Langkawi Jagokan Mahathir Mohamad di Pemilu Malaysia 2018

Reporter

Tempo.co

Senin, 16 April 2018 09:00 WIB

Mantan PM Malaysia, dan pemimpin Partai Pribumi Bersatu Malaysia, Mahathir Mohamad, saat konferensi pers di Petaling Jaya, Malaysia, 5 April 2018. AP

TEMPO.CO, Jakarta - Negara bagian Langkawi, Malaysia, mengkonfirmasi Ketua Partai Pakatan Harapan atau PKR, Mahathir Mohamad, sebagai calon untuk parlemen Langkawi dalam pemilu 9 Mei 2019. Pengumuman itu disampaikan oleh Presiden PKR, Wan Azizah Wan Ismail, disaksikan oleh Presiden Partai Pribumi Bersatu Malaysia atau Pribumi, Sri Muhyiddin Yassin dan Mohamad Sabu, Partai Amanah Negara.

“Kepada seluruh masyarakat Langkawi, saya dengan bangga mengumumkan kandidat bagi Langkawi adalah Dr. Mahathir,” kata Wan Azizah, Minggu, 15 April 2018.

Baca: Pilihan Raya Malaysia, Mahathir Mohamad Calon Perdana Menteri

Mahathir Mohamad Keluar dari UMNO

Baca: Oposisi Tunjuk Mahathir Sebagai Calon Perdana Menteri Malaysia

Advertising
Advertising

Dikutip dari thestar.com.my pada Senin, 16 April 2018, selama Mahathir menjabat sebagai Perdana Menteri Malaysia selama 22 tahun, Mahathir mendeklarasikan Langkawi sebagai sebuah wilayah pelabuhan bebas yang ditujukan untuk mempromosikan perdagangan Malaysia. Di wilayah itu pula, Mahathir mendirikan Otoritas Pengembangan Langkawi atau Lada untuk mendorong kemajuan di wilayah tersebut.

Bagi Mahathir, Langkawi adalah wilayah yang memiliki kedekatan batin dengannya. Pada awal-awal karirnya atau pada 1960-an, dia pernah bekerja di sebuah rumah sakit di Langkawi sebagai petugas kesehatan. Dia dikenang sebagai satu dari sedikit orang di Langkawi yang mempunyai mobil pada era itu.

Sejak konstituen dibentuk pada 1994, Langkawi telah menjadi markas Partai Barisan Nasioanl. Partai itu mendapat dukungan 70 persen suara mayoritas pemilih Langkawi.

Pada Desember 2017, Mahathir diselimuti spekulasi apakah dia akan maju sebagai anggota parlemen dari wilayah Langkawi, Kubang Pasu atau Putrajaya. Mahathir, 93 tahun, telah menjadi calon pemimpin negara tertua di dunia.

Berita terkait

Serba-serbi Semenggoh Nature Reserve, Pusat Rehabilitasi Orangutan di Sarawak Malaysia

4 jam lalu

Serba-serbi Semenggoh Nature Reserve, Pusat Rehabilitasi Orangutan di Sarawak Malaysia

Semenggoh Nature Reserve didirikan pada 1975 sebagai tempat perlindungan bagi orangutan yang terluka atau korban perdagangan satwa liar.

Baca Selengkapnya

Pertemuan Anwar Ibrahim dan Retno Marsudi Bahas Gaza hingga Tenaga Kerja Indonesia

8 jam lalu

Pertemuan Anwar Ibrahim dan Retno Marsudi Bahas Gaza hingga Tenaga Kerja Indonesia

Dalam rapat dengan Retno Marsudi, Anwar Ibrahim membahas soal perang Gaza dan TKI

Baca Selengkapnya

Menlu Retno Kunjungi Malaysia, Dijadwalkan Bertemu PM Anwar Ibrahim

17 jam lalu

Menlu Retno Kunjungi Malaysia, Dijadwalkan Bertemu PM Anwar Ibrahim

Menlu Retno dijadwalkan melakukan pertemuan dengan Perdana Menteri Malaysia Anwar Ibrahim serta Menteri Luar Negeri Malaysia Mohamad Hasan.

Baca Selengkapnya

Usai Rapat dengan Jokowi, Menkes Budi Gunadi Beberkan Sebab Harga Obat di RI Lima Kali Lebih Mahal dari Malaysia

1 hari lalu

Usai Rapat dengan Jokowi, Menkes Budi Gunadi Beberkan Sebab Harga Obat di RI Lima Kali Lebih Mahal dari Malaysia

teri Kesehatan atau Menkes Budi Gunadi Sadikin membeberkan perihal harga obat di Indonesia bisa tiga hingga lima kali lebih mahal dari Malaysia.

Baca Selengkapnya

Polda Jambi Gagalkan Peredaran Sabu dan Ekstasi Senilai Lebih dari Rp 10 Miliar

2 hari lalu

Polda Jambi Gagalkan Peredaran Sabu dan Ekstasi Senilai Lebih dari Rp 10 Miliar

Polda Jambi menyatakan sabu dan ekstasi yang mereka sita berasal dari Malaysia.

Baca Selengkapnya

Malaysia Bersedia Kirim Pasukan Perdamaian bersama Indonesia ke Gaza

2 hari lalu

Malaysia Bersedia Kirim Pasukan Perdamaian bersama Indonesia ke Gaza

Malaysia bersedia bekerja sama dengan Indonesia termasuk mengirimkan pasukan perdamaian bersama ke Gaza, Palestina, jika diamanatkan PBB.

Baca Selengkapnya

Melihat Aktivitas Orangutan di Hutan Semenggoh Sarawak, dari Makan Hingga Berfoto

2 hari lalu

Melihat Aktivitas Orangutan di Hutan Semenggoh Sarawak, dari Makan Hingga Berfoto

Semenggoh Nature Reserve Sarawak didirikan pada 1975 sebagai bagian dari upaya konservasi untuk menyelamatkan orangutan Borneo yang terancam punah

Baca Selengkapnya

Muhibah Budaya Jalur Rempah Diharapkan Berkelanjutan, Malaka jadi Persinggahan Pertama di Luar Negeri

2 hari lalu

Muhibah Budaya Jalur Rempah Diharapkan Berkelanjutan, Malaka jadi Persinggahan Pertama di Luar Negeri

Muhibah Budaya Jalur Rempah diharapkan menjadi program berkelanjutan untuk mendapatkan pengakuan UNESCO.

Baca Selengkapnya

Menikmati Senja Memukau Kota Kuching di Atas Sungai Sarawak dengan Kapal Pesiar

2 hari lalu

Menikmati Senja Memukau Kota Kuching di Atas Sungai Sarawak dengan Kapal Pesiar

Sambil menikmati minuman dingin dan camilan ringan, selama perjalanan dengan kapal wisata, wisatawan dapat melihat pemandangan Kuching, Sarawak.

Baca Selengkapnya

Kurir Narkoba 13 Kilogram Sabu di Medan Divonis Penjara Seumur Hidup, Jaksa Ajukan Banding

2 hari lalu

Kurir Narkoba 13 Kilogram Sabu di Medan Divonis Penjara Seumur Hidup, Jaksa Ajukan Banding

Jaksa penuntut umum Kejaksaan Negeri Belawan menuntut terdakwa kurir narkoba itu dengan pidana hukuman mati.

Baca Selengkapnya