Polisi Rusten Sheskey yang menembaki Blake saat masuk dan akan duduk di dalam mobil SUV miliknya dengan alasan Blake memegang pisau. Kenyataan pria Afrika-Amerika ini tidak memegang benda membahayakan.

Sheskey dan rekannya yang berada di lokasi itu dibebastugaskan dari tugas lapangana untuk proses penyelidikan atas tragedi Kenosha. Tak satu pun dari mereka telah dikenai tuntutan hukum.

Tragedi Kenosha menambah panjang daftar kekerasan rasial polisi Amerika terhadap warga Amerika keturunan Afrika di antaranya George Floyd pada Mei lalu di Mineeapolis.

Blake berbicara untuk pertama kali di tengah unjuk rasa besar-besaran anti-rasisme di kota Portland,Oregon untuk ke 100 harinya.


Sumber:
https://apnews.com/6ce0c81bc49760736a3e923c04835a82
https://www.reuters.com/article/us-global-race-usa-protests/as-protests-rock-u-s-cities-on-holiday-weekend-jacob-blake-speaks-out-idUSKBN25X0SQ

Berita terkait

Delegasi PBB Evakuasi Pasien dari Rumah Sakit di Gaza Utara

18 jam lalu

Delegasi PBB Evakuasi Pasien dari Rumah Sakit di Gaza Utara

Delegasi PBB mengevakuasi sejumlah pasien dan korban luka dari Rumah Sakit Kamal Adwan di Jalur Gaza utara

Baca Selengkapnya

Dokter Bedah Ternama Gaza Tewas di Penjara Israel, Diduga Disiksa

1 hari lalu

Dokter Bedah Ternama Gaza Tewas di Penjara Israel, Diduga Disiksa

Seorang dokter bedah Palestina terkemuka dari Rumah Sakit al-Shifa di Gaza meninggal di penjara Israel setelah lebih dari empat bulan ditahan.

Baca Selengkapnya

Upaya Kemenkes Atasi Banyaknya Warga Indonesia yang Pilih Berobat ke Luar Negeri

8 hari lalu

Upaya Kemenkes Atasi Banyaknya Warga Indonesia yang Pilih Berobat ke Luar Negeri

Ada sejumlah persoalan yang membuat banyak warga Indonesia lebih memilih berobat ke luar negeri.

Baca Selengkapnya

1 Juta Warga Indonesia Berobat ke Luar Negeri, Kemenkes: Layanan Kesehatan Belum Merata

8 hari lalu

1 Juta Warga Indonesia Berobat ke Luar Negeri, Kemenkes: Layanan Kesehatan Belum Merata

Jokowi sebelumnya kembali menyinggung banyaknya masyarakat Indonesia yang berobat ke luar negeri dalam rapat kerja Kemenkes.

Baca Selengkapnya

PBB: Butuh 14 Tahun untuk Bersihkan Puing-puing di Gaza

8 hari lalu

PBB: Butuh 14 Tahun untuk Bersihkan Puing-puing di Gaza

Serangan Israel ke Gaza telah meninggalkan sekitar 37 juta ton puing di wilayah padat penduduk, menurut Layanan Pekerjaan Ranjau PBB

Baca Selengkapnya

Kisah Kardinah, Adik RA Kartini yang Berjasa namun Dipersekusi di Tegal

13 hari lalu

Kisah Kardinah, Adik RA Kartini yang Berjasa namun Dipersekusi di Tegal

Meski dari kalangan bangsawan, keluarga Kartini ini kerap membantu masyarakat. Namun adik Kartini dipersekusi dan darak keliling kota hingga trauma.

Baca Selengkapnya

8 Amal Jariyah Sadio Mane untuk Desanya di Senegal, Dirikan Masjid hingga Bagi Makan Gratis Saat Ramadan

26 hari lalu

8 Amal Jariyah Sadio Mane untuk Desanya di Senegal, Dirikan Masjid hingga Bagi Makan Gratis Saat Ramadan

Sadio Mane bintang Al Nassr dikenal kedermawanannya untuk kampung halamannya, Bambali, Senegal. Berikut 8 amal jariyah Mane untuk kampungnya.

Baca Selengkapnya

Blokade Mulai Dibuka, Tiga Truk Bantuan Tiba di Rumah Sakit di Utara Gaza

28 hari lalu

Blokade Mulai Dibuka, Tiga Truk Bantuan Tiba di Rumah Sakit di Utara Gaza

Sebanyak tiga truk bantuan berisi bahan bakar, obat-obatan, dan pasokan medis pada Sabtu memasuki Gaza utara yang sebelumnya menghadapi blokade Israel

Baca Selengkapnya

Tentara Israel Masih Menggempur Seluruh Wilayah Gaza

36 hari lalu

Tentara Israel Masih Menggempur Seluruh Wilayah Gaza

Tentara Israel masih melancarkan serangan ke sejumlah wilayah di Gaza. Korban jiwa pun terus berjatuhan.

Baca Selengkapnya

Dokter Masih Mogok, Rumah Sakit Besar di Korea Selatan Tutup Bangsal

37 hari lalu

Dokter Masih Mogok, Rumah Sakit Besar di Korea Selatan Tutup Bangsal

Korea Selatan menutup bangsal rumah sakit besar karena tak ada dokter.

Baca Selengkapnya