Great Barrier Reef Australia Bakal Dapat Museum Bawah Laut

Reporter

Tempo.co

Editor

Budi Riza

Jumat, 26 Juli 2019 06:01 WIB

Sebuah museum bawah laut dibangun di Great Barrier Reef, Australia. Mirror

TEMPO.CO, Jakarta - Kawasan bawah laut terkenal di Australia yaitu Great Barrier Reef bakal mendapatkan fasilitas baru yaitu sebuah museum baru bawah laut.

Dinamakan Museum of Underwater Art, fasilitas ini akan menampilkan berbagai patung yang diletakkan di dasar laut.

Sehingga para penyelam bisa menikmati banyak tampilan instalasi seni di sini.

Pemahat asal Inggris, Jason deCaires Taylor, merupakan orang yang berada di balik koleksi patung menarik ini, yang akan ditampilkan dilepas pantai Strand Beach di Townsville di Australia.

Tampilan utama akan berupa rumah kaca karang atau coral greenhouse, yang akan menjadi tempat pengembangan karang laut. Ini diharapkan bakal menjadi kawasan maritim laut.

Advertising
Advertising

Patung lainnya yang juga akan menjadi atraksi menarik adalah Ocean Siren, yang berupa patung setinggi lima meter. Patung ini akan dipasang di atas permukaan laut dan berubah warna menurut temperatur Great Barrier Reef.

Tim yang mengerjakan proyek ini mencari lokasi terbaik di permukaan bawah laut sebagai tempat untuk menaruh berbagai macam patung museum.

Tim berharap proyek ini tidak akan menimbulkan banyak kerusakan bagi biota laut di sana.

Ini bukanlah museum pertama bagi Jason. Dia telah mengerjakan proyek serupa di Lanzarote, Cancun, dan Pulau Gili di Indonesia.

Di Bahrain, ada lokasi tempat penyelaman buatan manusia, yang mulai beroperasi pada 2019. Lokasi ini menampilkan pesawat terbang Boeing 747, yang ditenggelamkan.

Bagian kokpit dan kabin dari pesawat sepanjang 70 meter ini dicopot sebelum ditenggelamkan.

Panitia berharap bangunan museum pesawat ini menjadi lokasi tempat tinggal marina baru bagi berbagai jenis biota laut.

Berita terkait

Ikuti Gerakan di AS, Mahasiswa Pro-Palestina Berkemah di Kampus-Kampus Australia

1 menit lalu

Ikuti Gerakan di AS, Mahasiswa Pro-Palestina Berkemah di Kampus-Kampus Australia

Gelombang protes pro-Palestina di kampus-kampus Amerika Serikat telah menyebar ke berbagai universitas di Australia.

Baca Selengkapnya

Berkunjung ke Optus Stadium Perth Australia yang Megah

20 jam lalu

Berkunjung ke Optus Stadium Perth Australia yang Megah

Optus Stadium Perth bukan hanya tempat untuk acara olahraga, tetapi juga tuan rumah berbagai konser musik, pertunjukan, dan acara khusus lainnya

Baca Selengkapnya

Ahli Soroti Transisi Energi di Indonesia dan Australia

1 hari lalu

Ahli Soroti Transisi Energi di Indonesia dan Australia

Indonesia dan Australia menghadapi beberapa tantangan yang sama sebagai negara yang secara historis bergantung terhadap batu bara di sektor energi

Baca Selengkapnya

Aktivitas Seru dan Unik di Pulau Rottnest Perth Australia, Selfie dengan Quokka hingga Melihat Singa Laut Berjemur

1 hari lalu

Aktivitas Seru dan Unik di Pulau Rottnest Perth Australia, Selfie dengan Quokka hingga Melihat Singa Laut Berjemur

Pulau Rottnest di sebelah barat Perth, Australia, menawarkan berbagai aktivitas yang seru dan unik.

Baca Selengkapnya

Melihat Sejarah Pendirian Uni Emirat Arab di Etihad Museum Dubai

2 hari lalu

Melihat Sejarah Pendirian Uni Emirat Arab di Etihad Museum Dubai

Bentuk bangunan Etihad Museum di Dubai ini unik, mirip dengan gulungan kertas yang akan mengingatkan pada Treaty of the UAE

Baca Selengkapnya

Serunya Menyusuri Jantung Kota Perth Australia dengan Becak

2 hari lalu

Serunya Menyusuri Jantung Kota Perth Australia dengan Becak

Ikuti perjalanan Tempo menyusuri ikon-ikon kota Perth, Australia, dengan peddle

Baca Selengkapnya

Australia dan Indonesia Dukung Perempuan dalam Peradilan

3 hari lalu

Australia dan Indonesia Dukung Perempuan dalam Peradilan

Mahkamah Agung Indonesia saat ini memiliki representasi perempuan tertinggi di antara lembaga penegak hukum di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Tutup Sampai Juni 2024, Benteng Vredeburg Yogya Direvitalisasi dan Bakal Ada Wisata Malam

5 hari lalu

Tutup Sampai Juni 2024, Benteng Vredeburg Yogya Direvitalisasi dan Bakal Ada Wisata Malam

Museum Benteng Vredeburg tak hanya dikenal sebagai pusat kajian sejarah perjuangan Indonesia tetapi juga destinasi ikonik di kota Yogyakarta.

Baca Selengkapnya

Mengintip Sejarah dan Karya Seni Islam di 5 Museum di Qatar

6 hari lalu

Mengintip Sejarah dan Karya Seni Islam di 5 Museum di Qatar

Dalam perjalanan sejarahnya, Qatar berkembang menjadi pusat seni dan budaya yang beragam.

Baca Selengkapnya

Ratusan Paus Pilot Terdampar di Australia Barat, Apa Keunikan Paus Ini?

7 hari lalu

Ratusan Paus Pilot Terdampar di Australia Barat, Apa Keunikan Paus Ini?

Sekitar 140 paus pilot yang terdampar di perairan dangkal negara bagian Australia Barat. Apakah jenis paus pilot itu?

Baca Selengkapnya