Mahkamah Agung: Pembekuan Parlemen Inggris Melanggar Hukum

Rabu, 25 September 2019 12:00 WIB

TEMPO.CO, Jakarta - Mahkamah Agung Inggris pada Selasa, 24 September 2019, dalam putusannya menyebut keputusan Perdana Menteri Boris Johnson untuk membekukan parlemen menjelang Inggris angkat kaki dari Uni Eropa atau Brexit adalah tindakan yang melanggar hukum. Johnson tidak sependapat dengan putusan Mahkamah Agung itu dan bersumpah akan membawa Inggris ke luar dari Uni Eropa per 31 Oktober 2019.

Putusan Mahkamah Agung Inggris itu sengatan buat Johnson setelah 11 pengadilan di penjuru Inggris mempertanyakan sikap Johnson. Mahkamah Agung dalam putusan juga memberikan anggota parlemen Inggris lebih banyak ruang untuk melawan Johnson yang siap membawa Inggris ke luar dari Uni Eropa dengan atau tanpa kesepakatan.


Dikutip dari reuters.com, Rabu, 25 September 2019, Johnson mengatakan dia menghargai putusan Mahkamah Agung itu, namun dia sangat tidak setuju dengan putusan itu dan menyebut putusan tersebut sebagai sebuah kemunduran yang tidak membuat perbedaan pada agenda Brexitnya.

Putusan Mahkamah Agung Inggris adalah putusan yang selama berpuluh tahun memiliki kekuatan hukum konstitusional dan putusan pada Selasa kemarin adalah pukulan telak bagi tindakan Perdana Menteri Johnson.

Advertising
Advertising

Sejumlah pemimpin oposisi Inggris menyerukan agar Johnson secepatnya mengundurkan diri karena telah salah menginformasikan Ratu Elizabeth sehingga dia ikut menuruti nasehat Johnson untuk membekukan parlemen Inggris.

Mahkamah Agung Inggris dalam putusannya menyebut Johnson tidak punya alasan yang tepat untuk membekukan parlemen Inggris selama lima pekan.

Tindakan Johnson itu telah berdampak buruk pada demokrasi dasar Inggris.
Saat berdiri disamping Presiden Amerika Serikat Donald Trump disela-sela sidang umum PBB, Johnson meyakinkan dia tidak akan sudi melepaskan jabatan sebagai Perdana Menteri Inggris. Hal ini pun diyakinkan oleh Presiden Trump yang menyebut Johnson tidak akan kemana-mana, dia akan tetap menjadi Perdana Menteri Inggris.

Berita terkait

RI - Inggris Berkomitmen Perkuat Kerja Sama Ekonomi dan Perdagangan

1 jam lalu

RI - Inggris Berkomitmen Perkuat Kerja Sama Ekonomi dan Perdagangan

Pemerintah Indonesia bertemu dengan Menteri Perdagangan Inggris Greg Hands MP untuk membahas sejumlah kerja sama di bidang ekonomi dan perdagangan.

Baca Selengkapnya

Detektif Swasta Israel Ditangkap di London, Dicari AS atas Dugaan Peretasan

23 jam lalu

Detektif Swasta Israel Ditangkap di London, Dicari AS atas Dugaan Peretasan

Seorang detektif swasta Israel yang dicari oleh Amerika Serikat, ditangkap di London atas tuduhan spionase dunia maya

Baca Selengkapnya

Siap-siap, Ada 60 Ribu Formasi CPNS MA dan Kejagung 2024

1 hari lalu

Siap-siap, Ada 60 Ribu Formasi CPNS MA dan Kejagung 2024

Kemenpan RB menyiapkan jumlah formasi yang cukup besar bagi kejaksaan agung dan MA untuk formasi rekrutmen CPNS pada tahun ini.

Baca Selengkapnya

Tak Hadir Sidang Etik Dewas KPK, Nurul Ghufron Bilang Sengaja Minta Penundaan

2 hari lalu

Tak Hadir Sidang Etik Dewas KPK, Nurul Ghufron Bilang Sengaja Minta Penundaan

Nurul Ghufron mengatakan tak hadir dalam sidang etik Dewas KPK karena sengaja meminta penundaan sidang.

Baca Selengkapnya

Pimpinan Mahkamah Agung Diduga Ditraktir Pengacara, Komisi Yudisial Terjunkan Tim Investigasi

3 hari lalu

Pimpinan Mahkamah Agung Diduga Ditraktir Pengacara, Komisi Yudisial Terjunkan Tim Investigasi

Komisi Yudisial masih memverifikasi laporan dugaan pelanggaran kode etik pimpinan Mahkamah Agung

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Airlangga dan Menteri Perdagangan Inggris Bahas Produk Susu, Gunung Ruang Erupsi 5 Bandara di Sulawesi Kemarin Masih Ditutup

3 hari lalu

Terpopuler: Airlangga dan Menteri Perdagangan Inggris Bahas Produk Susu, Gunung Ruang Erupsi 5 Bandara di Sulawesi Kemarin Masih Ditutup

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto saat melakukan kunjungan kerja di London, bertemu dengan Menteri Perdagangan Inggris The Rt. Hon. Greg Hands MP

Baca Selengkapnya

Menko Airlangga Bahas Produk Susu dengan Menteri Perdagangan Inggris: RI akan Lakukan Deregulasi

3 hari lalu

Menko Airlangga Bahas Produk Susu dengan Menteri Perdagangan Inggris: RI akan Lakukan Deregulasi

Menko Airlangga menegaskan Indonesia tengah melakukan deregulasi yang menekankan mekanisme lebih mudah untuk pendaftaran produk susu dan turunannya.

Baca Selengkapnya

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

3 hari lalu

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

Perusahaan farmasi AstraZeneca digugat dalam gugatan class action atas klaim bahwa vaksin Covid-19 produksinya menyebabkan kematian dan cedera serius

Baca Selengkapnya

Indonesia akan Gugat KPK Inggris soal Kasus Suap Pembelian Pesawat Garuda

4 hari lalu

Indonesia akan Gugat KPK Inggris soal Kasus Suap Pembelian Pesawat Garuda

Lembaga antikorupsi Inggris, Serious Fraud Office (SFO), mendapat kompensasi 992 juta Euro terkait kasus suap pembelian pesawat Garuda pada 2017

Baca Selengkapnya

Australia dan Indonesia Dukung Perempuan dalam Peradilan

4 hari lalu

Australia dan Indonesia Dukung Perempuan dalam Peradilan

Mahkamah Agung Indonesia saat ini memiliki representasi perempuan tertinggi di antara lembaga penegak hukum di Indonesia.

Baca Selengkapnya