Miliarder Philip Green Didakwa Melakukan Pelecehan Seksual

Sabtu, 1 Juni 2019 18:00 WIB

Philip Green, miliarder asal Inggris dituduh telah melakukan pelecehan seksual pada instruktur pilates. Sumber: edition.cnn.com

TEMPO.CO, Jakarta - Miliarder asal Inggris di bidang industri retail Philip Green, 67 tahun, dituntut dengan empat dakwaan pelanggaran ringan di Amerika Serikat. Green diduga telah telah menyentuh dengan tidak sepantasnya dan berulang kali terhadap seorang instruktur pilates perempuan.

Dalam gugatan hukum yang diajukan korban, Green dituduh telah menepuk dan meraba area pantat korban. Kejadian tak sepantasnya ini terjadi di resort Canyon Ranch di kota Tucson pada 2016 dan 2018.

Baca juga:Selain Sederhana, Para Miliarder Juga Punya 3 Karakter Ini

Philip Green, miliarder asal Inggris dituduh melakukan pelecehan seksual pada instruktur pilates. Sumber: Reuters/asiaone.com

Baca juga:2016, Lahir 233 Miliarder Baru

Advertising
Advertising

Gugatan hukum terhadap Green sangat mengejutkan. Dia dikenal sebagai miliarder sukses pemilik Arcadia Group. Atas tuduhan yang diarahkan padanya, Green meyakinkan dirinya tidak bersalah.

Untuk dakwaan hukum tersebut, Green bisa dipenjara hingga 30 hari dan membayar denda sebesar US$ 500 atau sekitar Rp 7 juta. Catatan pengadilan kabupaten Pima, Amerika Serikat, yang diunggah secara online memperlihatkan Green akan hadir ke persidangan pada 19 Juni 2019 untuk mendengarkan empat dakwaan yang diarahkan padanya.

Arcadia Group dalam keterangan mengatakan Green tidak berencana menghadiri persidangan tersebut. Juru bicara pengadilan yang menyidangkan kasus ini enggan berkomentar.

Green dikenal sebagai miliarder yang mengelola sejumlah rantai ritel toko pakaian di Inggris dan Irlandia. Diantara toko pakaian itu adalah Topshop, Topman, Miss Selfridge dan Dorothy Perkins. Pada Mei lalu, Arcadia Group mengumumkan akan menutup 23 dari total 566 gerai pakaian milik perusahaan itu di Inggris akibat persaingan dengan penjualan online.

Berita terkait

Terpopuler: Airlangga dan Menteri Perdagangan Inggris Bahas Produk Susu, Gunung Ruang Erupsi 5 Bandara di Sulawesi Kemarin Masih Ditutup

1 hari lalu

Terpopuler: Airlangga dan Menteri Perdagangan Inggris Bahas Produk Susu, Gunung Ruang Erupsi 5 Bandara di Sulawesi Kemarin Masih Ditutup

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto saat melakukan kunjungan kerja di London, bertemu dengan Menteri Perdagangan Inggris The Rt. Hon. Greg Hands MP

Baca Selengkapnya

Menko Airlangga Bahas Produk Susu dengan Menteri Perdagangan Inggris: RI akan Lakukan Deregulasi

2 hari lalu

Menko Airlangga Bahas Produk Susu dengan Menteri Perdagangan Inggris: RI akan Lakukan Deregulasi

Menko Airlangga menegaskan Indonesia tengah melakukan deregulasi yang menekankan mekanisme lebih mudah untuk pendaftaran produk susu dan turunannya.

Baca Selengkapnya

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

2 hari lalu

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

Perusahaan farmasi AstraZeneca digugat dalam gugatan class action atas klaim bahwa vaksin Covid-19 produksinya menyebabkan kematian dan cedera serius

Baca Selengkapnya

Indonesia akan Gugat KPK Inggris soal Kasus Suap Pembelian Pesawat Garuda

2 hari lalu

Indonesia akan Gugat KPK Inggris soal Kasus Suap Pembelian Pesawat Garuda

Lembaga antikorupsi Inggris, Serious Fraud Office (SFO), mendapat kompensasi 992 juta Euro terkait kasus suap pembelian pesawat Garuda pada 2017

Baca Selengkapnya

Menko Airlangga Bicara Ekonomi RI hingga Hasil Pemilu di Hadapan Pebisnis Inggris

3 hari lalu

Menko Airlangga Bicara Ekonomi RI hingga Hasil Pemilu di Hadapan Pebisnis Inggris

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto bicara perkembangan ekonomi terkini, perkembangan politik domestik dan keberlanjutan kebijakan pasca Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya

Sepak Terjang Band Metal Kontroversial dari Inggris Cradle of Filth

4 hari lalu

Sepak Terjang Band Metal Kontroversial dari Inggris Cradle of Filth

Cradle of Filth tak hanya sebuah band metal, mereka simbol keberanian untuk mengekspresikan ketidaknyamanan, kegelapan, dan imajinasi lintas batas.

Baca Selengkapnya

Inggris akan Bangun Tugu Peringatan bagi Tentara Muslim Pahlawan Perang Dunia

4 hari lalu

Inggris akan Bangun Tugu Peringatan bagi Tentara Muslim Pahlawan Perang Dunia

Inggris membangun tugu peringatan perang untuk jutaan tentara Muslim yang bertugas bersama pasukan Inggris dan Persemakmuran selama dua perang dunia

Baca Selengkapnya

Irlandia Kewalahan Hadapi Naiknya Jumlah Imigran

5 hari lalu

Irlandia Kewalahan Hadapi Naiknya Jumlah Imigran

Dampak dari diloloskannya RUU Safety of Rwanda telah membuat Irlandia kebanjiran imigran yang ingin meminta suaka.

Baca Selengkapnya

Eks Diplomat Inggris: AS Panik Drone Rusia Hancurkan Tank Abrams Ukraina

6 hari lalu

Eks Diplomat Inggris: AS Panik Drone Rusia Hancurkan Tank Abrams Ukraina

Percepatan bantuan militer senilai US$6 miliar ke Ukraina mencerminkan kepanikan yang dirasakan oleh pemerintahan Joe Biden dan Kongres AS

Baca Selengkapnya

Raja Charles III Siap Kembali Bertugas

6 hari lalu

Raja Charles III Siap Kembali Bertugas

Raja Charles III sudah mendapat izin dari tim dokter untuk kembali bertugas setelah menjalani pengobatan kanker.

Baca Selengkapnya