Kematian karena Virus Corona di Amerika Latin Lampaui Eropa

Rabu, 5 Agustus 2020 12:30 WIB

Petugas makam di Brazil menggali ulang kuburan para makam pasien virus corona dan makam lama agar bisa mendapatkan ruang untuk memakamkan pasien-pasien meninggal virus corona lainnya. Sumber: mirror.co.uk/Getty Images

TEMPO.CO, Jakarta - Amerika Latin pada Selasa, 4 Agustus 2020, melampaui Eropa sebagai wilayah dengan kasus kematian tertinggi di dunia karena virus corona. Berdasarkan perhitungan Reuters wilayah Amerika Latin telah mencatatkan lebih dari 206 ribu pasien meninggal akibat virus corona atau sekitar 30 persen dari total kematian dunia karena virus tersebut.

Brasil, salah satu negara di Amerika Latin, telah menjadi negara paling terpukul oleh wabah virus corona. Di Negara Samba itu sekarang tercatat ada 95.819 pasien meninggal karena virus corona sampai Selasa, 4 Agustus kemarin.

Sedangkan Meksiko, menjadi negara kedua yang paling terpukul oleh virus corona di kawasan Amerika Latin dengan 48.869 kematian. Wabah virus corona juga terjadi di Kolombia, Peru, Argentina dan Bolivia.

Sebelumnya pada akhir pekan lalu, kasus virus corona di wilayah Amerika Latin mengalami kenaikan. Pada Senin, 3 Agustus 2020 jumlah infeksi virus corona di sana menyentuh angka 5 juta kasus berdasarkan perhitungan Reuters merujuk pada data pemerintah.

Advertising
Advertising

Jumlah kasus virus corona di kawasan Amerika Latin naik setelah otoritas melonggarkan lockdown agar terjadi pertumbuhan ekonomi. Virus corona telah menginfeksi lebih dari 18,4 juta orang di dunia. Kematian akibat virus ini di seluruh dunia telah menembus 698 ribu orang.

Berita terkait

Ketua Umum PWI Kenang Salim Said Sebagai Tokoh Pers yang Serbabisa

9 jam lalu

Ketua Umum PWI Kenang Salim Said Sebagai Tokoh Pers yang Serbabisa

Hendry menyebut almarhum Salim Said menunjukkan bahwa wartawan dapat menjadi apa saja untuk mengabdi kepada bangsa dan negara.

Baca Selengkapnya

Profil Salim Said, Tokoh Pers dan Perfilman yang Meninggal Dunia

10 jam lalu

Profil Salim Said, Tokoh Pers dan Perfilman yang Meninggal Dunia

Salim Said tutup usia pada umur 80 tahun. Ia merupakan akademikus yang lahir pada 10 November 1943 di Amparita Parepare

Baca Selengkapnya

Tokoh Pers Salim Said Tutup Usia

11 jam lalu

Tokoh Pers Salim Said Tutup Usia

Salim Said, tokoh pers dan perfilman nasional dikabarkan meninggal dunia setelah sempat dirawat di RS Cipto Mangunkusumo, Jakarta, Sabtu 18 Mei 2024

Baca Selengkapnya

BPOM Pastikan Vaksin AstraZeneca Sudah Tidak Beredar di Indonesia

2 hari lalu

BPOM Pastikan Vaksin AstraZeneca Sudah Tidak Beredar di Indonesia

Koordinator Humas Badan Pengawas Makanan dan Obat (BPOM) Eka Rosmalasari angkat bicara soal penarikan vaksin AstraZeneca secara global.

Baca Selengkapnya

Mengenal Gejala Virus MERS-CoV, Varian Corona dari Unta yang Harus Diwaspadai Jemaah Haji

3 hari lalu

Mengenal Gejala Virus MERS-CoV, Varian Corona dari Unta yang Harus Diwaspadai Jemaah Haji

Kemenkes mengimbau seluruh jemaah haji mewaspadai MERS-CoV. Kenali asal usul dan gejalanya.

Baca Selengkapnya

7 Fakta MERS-CoV, Varian Corona dari Unta yang Harus Diwaspadai Jamaah Haji

3 hari lalu

7 Fakta MERS-CoV, Varian Corona dari Unta yang Harus Diwaspadai Jamaah Haji

Pemerintah meminta seluruh jamaah haji Indonesia mewaspadai MERS-CoV yang ditemukan di Arab Saudi.

Baca Selengkapnya

Tahapan Mengatasi Rasa Kehilangan, Dari Penyesalan Hingga Penerimaan

4 hari lalu

Tahapan Mengatasi Rasa Kehilangan, Dari Penyesalan Hingga Penerimaan

Kehilangan orang yang dicintai biasanya disertai dengan beragam emosi yang kompleks. Ini tahapan mengatasi rasa kehilangan

Baca Selengkapnya

PBB Klarifikasi Data Kematian di Gaza: Lebih dari 35.000 Korban Jiwa, Tapi..

4 hari lalu

PBB Klarifikasi Data Kematian di Gaza: Lebih dari 35.000 Korban Jiwa, Tapi..

PBB menegaskan bahwa jumlah korban tewas di Jalur Gaza akibat serangan Israel masih lebih dari 35.000 warga Palestina.

Baca Selengkapnya

Hamas Kembali Umumkan Kematian Sandera akibat Luka Pengeboman Israel

7 hari lalu

Hamas Kembali Umumkan Kematian Sandera akibat Luka Pengeboman Israel

Hamas mengatakan bahwa sandera Israel Nadav Popplewell telah meninggal. Ia tewas akibat luka yang dideritanya dalam serangan udara Israel ke Gaza

Baca Selengkapnya

Sejumlah Kasus Kematian di Kampus Akibat Penganiayaan, Terakhir Taruna di STIP Jakarta

9 hari lalu

Sejumlah Kasus Kematian di Kampus Akibat Penganiayaan, Terakhir Taruna di STIP Jakarta

Mahasiswa STIP Jakarta bernama Putu Satria Rastika dinyatakan meninggal setelah dianiaya seniornya. Ini bukan kejadian pertama kematian di kampus.

Baca Selengkapnya