Amerika Serikat Ingin Kirim Kapal Rumah Sakit ke Venezuela

Rabu, 8 Mei 2019 10:01 WIB

Pemimpin oposisi Venezuela Juan Guaido menyerukan kepada militer negara itu agar melakukan kudeta terhadap Presiden Venezuela, Nicolas Maduro. Sumber: AP Photo/Fernando Llano/foxnews.com

TEMPO.CO, Jakarta - Amerika Serikat berencana mengerahkan sebuah kapal rumah sakit milik militer negara itu ke Venezuela. Keputusan tersebut diambil menyusul ketegangan di Venezuela yang semakin memburuk.

Sumber di Washington yang tak mau dipublikasi identitasnya mengatakan pengerahan kapal rumah sakit itu menandakan keterlibatan Amerika Serikat di krisis ekonomi dan politik Venezuela. Namun sumber tersebut tidak mau menjeleskan dimana kapal rumah sakit tersebut akan ditempatkan.

Baca: 3 Kondisi Memprihatinkan di Venezuela

Sebelumnya pada tahun lalu, kapal rumah sakit bernama USNS Comfort merawat para pengungsi Venezuela. Namun bukan hanya masyarakat Venezuela, kapal itu juga menolong masyarakat lainnya saat berlabuh di Kolombia, Peru, Ekuador dan Honduras.

Advertising
Advertising

Komando wilayah selatan Angkatan Bersenjata Amerika Serikat belum mau berkomentar atas hal ini. Pengerahan kapal rumah sakit tersebut kemungkinan akan membuat kecewa beberapa politisi Partai Republik yang menyerukan agar Amerika Serikat memberikan dukungan militer saja kepada pemimpin oposisi Venezuela, Juan Guaido.

Baca: 500 Tentara Venezuela Kabur ke Kolombia

Senat Partai Republik Lindsey Graham menyerukan agar Amerika Serikat mengerahkan sebuah jet tempur ke Venezuela. Namun kritik yang muncul menyebut hal itu sama dengan mengancam untuk menggulingkan Maduro.

Presiden Amerika Serikat Donald Trump telah mempertimbangkan menggunakan jalur diplomasi politik dan ekonomi untuk mengintervensi krisis di Venezuela. Akan tetapi, sejauh ini Trump belum memberikan sinyalemen penggunaan kekuatan militer. Sedangkan Menteri Pertahanan sementara Amerika Serikat Patrick Shanahan pada akhir pekan lalu menegaskan Pentagon telah menyusun rencana sebuah opsi militer.

Berita terkait

Upaya Kemenkes Atasi Banyaknya Warga Indonesia yang Pilih Berobat ke Luar Negeri

1 hari lalu

Upaya Kemenkes Atasi Banyaknya Warga Indonesia yang Pilih Berobat ke Luar Negeri

Ada sejumlah persoalan yang membuat banyak warga Indonesia lebih memilih berobat ke luar negeri.

Baca Selengkapnya

1 Juta Warga Indonesia Berobat ke Luar Negeri, Kemenkes: Layanan Kesehatan Belum Merata

1 hari lalu

1 Juta Warga Indonesia Berobat ke Luar Negeri, Kemenkes: Layanan Kesehatan Belum Merata

Jokowi sebelumnya kembali menyinggung banyaknya masyarakat Indonesia yang berobat ke luar negeri dalam rapat kerja Kemenkes.

Baca Selengkapnya

PBB: Butuh 14 Tahun untuk Bersihkan Puing-puing di Gaza

1 hari lalu

PBB: Butuh 14 Tahun untuk Bersihkan Puing-puing di Gaza

Serangan Israel ke Gaza telah meninggalkan sekitar 37 juta ton puing di wilayah padat penduduk, menurut Layanan Pekerjaan Ranjau PBB

Baca Selengkapnya

KKP Tangkap Kapal Alih Muatan Ikan Ilegal, Greenpeace Desak Pemerintah Hukum Pelaku dan Ratifikasi Konvensi ILO 188

2 hari lalu

KKP Tangkap Kapal Alih Muatan Ikan Ilegal, Greenpeace Desak Pemerintah Hukum Pelaku dan Ratifikasi Konvensi ILO 188

Greenpeace meminta KKP segera menghukum pelaku sekaligus mendesak pemerintah untuk meratifikasi Konvensi ILO 188 tentang Penangkapan Ikan.

Baca Selengkapnya

Kisah Kardinah, Adik RA Kartini yang Berjasa namun Dipersekusi di Tegal

7 hari lalu

Kisah Kardinah, Adik RA Kartini yang Berjasa namun Dipersekusi di Tegal

Meski dari kalangan bangsawan, keluarga Kartini ini kerap membantu masyarakat. Namun adik Kartini dipersekusi dan darak keliling kota hingga trauma.

Baca Selengkapnya

Penumpang di Ternate Tujuan Manado Beralih Gunakan Kapal Antarpulau

7 hari lalu

Penumpang di Ternate Tujuan Manado Beralih Gunakan Kapal Antarpulau

Sejumlah penumpang di Kota Ternate, Maluku Utara tujuan Manado, Sulawesi Utara, beralih menggunakan kapal antarpulau lintas Kota Ternate-Manado.

Baca Selengkapnya

Antisipasi Lonjakan Arus Balik Lebaran, Perjalanan Kapal Sumatera ke Jawa Ditambah

14 hari lalu

Antisipasi Lonjakan Arus Balik Lebaran, Perjalanan Kapal Sumatera ke Jawa Ditambah

Kemenhub tambah perjalanan kapal untuk antisipasi lonjakan arus balik Lebaran untuk penyeberangan dari Sumatera ke Jawa.

Baca Selengkapnya

Penyeberangan Lintas Panjang-Pelabuhan Ciwandan Dimulai Hari Ini, Simak Jadwal dan Tarifnya

15 hari lalu

Penyeberangan Lintas Panjang-Pelabuhan Ciwandan Dimulai Hari Ini, Simak Jadwal dan Tarifnya

Mulai hari ini Sabtu, 13 April 2024, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) akan melayani penyeberangan lintas Pelabuhan Panjang-Pelabihan Ciwandan.

Baca Selengkapnya

8 Amal Jariyah Sadio Mane untuk Desanya di Senegal, Dirikan Masjid hingga Bagi Makan Gratis Saat Ramadan

19 hari lalu

8 Amal Jariyah Sadio Mane untuk Desanya di Senegal, Dirikan Masjid hingga Bagi Makan Gratis Saat Ramadan

Sadio Mane bintang Al Nassr dikenal kedermawanannya untuk kampung halamannya, Bambali, Senegal. Berikut 8 amal jariyah Mane untuk kampungnya.

Baca Selengkapnya

Tiket Feri Merak-Bakauheni Hari Ini Sudah Habis

19 hari lalu

Tiket Feri Merak-Bakauheni Hari Ini Sudah Habis

PT ASDP Indonesia Ferry mengatakan, tiket feri dari Pelabuhan Merak-Bakauheni untuk keberangkatan Selasa, 9 April 2024 telah terjual habis.

Baca Selengkapnya