Muslim Assam Takut Diusir dari India, Insiden Rohingya Kedua?

Jumat, 1 Juni 2018 11:45 WIB

Anak-anak Muslim India belajar membaca Al-Quran di sebuah madrasah selama bulan suci Ramadhan di New Delhi, India, 22 Mei 2018. Bulan suci umat Islam adalah periode doa yang intens, disiplin diri, puasa fajar-ke-senja dan pesta-pesta malam (AP Photo/Altaf Qadri)

TEMPO.CO, Jakarta - Bimala Begum tampak ketakutan ketika didekati petugas keamanan India. Dia salah satu dari sekitar tiga juta perempuan berkeluarga di negara bagian Assam, timur laut India, yang diminta membuktikan surat kewarganegaraannya.

"Sejak saya menerima surat peringatan, saya telah dua kali pergi ke rumah tetangga dan bertanya, apa yang mereka lakukan. Saya benar-benar ketakutan," kata Begum, 37 tahun, sembari menunjukkan dua halaman surat peringatan dari pemerintah India berbahasa lokal, Assam.

Baca: 33 Muslim di India Ditembak Mati Gerilyawan

Puluhan muslim melakukan salat Jumat dalam bulan Ramadan di jalanan luar Masjid fi Ahmedabad, India, 9 Juni 2017. REUTERS/Amit Dave

Baru-baru ini, lembaga Pendaftaran Nasional Warga Negara (NRC) di negara bagian Assam melakukan pendataan ulang penduduk. Pendataan ini sebagai bagian dari kampanye pemerintah mengidentifikasi imigran tak berdokumen dari negara tetangga, Bangladesh.

Advertising
Advertising

Menurut dokumen otentik yang dimiliki pemerintah India, lebih dari tujuh juta orang, termasuk 2,9 juta perempuan menikah berada di negara bagian Assam. "Keberadaan mereka sedang diverifikasi oleh pihak berwenang. Selanjunya akan diputuskan, apakah mereka warga negara India atau imigran," tulis Al Jazeera.Puluhan muslim melakukan salat Jumat dalam bulan Ramadan di jalanan luar Masjid fi Ahmedabad, India, 9 Juni 2017. REUTERS/Amit Dave

Aktivis kemanusiaan Rejaul Karim Sarkar yang menjabat sebegai Presiden Persatuan Mahasiswa Minoritas Seluruh Warga Assam (AAMSU) menuduh petugas menjadikan perempuan yang menggunakan sertifikat sementara sebagai subyek pelecehan.

Baca: 400 Pemberontak India Menyerah

Adapun para aktivis kemanusiaan lainnya menyampaikana ketakutannya terhadap nasib puluhan ribu orang lainnya yang tidak tercatat di dalamdaftar NRC. Mereka takut diperam di pusat-pusat penahanan dan dibuat menjadi orang-orang yang tidak memiliki kewarganegaraan India, seperti kaum Rohingya di Myanmar.

Berita terkait

7 Destinasi Wisata India Favorit Wisatawan Asing

23 jam lalu

7 Destinasi Wisata India Favorit Wisatawan Asing

Menariknya tidak hanya ibu kota India yang megah tapi juga beberapa daerah terpencil yang memikat hati wisatawan mancanegara

Baca Selengkapnya

75 Tahun Hubungan Diplomatik, India dan Indonesia Adakan Pameran dan Seminar Industri Pertahanan

1 hari lalu

75 Tahun Hubungan Diplomatik, India dan Indonesia Adakan Pameran dan Seminar Industri Pertahanan

Pameran sekaligus seminar Industri Pertahanan ini dalam rangka peringatan 75 tahun hubungan diplomatik India-Indonesia.

Baca Selengkapnya

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

1 hari lalu

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

Perusahaan farmasi AstraZeneca digugat dalam gugatan class action atas klaim bahwa vaksin Covid-19 produksinya menyebabkan kematian dan cedera serius

Baca Selengkapnya

Ancaman Bom, Lebih dari 50 Sekolah di Ibu Kota India Dievakuasi

1 hari lalu

Ancaman Bom, Lebih dari 50 Sekolah di Ibu Kota India Dievakuasi

Puluhan sekolah di wilayah ibu kota negara India dievakuasi pada Rabu 1 Mei 2024 setelah menerima ancaman bom melalui email

Baca Selengkapnya

Berapa Jumlah Penduduk Bumi Saat Ini? Berikut Penjelasannya

3 hari lalu

Berapa Jumlah Penduduk Bumi Saat Ini? Berikut Penjelasannya

Berapa jumlah penduduk bumi saat ini? Hingga tahun 2024, penduduk bumi mencapai hampir 10 miliar. Berikut ini daftar negara dengan populasi terbanyak.

Baca Selengkapnya

Bukan di Arab, Ini Negara yang 100 Persen Penduduknya Muslim

3 hari lalu

Bukan di Arab, Ini Negara yang 100 Persen Penduduknya Muslim

Negara yang 100 persen penduduknya muslim ternyata bukan di Arab. Lokasinya ada sebelah selatan-barat daya India. Ini ulasannya.

Baca Selengkapnya

Temuan Fosil, Ular Raksasa Vasuki Indicus Saingi Ukuran Titanoboa

9 hari lalu

Temuan Fosil, Ular Raksasa Vasuki Indicus Saingi Ukuran Titanoboa

Para penelitinya memperkirakan kalau ular tersebut dahulunya memiliki panjang hingga 15 meter.

Baca Selengkapnya

Pemilu India Dimulai, Narendra Modi Incar Masa Jabatan Ketiga yang Bersejarah

13 hari lalu

Pemilu India Dimulai, Narendra Modi Incar Masa Jabatan Ketiga yang Bersejarah

Jika menang, Narendra Modi akan menjadi perdana menteri kedua yang terpilih tiga kali berturut-turut, setelah Jawaharlal Nehru.

Baca Selengkapnya

Rumah Aktor Bollywood Salman Khan Diberondong Peluru Gangster, Sebelumnya Terima Ancaman Pembunuhan

13 hari lalu

Rumah Aktor Bollywood Salman Khan Diberondong Peluru Gangster, Sebelumnya Terima Ancaman Pembunuhan

Dua lelaki memberondong rumah aktor India Salman Khan di daerah Mumbai Bandra, belum lama ini. Bintang Bollywood ini pernah dapat ancaman pembunuhan.

Baca Selengkapnya

Vivo T3x 5G Resmi Diluncurkan di India, Ini Spesifikasinya

14 hari lalu

Vivo T3x 5G Resmi Diluncurkan di India, Ini Spesifikasinya

Vivo T3x 5G ditenagai chipset Qualcomm Snapdragon 6 Gen 1.

Baca Selengkapnya