Covid-19, Otoritas Queensland Cabut Izin Travel Kapal Pesiar Mewah

Reporter

Tempo.co

Editor

Budi Riza

Rabu, 26 Agustus 2020 05:15 WIB

Kapal Pesiar Lady Pamela. Northern Star

TEMPO.CO, Queensland – Kepala Kesehatan Queensland, Australia, Jeannette Young, mencabut izin perjalanan bagi pengusaha kaya Mark Simonds di tengah pembatasan kegiatan publik terkait pencegahan pandemi Covid-19.

Simonds dan enam orang lain berlayar menggunakan kapal pesiar mewah dari Melbourne menuju Gold Coast, Queensland.

“Simond dan keluarga mendapat pengecualian untuk memasuki Queensland pada Selasa tapi pada Selasa malam pengecualian itu dicabut,” kata Young seperti dilansir ABC Net pada Selasa, 25 Agustus 2020.

Otoritas kesehatan Queensland mengatakan izin diberikan karena adanya informasi yang tidak lengkap dari pemilik kapal pesiar itu.

Izin hanya diberikan kepada kapal yang telah berada di laut selama 14 hari tanpa mengunjungi daerah yang menjadi titik panas Covid-19.

Advertising
Advertising

Otoritas mengatakan setiap upaya untuk melewati atau memanipulasi perbatasan Queensland tidak bisa diterima.

“Sekarang semua orang di dalam kapal pesiar itu wajib menjalani karantina 14 hari dengan membayar hotel karantina yang telah ditunjuk pemerintah,” begitu dilansir ABC Net.

Simonds berlayar dengan kapal pesiar The Lady Pamela, yang dimilikinya, dan meninggalkan dermaga di Melbourne pada 9 Agustus untuk perjalanan selama 15 hari.

Kapal pesiar ini sempat berhenti di sejumlah lokasi di sepanjang pantai New South Wales, yang menjadi salah satu titik panas pandemi Covid-19. Kapal pesiar dan rombongannya lalu tiba di dermaga Coomera di daerah Gold Coast, Queensland, pada Senin pagi.

Sumber:

https://www.abc.net.au/news/2020-08-25/queensland-coronavirus-yacht-quarantine-exemption-revoked/12594902

Berita terkait

Profil Maulwi Saelan Cs, Tentara Bawa Harum Timnas Indonesia di Olimpiade Melbourne 1956

3 hari lalu

Profil Maulwi Saelan Cs, Tentara Bawa Harum Timnas Indonesia di Olimpiade Melbourne 1956

Timnas Indonesia pernah berlaga di Olimpiade Melbourne pada 29 November 1956. Maulwi Saelan cs berhasil melaju hingga perempat final.

Baca Selengkapnya

Kenangan Manis Timnas Indonesia Berlaga di Olimpiade Melbourne 1956

4 hari lalu

Kenangan Manis Timnas Indonesia Berlaga di Olimpiade Melbourne 1956

Timnas Indonesia pernah menjadi perbincangan era 1950-an kala melawan Uni Soviet di perempat final Olimpiade Melbourne 1956 pada 29 November 1956.

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

4 hari lalu

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

KPK masih terus menyelidiki kasus korupsi pada proyek pengadaan APD saat pandemi Covid-19 lalu yang merugikan negara sampai Rp 625 miliar.

Baca Selengkapnya

Persetujuan Baru Soal Penularan Wabah Melalui Udara dan Dampaknya Pasca Pandemi COVID-19

5 hari lalu

Persetujuan Baru Soal Penularan Wabah Melalui Udara dan Dampaknya Pasca Pandemi COVID-19

Langkah ini untuk menghindari kebingungan penularan wabah yang terjadi di awal pandemi COVID-19, yang menyebabkan korban jiwa yang cukup signifikan.

Baca Selengkapnya

Peruri Ungkap Permintaan Pembuatan Paspor Naik hingga Tiga Kali Lipat

6 hari lalu

Peruri Ungkap Permintaan Pembuatan Paspor Naik hingga Tiga Kali Lipat

Perum Peruri mencatat lonjakan permintaan pembuatan paspor dalam negeri hingga tiga kali lipat usai pandemi Covid-19.

Baca Selengkapnya

Cegah Overtourism, Amsterdam Kurangi Jumlah Kapal Pesiar

8 hari lalu

Cegah Overtourism, Amsterdam Kurangi Jumlah Kapal Pesiar

Jumlah kapal pesiar sungai di Amsterdam meningkat hampir dua kali lipat sejak tahun 2011.

Baca Selengkapnya

Peneliti BRIN di Spanyol Temukan Antibodi Pencegah Virus SARS-CoV-2

9 hari lalu

Peneliti BRIN di Spanyol Temukan Antibodi Pencegah Virus SARS-CoV-2

Fungsi utama antibodi itu untuk mencegah infeksi virus SARS-CoV-2 yang menyebabkan pandemi Covid-19 pada 2020.

Baca Selengkapnya

Prof Tjandra Yoga Aditama Penulis 254 Artikel Covid-19, Terbanyak di Media Massa Tercatat di MURI

13 hari lalu

Prof Tjandra Yoga Aditama Penulis 254 Artikel Covid-19, Terbanyak di Media Massa Tercatat di MURI

MURI nobatkan Guru Besar Pulmonologi dan Kedokteran Respirasi Fakultas Kedokteran UI, Prof Tjandra Yoga Aditama sebagai penulis artikel tentang Covid-19 terbanyak di media massa

Baca Selengkapnya

KPK Tuntut Bekas Bupati Muna Hukuman 3,5 Tahun Penjara dalam Korupsi Dana PEN

13 hari lalu

KPK Tuntut Bekas Bupati Muna Hukuman 3,5 Tahun Penjara dalam Korupsi Dana PEN

"Terbukti secara sah dan meyakinkan," kata jaksa KPK di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat saat membacakan surat tuntutan pada Kamis, 18 April 2024.

Baca Selengkapnya

8 Prospek Kerja Jurusan Pariwisata, Bisa Keliling Dunia

15 hari lalu

8 Prospek Kerja Jurusan Pariwisata, Bisa Keliling Dunia

Berikut ini deretan prospek kerja jurusan Pariwisata, di antaranya pemandu wisata, perhotelan, influencer, hingga staf kapal pesiar.

Baca Selengkapnya