Diduga Ada Kamera Tersembunyi, Tamu Hotel Gugat Hilton Rp 1,4 T

Kamis, 6 Desember 2018 15:00 WIB

Ilustrasi Kamar Mandi (Pexels.com)

TEMPO.CO, Jakarta - Seorang perempuan di Chicago, Amerika Serikat, menggugat uang ganti rugi kepada raksasa hotel, Hilton, senilai US$100 juta atau Rp 1,4 triliun. Gugatan itu dilayangkan karena perempuan tersebut merasa telah direkam ketika sedang mandi oleh sebuah kamera tersembunyi dan rekaman video itu di unggah ke situs-situs porno.

Dikutip dari asiaone.com, Kamis, 6 Desember 2018, identitas perempuan yang menggugat Hilton itu tidak dipublikasi. Korban merasa jaringan hotel besar itu, telah mengabaikan komplain yang diajukannya dengan menuduhnya mengalami sejumlah luka psikis permanen, memiliki gangguan mental, tertekan secara emosi dan masalah lainnya seperti biaya pengobatan dan kehilangan sumber pendapatan.

Baca: 5 Tip Memilih Hotel Bintang 2 untuk Backpacker

Ilustrasi kamar mandi dari Kohler.

Baca: Tidur di Hotel Kapsul Bandara Soekarno - Hatta, Begini Rasanya

Advertising
Advertising

Korban mengaku pada Juli 2015 menginap di Hampton Inn and Suites di Albany, New York, yang merupakan salah satu jaringan hotel Hilton. Dalam gugatan setebal 19 halaman, korban mengaku telah direkam dalam kondisi tak berbusana ketika sedang mandi di kamar hotel yang disewanya oleh sebuah kamera tersembunyi.

Pada September 2018 atau tiga tahun setelah korban menginap di hotel tersebut, dia menerima sepucuk e-mail yang bertanya, 'ini kamu, kan?' dengan sebuah link video ke situs porno yang dipublikasi dengan nama lengkapnya. Pengirim e-mail itu lalu mulai mengirimkan surat-surat elektronik yang bernada mengancam bahwa dia tahu dimana korban dulu kuliah dan bekerja.

E-mail itu dengan cepat berubah menjadi tindak pemerasan yang meminta korban membayar uang US$ 2 ribu dan US$ 1 ribu setiap bulan selama setahun. Tindak kejahatan merekam dengan kamera tersembunyi ini diduga dilakukan orang lain, bukan karyawan hotel.

Juru bicara Hampton Inn ketika dikonfirmasi pada Senin, 3 Desember 2018, mengaku terkejut atas tuduhan itu. Disebutkan pihak hotel tidak menemukan alat perekam atau sejenisnya di seluruh sudut kamar-kamar hotel.

Berita terkait

5 Hotel Strategis Dekat Lokasi Konser Sheila On 7 di Bandung, Bisa Ditempuh Jalan Kaki

3 hari lalu

5 Hotel Strategis Dekat Lokasi Konser Sheila On 7 di Bandung, Bisa Ditempuh Jalan Kaki

Temukan lima hotel terdekat dari Stadion Siliwangi, Bandung, lokasi konser Sheila on 7. Mulai dari hotel bintang 4 hingga bintang 2, semua berjarak kurang dari satu kilometer dari stadion.

Baca Selengkapnya

6 Fakta Pembunuhan Wanita Asal Bandung dalam Koper, Pelaku Butuh Uang Buat Nikah

6 hari lalu

6 Fakta Pembunuhan Wanita Asal Bandung dalam Koper, Pelaku Butuh Uang Buat Nikah

Fakta-fakta penemuan mayat wanita asal Bandung dalam koper yang menjadi korban pembunuhan rekan kerjanya.

Baca Selengkapnya

Mau Menginap di Rumah Terbang Film Up atau Museum di Paris? Airbnb Rilis 11 Rumah Icon

6 hari lalu

Mau Menginap di Rumah Terbang Film Up atau Museum di Paris? Airbnb Rilis 11 Rumah Icon

Airbnb mengumumkan 11 ikon yang dibuat ulang dari beberapa adegan paling populer dalam budaya pop.

Baca Selengkapnya

Beda Michelin Key dengan Michelin Star, Panduan Pelancong Memilih Hotel dan Restoran Terbaik

8 hari lalu

Beda Michelin Key dengan Michelin Star, Panduan Pelancong Memilih Hotel dan Restoran Terbaik

Michelin Key fokus pada penghargaan hotel, berbeda dengan Michelin Star yang fokus pada kuliner.

Baca Selengkapnya

Inilah Hotel Pertama yang Memperoleh Gelar Michelin Key di Amerika Serikat

8 hari lalu

Inilah Hotel Pertama yang Memperoleh Gelar Michelin Key di Amerika Serikat

Setiap hotel yang masuk dalam daftar Michelin Key telah dinilai berdasarkan lima kriteria oleh tim seleksi

Baca Selengkapnya

Alasan Militer Korea Selatan Bakal Larang Penggunaan iPhone dan Apple Watch

11 hari lalu

Alasan Militer Korea Selatan Bakal Larang Penggunaan iPhone dan Apple Watch

Militer Korea Selatan melarang anggotanya menggunakan iPhone bahkan Apple Watch. Apa alasannya?

Baca Selengkapnya

10 Hotel Terbaik di Dunia Versi TripAdvisor, Ada yang di Bali

12 hari lalu

10 Hotel Terbaik di Dunia Versi TripAdvisor, Ada yang di Bali

Berikut ini daftar hotel terbaik di dunia yang bisa Anda kunjungi versi TripAdvisor. Dua di antaranya ada di Indonesia. Di daerah mana?

Baca Selengkapnya

8 Hotel Murah Dekat Stasiun Lempuyangan, Harga Mulai 100 Ribuan

13 hari lalu

8 Hotel Murah Dekat Stasiun Lempuyangan, Harga Mulai 100 Ribuan

Jika Anda melancong di Yogyakarta, Anda bisa memilih menginap di hotel dekat Stasiun Lempuyangan yang murah. Ini rekomendasinya.

Baca Selengkapnya

10 Hotel Terbesar di Dunia, Ada yang Punya Lebih dari 7.000 Kamar

16 hari lalu

10 Hotel Terbesar di Dunia, Ada yang Punya Lebih dari 7.000 Kamar

Berikut ini deretan hotel terbesar di dunia, didominasi oleh kompleks mewah di Las Vegas, Amerika Serikat. Kamarnya capai lebih dari 7.000.

Baca Selengkapnya

Amsterdam Larang Hotel Baru untuk Mengatasi Overtourism

18 hari lalu

Amsterdam Larang Hotel Baru untuk Mengatasi Overtourism

Tahun ini Amsterdam juga menaikkan pajak turis menjadi 12,5 persen untuk wisatawan yang menginap dan penumpang kapal pesiar.

Baca Selengkapnya