Jaringan 35 Satelit Navigasi Beidou Cina Lengkap Bulan Ini

Reporter

Tempo.co

Editor

Budi Riza

Sabtu, 13 Juni 2020 09:45 WIB

Roket Long March 3B milik CNSA Cina membawa satelit navigasi Beidou-3, Maret 2018. (Xinhua)

TEMPO.CO, Beijing – Jaringan satelit navigasi Beidou dari Cina bakal menjadi jaringan yang lengkap setelah satelit terakhir menempati orbit pada Juni 2020 ini.

Ini memberi Cina keleluasaan lebih besar untuk tidak menggunakan jaringan satelit Global Positioning System buatan Amerika Serikat.

Ini juga meningkatkan kompetisi pada sektor satelit navigasi yang selama ini dikuasai Amerika Serikat.

“Satelit ke 35 dari jaringan satelit Beidou-3 akan diluncurkan pada Juni ini,” begitu dilansir Channel News Asia pada Jumat, 12 Juni 2020.

Ini artinya jaringan satelit navigasi Beidou memiliki jumlah satelit lebih banyak daripada GPS dengan 31 satelit.

Advertising
Advertising

Ini juga masih lebih banyak daripada jaringan satelit navigasi Galileo dan Glonass dari Rusia.

“Dengan US$10 miliar atau sekitar Rp140 triliun, Beidou menyediakan jaringan komunikasi aman bagi militer Cina, menghindari gangguan koneksi ke GPS saat terjadi konflik ekstrim,” begitu dilansir Channel News Asia.

Beidou juga membuat sistem target senjata dan panduannya meningkat.

Sistem Beidou bisa memberikan akurasi layanan posisi akurat hingga 10 centimeter di Asia Pasifik dibandingkan GPS dengan 30 centimeter jangkauan.

Beidou dirancang beberapa dekade setelah GPS maka memiliki manfaat belajar dari pengalaman GPS,” kata Andrew Dempster, direktur Pusat Riset Rekayasa Luar Angkasa dari Australia. Dempster mengatakan Beidou memiliki bandwith lebih tinggi sehingga lebih akurat.

Berita terkait

Top 3 Dunia: Daftar Orang Terkaya di Singapura dan Korsel, Cina Diminta Bantu Negara Miskin

2 jam lalu

Top 3 Dunia: Daftar Orang Terkaya di Singapura dan Korsel, Cina Diminta Bantu Negara Miskin

Top 3 dunia kemarin adalah daftar konglomerat Singapura dan Korsel yang masuk daftar Forbes hingga Cina diminta membantu negara miskin dari utang.

Baca Selengkapnya

Membawa Kuliner Sichuan ke Jakarta

7 jam lalu

Membawa Kuliner Sichuan ke Jakarta

Menikmati kuliner hotpot dan bbq dari Sichuan, Cina

Baca Selengkapnya

Cina Minta Israel Berhenti Menyerang Rafah

15 jam lalu

Cina Minta Israel Berhenti Menyerang Rafah

Beijing menyerukan kepada Israel untuk mendengarkan seruan besar masyarakat internasional, dengan berhenti menyerang Rafah

Baca Selengkapnya

Cina Perpanjang Kebijakan Bebas Visa ke 12 Negara Usai Xi Jinping Lawatan ke Prancis

16 jam lalu

Cina Perpanjang Kebijakan Bebas Visa ke 12 Negara Usai Xi Jinping Lawatan ke Prancis

Cina memperpanjang kebijakan bebas visa untuk 12 negara di Eropa dan Asia setelah kunjungan kerja Presiden Xi Jinping ke Prancis

Baca Selengkapnya

Jangan Coba Kasih Tip ke Staf Hotel atau Restoran di Dua Negara Ini, Bisa Dianggap Tak Sopan

21 jam lalu

Jangan Coba Kasih Tip ke Staf Hotel atau Restoran di Dua Negara Ini, Bisa Dianggap Tak Sopan

Layanan kepada pelanggan di restoran dipandang sebagai bagian dari makanan yang telah dibayar, jadi tak mengharapkan tip.

Baca Selengkapnya

Jerman Minta Cina Bantu Negara-Negara Miskin yang Terjebak Utang

1 hari lalu

Jerman Minta Cina Bantu Negara-Negara Miskin yang Terjebak Utang

Kanselir Jerman Olaf Scholz meminta Cina memainkan peran lebih besar dalam membantu negara-negara miskin yang terjebak utang.

Baca Selengkapnya

Jokowi Sebut Impor Produk Elektronik Bikin Defisit hingga Rp 30 Triliun Lebih

1 hari lalu

Jokowi Sebut Impor Produk Elektronik Bikin Defisit hingga Rp 30 Triliun Lebih

Jokowi menyayangkan perangkat teknologi dan alat komunikasi yang digunakan di Tanah Air saat ini masih didominasi oleh barang-barang impor.

Baca Selengkapnya

Senjata AS Digunakan dalam Serangan Israel ke Lebanon, Diduga Langgar Hukum Internasional

1 hari lalu

Senjata AS Digunakan dalam Serangan Israel ke Lebanon, Diduga Langgar Hukum Internasional

Sejak 7 Oktober, 16 pekerja medis tewas akibat serangan udara Israel di Lebanon, dan 380 orang lainnya tewas termasuk 72 warga sipil.

Baca Selengkapnya

10 Negara dengan Jumah Penduduk Terbanyak di Dunia

2 hari lalu

10 Negara dengan Jumah Penduduk Terbanyak di Dunia

Dilansir dari World Population by Country, ada 10 negara dengan jumlah penduduk terbanyak di dunia. Indonesia termasuk ke dalam 5 besar.

Baca Selengkapnya

Xiaomi 15 Diperkirakan Rilis Oktober Seperti Halnya Xiaomi 14 Tahun Lalu

2 hari lalu

Xiaomi 15 Diperkirakan Rilis Oktober Seperti Halnya Xiaomi 14 Tahun Lalu

Analis teknologi memperkirakan Xiaomi 15 bakal menyerupai generasi sebelumnya ihwal jadwal rilis dan tenggat distribusi.

Baca Selengkapnya