Shutdown Amerika Serikat Mengancam Pertumbuhan Lapangan Kerja

Sabtu, 12 Januari 2019 10:30 WIB

Penghentian atau shutdown yang dilakukan pemerintah Amerika Serikat diprediksi bisa memangkas sekitar 500 ribu pertumbuhan lapangan kerja di Negara Abang Sam itu pada Januari 2019. Sumber: REUTERS/Carlos Barria

TEMPO.CO, Jakarta - Penghentian atau shutdown yang dilakukan pemerintah Amerika Serikat diprediksi bisa memangkas sekitar 500 ribu pertumbuhan lapangan kerja di Negara Abang Sam itu pada Januari 2019.

Shutdown terpaksa dilakukan oleh Presiden Amerika Serikat Donald Trump agar tuntutannya kepada Kongres Amerika Serikat dikabulkan. Trump ingin Kongres mengucurkan dana sebesar US$ 5,7 miliar untuk membangun tembok perbatasan Amerika Serikat - Meskiko.

Baca: Shutdown Amerika, Kementerian Perdagangan: Belum Berpengaruh

Dikutip dari reuters.com, Sabtu, 12 Januari 2019, sekitar 800 ribu PNS di Amerika Serikat untuk pertama kali di 2019 tak menerima gaji menyusul shutdown yang diberlakukan Trump sejak 22 Desember 2019.

Kementerian Tenaga Kerja Amerika Serikat mengatakan pegawai bagian survei dan urusan pemerintahan memantau ketat laporan ketenagakerjaan. Saat ini Kementerian Tenaga Kerja Amerika Serikat belum terdampak shutdown.

Advertising
Advertising

Baca: 800 Ribu PNS AS Terancam Tanpa Gaji Karena Government Shutdown

Pada 6 Januari sampai 19 Januari ini, pemerintah Amerika Serikat sudah masuk masa jatuh tempo membayar sebagian besar gaji PNS. Sebelumnya sekitar 380 ribu PNS terlunta-lunta, bekerja tanpa dibayar.

Jika shutdown masih berlangsung sampai pekan depan, maka para pekerja cuti mungkin akan dianggap sebagai pengangguran, karena mereka tidak akan menerima gaji selama periode itu.

"Jadi, jika pemerintah tetap tutup sampai 19 Januari, maka para PNS ini tidak akan menerima pembayaran. Itu artinya, akan ada sebuah penurunan besar dalam laporan pembayaran gaji," kata Omair Sharif, Ekonom dari Societe Generale di New York, Amerika Serikat.

Pada Desember 2018, Amerika Serikat berhasil menciptakan 321 ribu lapangan kerja atau tertinggi dalam 10 bulan terakhir. Trump ingin mendorong pasar lapangan kerja sebagai salah satu pencapaiannya. Namun shutdown yang dilakukan Washington ini berisiko menaikkan angka pengangguran Amerika Serikat pada Januari 2019.

Berita terkait

Gibran Wakil Presiden Terpilih, Berapa Gaji dan Tunjangannya?

3 hari lalu

Gibran Wakil Presiden Terpilih, Berapa Gaji dan Tunjangannya?

Komisi Pemilihan Umum (KPU) secara resmi mengumumkan Prabowo-Gibran sebagai presiden-wakil presiden terpilih. Berapa gaji dan tunjangan Gibran?

Baca Selengkapnya

10 Negara dengan Lapangan Kerja Paling Banyak, Tertarik Pindah?

3 hari lalu

10 Negara dengan Lapangan Kerja Paling Banyak, Tertarik Pindah?

Berikut ini daftar negara dengan lapangan kerja paling banyak di dunia, didominasi oleh negara-negara Eropa. Tertarik untuk pindah?

Baca Selengkapnya

KPU Launching Pendaftaran PPK, Ternyata Segini Gajinya dan Ada Santunan

4 hari lalu

KPU Launching Pendaftaran PPK, Ternyata Segini Gajinya dan Ada Santunan

Ketua KPU Depok, Wili Sumarlin mengatakan Depok memiliki 11 kecamatan, sehingga kebutuhan PPK 55 anggota. Tiap kecamatan 5 orang.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: H-4 Lebaran Penumpang di 20 Bandara AP II Melonjak 15 Persen, Kronologi Indofarma Terpukul Melandainya Covid-19

20 hari lalu

Terpopuler: H-4 Lebaran Penumpang di 20 Bandara AP II Melonjak 15 Persen, Kronologi Indofarma Terpukul Melandainya Covid-19

AP II mencatat jumlah penumpang pesawat angkutan Lebaran 2024 di 20 bandara yang dikelola perusahaan meningkat sekitar 15 persen.

Baca Selengkapnya

Manajemen Indofarma Blak-blakan soal Kondisi Keuangan hingga Tunggak Gaji dan THR Karyawan

22 hari lalu

Manajemen Indofarma Blak-blakan soal Kondisi Keuangan hingga Tunggak Gaji dan THR Karyawan

Sekretaris Perusahaan Indofarma, Warjoko Sumedi membeberkan penyebab keuangan perusahaan yang merugi selama tiga tahun belakangan ini.

Baca Selengkapnya

Indofarma Didesak Karyawan Bayar Kewajiban: THR Sudah, Gaji Masih Kami Usahakan

22 hari lalu

Indofarma Didesak Karyawan Bayar Kewajiban: THR Sudah, Gaji Masih Kami Usahakan

Sekretaris Perusahaan PT Indofarma (Persero) Tbk. Warjoko Sumedi angkat bicara menanggapi desakan para karyawan yang meminta pembayaran gaji dan THR.

Baca Selengkapnya

Upah dan THR Belum Dibayar, Pekerja Indofarma Desak Manajemen Lunasi Hari Ini

23 hari lalu

Upah dan THR Belum Dibayar, Pekerja Indofarma Desak Manajemen Lunasi Hari Ini

SP PT Indofarma meminta agar manajemen segera memberikan kepastian kapan hak upah dan THR.

Baca Selengkapnya

Usai Demo Ribuan Karyawan PT DI Desak THR dan Gajinya Segera Dibayar, Manajemen Buka Suara

24 hari lalu

Usai Demo Ribuan Karyawan PT DI Desak THR dan Gajinya Segera Dibayar, Manajemen Buka Suara

PT DI buka suara perihal pembayaran Tunjangan Hari Raya (THR) Idul Fitri 1445 H dan gaji ke para karyawannya yang sebelumnya dipersoalkan.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Manajemen Garuda Indonesia Buka Suara soal Merger dengan InJourney, Perbandingan Hitungan Lama dan Baru Pajak THR 2024

29 hari lalu

Terpopuler: Manajemen Garuda Indonesia Buka Suara soal Merger dengan InJourney, Perbandingan Hitungan Lama dan Baru Pajak THR 2024

Direktur Layanan dan Niaga Garuda Indonesia, Ade Susardi, mengatakan rencana merger antara Garuda Indonesia dan InJourney bisa tahun ini asal....

Baca Selengkapnya

Thailand Berencana Legalisasi Kasino untuk Tingkatkan Pemasukan dan Lapangan Kerja

30 hari lalu

Thailand Berencana Legalisasi Kasino untuk Tingkatkan Pemasukan dan Lapangan Kerja

Perdana Menteri Thailand Srettha Thavisin mengatakan jika disahkan oleh parlemen, undang-undang kasino akan menghasilkan lebih banyak lapangan kerja

Baca Selengkapnya