Presiden Prancis Macron Datang Pasca Ledakan di Beirut Lebanon

Reporter

Tempo.co

Editor

Budi Riza

Jumat, 7 Agustus 2020 05:01 WIB

PM Prancis Emmanuel Macron mengunjungi warga di jalanan Ibu Kota Beirut, Lebanon, pasca ledakan pada Kamis, 6 Agustus 2020. Reuters

TEMPO.CO, Beirut – Presiden Prancis, Emmanuel Macron, mengunjungi jalanan rusak di Lebanon pasca ledakan di Beirut pada Selasa, 4 Agustus 2020.

Sekelompok warga yang menyaksikan ini berteriak agar pemerintahan diganti.

Publik menyalahkan politikus korup, yang menurut mereka membawa Lebanon ke jurang bencana.

“Saya melihat emosi di wajah Anda, kesedihan, kepahitan. Itu sebabnya saya ada di sini,” kata Macron kepada sekelompok warga di jalan sambil menyalami mereka seperti dilansir Reuters pada Kamis, 6 Agustus 2020.

Ledakan di salah satu gudang di pelabuhan dekat Beirut Pusat itu menewaskan 145 orang dan melukai sekitar 5 ribu warga.

Advertising
Advertising

Banyak bangunan dan gedung yang mengalami rusak ringan hingga berat akibat ledakan dari gudang yang menyimpan amonium nitrat sebanyak sekitar 2.750 ton.

Macron, yang tiba dan memakai masker wajah hitam, berjanji memberikan bantuan medis lebih banyak.

Sekelompok warga yang melihatnya berteriak ‘revolusi’ dan ‘rakyat ingin rezim pemerintah jatuh’.

Soal ini, Macron mengatakan,”Hal yang perlu berubah juga adalah politik. Ledakan ini seharusnya menjadi awal dari era baru,” kata Macron, yang merupakan pemimpin pertama asing yang datang ke Lebanon pasca ledakan di Beirut itu.

Berita terkait

Lebanon akan Menerima Yurisdiksi ICC atas Kejahatan Perang Israel di Wilayahnya

6 hari lalu

Lebanon akan Menerima Yurisdiksi ICC atas Kejahatan Perang Israel di Wilayahnya

Lebanon akan menerima yurisdiksi Pengadilan Kriminal Internasional (ICC) untuk mengadili kejahatan perang Israel di wilayahnya sejak Oktober lalu.

Baca Selengkapnya

Hizbullah Tembakkan Puluhan Roket ke Pangkalan Militer Israel

11 hari lalu

Hizbullah Tembakkan Puluhan Roket ke Pangkalan Militer Israel

Konflik antara Israel - Lebanon kian rumit. Selasa pagi, Hizbullah menembakkan 35 roket ke markas militer Israel.

Baca Selengkapnya

Paus Fransiskus Khawatirkan Timur Tengah, Serukan Dialog dan Diplomasi

12 hari lalu

Paus Fransiskus Khawatirkan Timur Tengah, Serukan Dialog dan Diplomasi

Paus Fransiskus pada Ahad mengemukakan kekhawatiran mengenai situasi di Timur Tengah serta menyerukan untuk terus dilakukan dialog dan diplomasi.

Baca Selengkapnya

Emmanuel Macron Minta Hizbullah Ditarik dari Perbatasan Israel-Lebanon

13 hari lalu

Emmanuel Macron Minta Hizbullah Ditarik dari Perbatasan Israel-Lebanon

Emmanuel Macron rapat dengan Perdana Menteri Lebanon untuk mendiskusikan kelompok Hizbullah.

Baca Selengkapnya

Serangan Iran ke Israel oleh Islamic Revolutionary Guard Corps Iran atau IRGC, Ini Pasukan Garda Revolusi Iran

16 hari lalu

Serangan Iran ke Israel oleh Islamic Revolutionary Guard Corps Iran atau IRGC, Ini Pasukan Garda Revolusi Iran

Konsulat Iran di Damaskus diserang Israel. Garda Revolusi Iran beri serangan balasan dengan tembakkan ratusan rudal ke Israel akhir pakan lalu.

Baca Selengkapnya

Iran Lakukan Serangan Balasan ke Israel, Begini Tanggapan Negara-negara di Kawasan Timur Tengah

19 hari lalu

Iran Lakukan Serangan Balasan ke Israel, Begini Tanggapan Negara-negara di Kawasan Timur Tengah

Serangan balasan Iran ke Israel menuai beragam respons dari negara-negara di dunia, terutama yang berada di kawasan Timur Tengah.

Baca Selengkapnya

Khotbah Idul Fitri, Pemimpin Tertinggi Iran Kutuk Israel atas Serangan Berdarah di Gaza

24 hari lalu

Khotbah Idul Fitri, Pemimpin Tertinggi Iran Kutuk Israel atas Serangan Berdarah di Gaza

Pemimpin tertinggi Iran Ayatollah Ali Khamenei mengutuk Israel dan Barat atas kejahatan di Gaza selama Ramadan dan enam bulan terakhir

Baca Selengkapnya

Militer Lebanon Sebut Tiga Pengamat PBB Terluka akibat Ranjau Darat

31 hari lalu

Militer Lebanon Sebut Tiga Pengamat PBB Terluka akibat Ranjau Darat

Investigasi militer Lebanon yang sedang berlangsung menetapkan bahwa sebuah ranjau darat melukai tiga pengamat militer PBB dan seorang penerjemah

Baca Selengkapnya

Hamas: Keputusan Hentikan Perang Gaza Ada di Tangan AS

33 hari lalu

Hamas: Keputusan Hentikan Perang Gaza Ada di Tangan AS

Keputusan untuk menghentikan perang di Gaza ada di tangan Amerika Serikat, kata seorang perwakilan kelompok perlawanan Palestina, Hamas, di Lebanon

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: Pasukan Arab di Tepi Barat hingga Israel Disebut Langgar Hukum Internasional

33 hari lalu

Top 3 Dunia: Pasukan Arab di Tepi Barat hingga Israel Disebut Langgar Hukum Internasional

Berita Top 3 Dunia pada Ahad 31 Maret 2024 masih seputar agresi Israel di Gaza.

Baca Selengkapnya