India Pertama Kali Pekerjakan Transgender

Minggu, 5 Juli 2020 09:01 WIB

Zoya Khan, transgender. Sumber: Punjab Tribune

TEMPO.CO, Jakarta - Dengan visi mendukung komunitas transgender dan memberikan mereka kesempatan yang lebih baik, Zoya Khan terpilih menjadi transgender pertama yang menjadi operator di Common Service Center di Gujarat, India. Lewat jabatan itu, Khan bertugas memberikan konsultasi medis lewat telepon.

Tidak dijelaskan detail latar belakang pendidikan dan keluarga Khan.

Dikutip dari ndtv.com, Common Service Center atau CSC adalah program di bawah Digital India, yang memberikan akses layanan publik, skema kesejahteraan sosial, perawatan kesehatan, keuangan, pendidikan dan layanan pertanian serta beberapa layanan lainnya di kawasan pinggir. Sebagai bagian dari layanan tele-medis, pasien bisa berkonsultasi melalui telepon video.

Menteri Informasi dan Teknologi India, Ravi Sharkar Prasad mengatakan Zoya Khan adalah transgender India pertama yang menjadi operator di Common Service Center di distrik Gujarat. Dia sudah mulai bekerja memberikan konsultasi kesehatan.

Advertising
Advertising

“Visinya mendukung komunitas transgender untuk membuat mereka melek digital dan memberikan mereka kesempatan yang lebih baik,” kata Prasad, sambil membagikan foto Khan sedang sibuk bekerja.

Sosok Khan sekarang dilihat sebagai seorang yang inspiratif di tengah masalah pengangguran yang banyak dihadapi orang karena melambatnya bisnis akibat dampak pandemik virus corona. Dalam situsnya, Common Service Center adalah sebuah jaringan pan-India yang melayani keragaman regional, geografi, bahasa dan budaya di India sehingga Pemerintah India bisa menjalankan mandat sosial, keuangan dan digitalisasi inklusif.

Berita terkait

Hubungan Sesama Jenis Sah Dilarang di Irak, Terancam Hukuman 15 Tahun Penjara

44 menit lalu

Hubungan Sesama Jenis Sah Dilarang di Irak, Terancam Hukuman 15 Tahun Penjara

Parlemen Irak melarang hubungan sesama jenis. Didukung oleh mayoritas partai Syiah.

Baca Selengkapnya

10 Negara dengan Lapangan Kerja Paling Banyak, Tertarik Pindah?

2 hari lalu

10 Negara dengan Lapangan Kerja Paling Banyak, Tertarik Pindah?

Berikut ini daftar negara dengan lapangan kerja paling banyak di dunia, didominasi oleh negara-negara Eropa. Tertarik untuk pindah?

Baca Selengkapnya

Temuan Fosil, Ular Raksasa Vasuki Indicus Saingi Ukuran Titanoboa

4 hari lalu

Temuan Fosil, Ular Raksasa Vasuki Indicus Saingi Ukuran Titanoboa

Para penelitinya memperkirakan kalau ular tersebut dahulunya memiliki panjang hingga 15 meter.

Baca Selengkapnya

Pemilu India Dimulai, Narendra Modi Incar Masa Jabatan Ketiga yang Bersejarah

8 hari lalu

Pemilu India Dimulai, Narendra Modi Incar Masa Jabatan Ketiga yang Bersejarah

Jika menang, Narendra Modi akan menjadi perdana menteri kedua yang terpilih tiga kali berturut-turut, setelah Jawaharlal Nehru.

Baca Selengkapnya

Rumah Aktor Bollywood Salman Khan Diberondong Peluru Gangster, Sebelumnya Terima Ancaman Pembunuhan

9 hari lalu

Rumah Aktor Bollywood Salman Khan Diberondong Peluru Gangster, Sebelumnya Terima Ancaman Pembunuhan

Dua lelaki memberondong rumah aktor India Salman Khan di daerah Mumbai Bandra, belum lama ini. Bintang Bollywood ini pernah dapat ancaman pembunuhan.

Baca Selengkapnya

Vivo T3x 5G Resmi Diluncurkan di India, Ini Spesifikasinya

10 hari lalu

Vivo T3x 5G Resmi Diluncurkan di India, Ini Spesifikasinya

Vivo T3x 5G ditenagai chipset Qualcomm Snapdragon 6 Gen 1.

Baca Selengkapnya

Tips Persiapkan Diri Bekerja di Perusahaan Terbaik

11 hari lalu

Tips Persiapkan Diri Bekerja di Perusahaan Terbaik

Berikut saran buat yang sedang mempersiapkan diri untuk membangun karir di perusahaan terbaik, baik domestik maupun internasional.

Baca Selengkapnya

Respons Joe Biden, Rusia, dan Cina Pasca Serangan Iran ke Israel

12 hari lalu

Respons Joe Biden, Rusia, dan Cina Pasca Serangan Iran ke Israel

Serangan Iran yang diluncurkan ke Israel menuai respons dari berbagai pihak termasuk Presiden AS Joe Biden, Rusia, dan Cina.

Baca Selengkapnya

Film Jallianwala Bagh tentang Pembantaian Amritsar 105 Tahun Lalu, Ini Sinopsis dan Pemerannya

14 hari lalu

Film Jallianwala Bagh tentang Pembantaian Amritsar 105 Tahun Lalu, Ini Sinopsis dan Pemerannya

Hari ini 13 April 1919 terjadi pembantaian di Amritsar, India. Peristiwa tersebut diabadikan dalam film Jallianwala Bagh, Berikut sinopsis dan pemerannya.

Baca Selengkapnya

Mengingat Pembantaian Amritsar di India pada 1919, Tewaskan Ratusan Orang dan Ribuan Lainnya Terluka

14 hari lalu

Mengingat Pembantaian Amritsar di India pada 1919, Tewaskan Ratusan Orang dan Ribuan Lainnya Terluka

Pada 13 April 1919 terjadi pembantaian di Amritsar di Punjab, India. Berikut kilas balik peristiwa berdarah itu.

Baca Selengkapnya