Terorisme, Kakak Adik di Australia Divonis Total 76 Tahun Bui

Selasa, 17 Desember 2019 19:04 WIB

Palu Hakim. [www.ghanaweb.com]

TEMPO.CO, Jakarta - Dua kakak adik di Australia di vonis penjara total sampai 76 tahun. Hukuman itu dijatuhkan setelah keduanya berencana meledakkan sebuah pesawat Etihad Airways yang terbang dari Sydney ke Abu Dhabi dengan cara menyembunyikan sebuah bom dalam sebuah alat penggiling daging.

Dikutip dari reuters.com, Mahkamah Agung New South Wales pada Selasa, 17 Desember 2019, vonis itu dijatuhkan pada Khaled Khayat, 40 tahun, yang tidak akan mendapatkan pengampunan hingga tahun 2047. Adiknya, Mahmoud Khayat, dijatuhi hukuman 36 tahun dengan kemungkinan pengampunan pada tahun 2044.

Etihad Airways

Kedua kakak beradik itu dinyatakan bersalah karena merencanakan dua serangan terror, yakni dengan menyerang dengan bom dan melakukan sebuah serangan gas kimia berbahaya di penerbangan menuju Abu Dhabi pada Juli 2017.

Khaled sebenarnya sudah dinyatakan bersalah oleh Mahkamah Agung New South Wales pada Mei 2019. Sedangkan juri ketika itu belum bisa membuat putusan pada Mahoud. Kasus Mahmoud lalu disidangkan ulang dan dinyatakan bersalah pada September 2019.

Advertising
Advertising

Khaled dan Mahmoud ditahan setelah aparat kepolisian melakukan penggeledahan di Sidney, Australia. Polisi menyatakan granat berdaya ledak tinggi digunakan dalam upaya mengebom pesawat yang terbang dari Turki. Rencana serangan teror itu diduga terinspirasi dari ISIS.

Berita terkait

Badan Mata-mata Seoul Tuding Korea Utara Rencanakan Serangan terhadap Kedutaan Besar

7 jam lalu

Badan Mata-mata Seoul Tuding Korea Utara Rencanakan Serangan terhadap Kedutaan Besar

Badan mata-mata Korea Selatan menuding Korea Utara sedang merencanakan serangan "teroris" yang menargetkan pejabat dan warga Seoul di luar negeri.

Baca Selengkapnya

Berkunjung ke Optus Stadium Perth Australia yang Megah

15 jam lalu

Berkunjung ke Optus Stadium Perth Australia yang Megah

Optus Stadium Perth bukan hanya tempat untuk acara olahraga, tetapi juga tuan rumah berbagai konser musik, pertunjukan, dan acara khusus lainnya

Baca Selengkapnya

Korea Selatan Tingkatkan Peringatan Terorisme di Kantor Diplomatiknya di Lima Negara

1 hari lalu

Korea Selatan Tingkatkan Peringatan Terorisme di Kantor Diplomatiknya di Lima Negara

Kementerian Luar Negeri Korea Selatan meningkatkan level kewaspadaan terorisme di kantor diplomatiknya di lima negara.

Baca Selengkapnya

Ahli Soroti Transisi Energi di Indonesia dan Australia

1 hari lalu

Ahli Soroti Transisi Energi di Indonesia dan Australia

Indonesia dan Australia menghadapi beberapa tantangan yang sama sebagai negara yang secara historis bergantung terhadap batu bara di sektor energi

Baca Selengkapnya

Aktivitas Seru dan Unik di Pulau Rottnest Perth Australia, Selfie dengan Quokka hingga Melihat Singa Laut Berjemur

1 hari lalu

Aktivitas Seru dan Unik di Pulau Rottnest Perth Australia, Selfie dengan Quokka hingga Melihat Singa Laut Berjemur

Pulau Rottnest di sebelah barat Perth, Australia, menawarkan berbagai aktivitas yang seru dan unik.

Baca Selengkapnya

Serunya Menyusuri Jantung Kota Perth Australia dengan Becak

2 hari lalu

Serunya Menyusuri Jantung Kota Perth Australia dengan Becak

Ikuti perjalanan Tempo menyusuri ikon-ikon kota Perth, Australia, dengan peddle

Baca Selengkapnya

BNPT Apresiasi Partisipan yang Aktif Melakukan Pencegahan Terorisme

3 hari lalu

BNPT Apresiasi Partisipan yang Aktif Melakukan Pencegahan Terorisme

Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), berikan Sertifikat Penerapan Standar Minimum Pengamanan kepada 18 pengelola objek vital strategis dan transportasi di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Australia dan Indonesia Dukung Perempuan dalam Peradilan

3 hari lalu

Australia dan Indonesia Dukung Perempuan dalam Peradilan

Mahkamah Agung Indonesia saat ini memiliki representasi perempuan tertinggi di antara lembaga penegak hukum di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Ratusan Paus Pilot Terdampar di Australia Barat, Apa Keunikan Paus Ini?

7 hari lalu

Ratusan Paus Pilot Terdampar di Australia Barat, Apa Keunikan Paus Ini?

Sekitar 140 paus pilot yang terdampar di perairan dangkal negara bagian Australia Barat. Apakah jenis paus pilot itu?

Baca Selengkapnya

BNPT Apresiasi Kerja Sama Penanggulangan Terorisme dengan Uni Eropa

8 hari lalu

BNPT Apresiasi Kerja Sama Penanggulangan Terorisme dengan Uni Eropa

Indonesia menjadi role model upaya penanggulangan terorisme. Uni Eropa sangat ingin belajar dari Indonesia.

Baca Selengkapnya