Tak Pakai Hijab, Bocah 4 Tahun Dipukuli Ayahnya hingga Tewas  

Reporter

Selasa, 6 Oktober 2015 02:04 WIB

Ilustrasi jilbab / hijab. REUTERS/Bazuki Muhammad

TEMPO.CO, New Delhi – Seorang pria ditangkap dengan dakwaan telah membunuh putrinya yang baru berusia empat tahun lantaran tak memakai hijab saat makan siang.

Pria bernama Jafar Hussain yang berasal dari desa Bareilly di Uttar Pradesh, India, diduga telah membunuh putrinya sendiri, Farheen, dengan berulang kali membantingnya ke lantai dengan penuh kemarahan.

Menurut harian The Hindustan Times, istrinya yang juga ibu dari bocah perempuan tersebut berusaha mencegah, tapi tak mampu menghentikan aksi pembunuhan tersebut setelah dirinya juga dipukuli.

Jafar kemudian menyuruh istrinya untuk mengubur mayat putrid mereka di dalam rumah, tapi say istri menolaknya.

Para tetangga Jafar menyebut pria tersebut memang memiliki gangguan mental sekaligus sosok yang sangat fanatik.

Petugas polisi setempat, Brijesh Srivastava, mengatakan: “Kami telah menahan sang ayah atas pembunuhan putrinya dan kami tengah memeriksanya terkait insiden tersebut.

“Mayat bocah tersebut telah diotopsi.”

Kabarnya, Jafar marah saat melihat putrinya tak memakai dupatta, kerudung tradisional yang biasa dipakai muslimah India.

Jika Jafar ditetapkan sebagai tersangka, maka ia menjadi pelaku lainnya dari tindakan kekerasan yang mengatasnamakan agama.

Sebelumnya, seorang pria Pakistan dan ayahnya juga telah ditangkap karena membakar istri dari putranya tersebut yang pergi dari rumah tanpa izin.

DAILYMAIL | A. RIJAL

Berita terkait

Gara-gara Berbahasa Inggris, Pria India Dikeroyok

15 September 2017

Gara-gara Berbahasa Inggris, Pria India Dikeroyok

Pemuda India bernama Varun Gulati dari Noida dikeroyok 4 pemuda setelah dia erbahasa Inggris dengan temannya.

Baca Selengkapnya

Arkeolog India Sebut Taj Mahal Bangunan Muslim, Bukan Kuil India

31 Agustus 2017

Arkeolog India Sebut Taj Mahal Bangunan Muslim, Bukan Kuil India

Lembaga Survei Arkeologi Agra, India di hadapan pengadilan menyatakan, Taj Mahal merupakan makam megah Muslim, bukan kuil Hindu.

Baca Selengkapnya

Ditolak Puskesmas, Remaja Putri India Melahirkan di Jalan

27 Agustus 2017

Ditolak Puskesmas, Remaja Putri India Melahirkan di Jalan

Remaja India dan bayi perempuannya kemudian dibawa warga sekitar ke puskesmas

Baca Selengkapnya

Kambing Mirip Manusia Kejutkan Penduduk Desa India  

24 Agustus 2017

Kambing Mirip Manusia Kejutkan Penduduk Desa India  

Seekor kambing mirip manusia telah mengejutkan penduduk desa di India

Baca Selengkapnya

Pria Ini Tewas Ditikam Pacar Saat Cekcok Soal Masak Makan Malam

22 Agustus 2017

Pria Ini Tewas Ditikam Pacar Saat Cekcok Soal Masak Makan Malam

Pria ini tewas ditikam kekasihnya setelah cekcok membahas siapa yang harus memasak untuk makan malam.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Kereta Api di India, 23 Penumpang Tewas  

20 Agustus 2017

Kecelakaan Kereta Api di India, 23 Penumpang Tewas  

Sedikitnya 23 orang tewas dan 64 korban lainnya luka-luka setelah kereta api cepat Utkal Express terlempar dari rel di Uttar Pradesh, India.

Baca Selengkapnya

Pewaris Taipan di India Jadi Buruh Miskin? Begini Kisahnya  

19 Agustus 2017

Pewaris Taipan di India Jadi Buruh Miskin? Begini Kisahnya  

Selama sebulan, pewaris usaha berlian di India ini harus bekerja sebagai buruh dengan modal hanya Rp 100 ribu.

Baca Selengkapnya

Ikut Tantangan Game Online, Remaja India Ini Tewas

16 Agustus 2017

Ikut Tantangan Game Online, Remaja India Ini Tewas

Ankan Dey dari India ditemukan keluarganya tewas di kamar mandi di rumah orang tuanya karena diduga terpengaruh game online.

Baca Selengkapnya

Dituduh Penyihir, Wanita India Tewas Disiksa dengan Bara Api

15 Agustus 2017

Dituduh Penyihir, Wanita India Tewas Disiksa dengan Bara Api

Kanya Devi, perempuan India ini disiksa, dicambuk, dipaksa makan tinja hingga harus tidur di atas bara api hingga tewas sehari kemudian

Baca Selengkapnya

Diduga Kekurangan Oksigen, 60 Anak Tewas di Rumah Sakit India

14 Agustus 2017

Diduga Kekurangan Oksigen, 60 Anak Tewas di Rumah Sakit India

Kematian akibat kelalaian medis bukan hal baru di India, tetapi kematian puluhan anak dalam waktu kurang dari sepekan sesuatu yang luar biasa

Baca Selengkapnya