Kota di Selandia Baru Gelar Festival Orang-orangan Sawah

Reporter

Tempo.co

Editor

Budi Riza

Jumat, 8 November 2019 07:01 WIB

Ini salah satu patung orang-orangan sawah di Stratford, Selandia Baru. Stuff

TEMPO.CO, Stratford- Warga Kota Stratford, Selandia Baru, bakal menyaksikan festival orang-orangan sawah atau "Scarecrow Trail" selama dua pekan ke depan.

Ini karena ada sekitar 80 patung orang-orangan sawah yang dipasang di berbagai lokasi taman di kota itu.

Jumlah ini diperkirakan akan terus bertambah. Uniknya, sebagian patung orang-orangan sawah ini justru tidak mirip dengan patung orisinalnya, yang terbuat dari jerami dan bertopi butut.

Sebagian patung ini mirip dengan petugas pemadam kebakaran, Mike Tyson, atau raksasa. Menurut Direktur Layanan Masyarakat Stratford, Kate Whareaitu, ada 79 patung yang sudah terdaftar.

Jumlah ini meningkat dibandingkan tahun lalu sebanyak 64 patung dan 57 patung dua tahun lalu.

Advertising
Advertising

“Acara ini berlaku untuk semua umur dan akan ditutup pada 17 November 2019,” kata Whareaitu seperti dilansir Stuff pada Kamis, 7 November 2019.

Turis yang ingin menyaksikan festival ini bisa mengambil peta panduan di perpustakaan setempat atau di situs Stratford i-site.

Mereka bisa menjadi partisipan mengikuti lomba untuk mendeteksi jumlah patung orang-orangan sawah ini di lapangan serta lokasinya. Pemenangnya bakal mendapat hadiah menarik dari panitia di Stratford, Selandia Baru.

Berita terkait

Liburan ke Selandia Baru, Nana Mirdad Menangis Haru Melihat Aurora Australis Merah yang Langka

5 hari lalu

Liburan ke Selandia Baru, Nana Mirdad Menangis Haru Melihat Aurora Australis Merah yang Langka

Nana Mirdad dan Andrew White berada di tempat yang tepat pada waktu yang tepat sehingga bisa menyaksikan aurora australis merah.

Baca Selengkapnya

Australia dan Selandia Baru Dukung Palestina dalam Keanggotan Penuh PBB

7 hari lalu

Australia dan Selandia Baru Dukung Palestina dalam Keanggotan Penuh PBB

Australia dan Selandia Baru pada Jumat bergabung dengan 141 negara lain untuk mendukung negara Palestina dalam pemungutan suara keanggotaan PBB

Baca Selengkapnya

Mengenal Kitaro, Komponis Jepang yang akan Tampil di Rainforest World Music Festival

9 hari lalu

Mengenal Kitaro, Komponis Jepang yang akan Tampil di Rainforest World Music Festival

Rainforest World Music Festival akan dimeriahkan Kitaro, komponis peraih Grammy

Baca Selengkapnya

Jika Lolos Olimpiade Paris 2024, Timnas Indonesia Satu Grup dengan Prancis, AS, dan Selandia Baru

11 hari lalu

Jika Lolos Olimpiade Paris 2024, Timnas Indonesia Satu Grup dengan Prancis, AS, dan Selandia Baru

Timnas Indonesia akan satu grup dengan tuan rumah Prancis, Amerika Serikat, dan Selandia Baru bila lolos Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Luhut Buka Kemungkinan Kewarganegaraan Ganda di Indonesia, Ini 5 Negara yang Sudah Menerapkannya

12 hari lalu

Luhut Buka Kemungkinan Kewarganegaraan Ganda di Indonesia, Ini 5 Negara yang Sudah Menerapkannya

Luhut bicara soal kemungkinan diaspora memperoleh kewarganegaraan ganda. Negara mana saja yang sudah menerapkannya?

Baca Selengkapnya

Delegasi Indonesia Partisipasi di Festival Hakata Dontaku

13 hari lalu

Delegasi Indonesia Partisipasi di Festival Hakata Dontaku

Festival Hakata Dontaku adalah festival kesenian dan budaya terbesar di Fukuoka Jepang. Indonesia menampilkan angklung, tari Bali, dan tari Saman

Baca Selengkapnya

Menlu Selandia Baru Sebut Hubungan dengan Cina "Rumit"

15 hari lalu

Menlu Selandia Baru Sebut Hubungan dengan Cina "Rumit"

Menlu Selandia Baru menggambarkan hubungan negaranya dengan Cina sebagai hubungan yang "rumit".

Baca Selengkapnya

Diperingati Setiap 30 April, Begini Sejarah Lahirnya Musik Jazz

18 hari lalu

Diperingati Setiap 30 April, Begini Sejarah Lahirnya Musik Jazz

Tanggal 30 April diperingati sebagai Hari Jazz Sedunia. Bagaimana kisah musik Jazz sebagai perlawanan?

Baca Selengkapnya

Pasangan Lansia di Selandia Baru Tewas Diseruduk Domba

29 hari lalu

Pasangan Lansia di Selandia Baru Tewas Diseruduk Domba

Pasangan suami istri lanjut usia di Selandia Baru tewas setelah diseruduk domba jantan di sebuah peternakan. Oleh polisi, domba itu ditembak mati.

Baca Selengkapnya

13 Bom di Jakarta Menerima Penghargaan Ho Chi Minh City International Film Festival

29 hari lalu

13 Bom di Jakarta Menerima Penghargaan Ho Chi Minh City International Film Festival

Film 13 Bom di Jakarta menerima dua penghargaan bergengsi dari Ho Chi Minh City International Film Festival

Baca Selengkapnya