Detik-detik Jatuhnya Pesawat Germanwings di Prancis

Reporter

Rabu, 25 Maret 2015 02:41 WIB

Helikopter penyelamat dari Prancis Securite Civile terbang di atas pegunungan Alpen, Prancis, dalam operasi penyelamatan kecelakaan pesawat Germanwings Airbus A320, dekat Seyne-les-Alpes, 24 Maret 2015. REUTERS/Jean-Paul Pelissier

TEMPO.CO, Paris -Juru bicara otoritas Penerbangan Sipil Prancis Eric Heraud mengatakan pesawat Germanwings tidak pernah mengirim sinyal darurat. Pesawat tersebut kehilangan kontak pada pukul 10.30 waktu setempat.

Pesawat Germanwings Airbus 320 rute Barcelona, Spanyol, ke Duesseldorf, Jerman, jatuh di pegunungan Alpen pada Selasa pagi. Bos Germanwings mengatakan pesawat jatuh sebelum akhirnya menabrak pegunungan Alpen dan diperkirakan menewaskan 144 orang di dalam pesawat.

CEO Germanwings Thomas Winkelmann mengatakan pesawat mulai turun tak lama setelah mencapai jalur penerbangan seusai lepas landas dari Bandara Barcelona. Pesawat itu turun dalam waktu delapan menit.Pesawat Germanwings Airbus A320 jatuh di Pegunungan Alpen, Prancis, Selasa, 24 Maret 2015. Germanwings sempat mencapai ketinggian 11.500 meter sebelum akhirnya menukik dan mengalami kecelakaan.

Pesawat tersebut mencapai ketinggian 11.500 meter pada pukul 10.45. Tapi semenit kemudian, Germanwings A320 tersebut menukik. Pesawat menukik selama delapan menit. Pengawas lalu lintas udara Prancis mulai kehilangan kontak pukul 10.53 saat pesawat berada di ketinggian sekitar 1.828 meter. Setelah itu, Germanwings mengalami kecelakaan.

Pesawat tersebut dicek secara rutin pada Senin di Duesseldorf. Sementara pengecekan meneluruh dilakukan pada musim panas 2013.

Winkelmann mengatakan pilot pesawat tersebut memiliki 10 tahun pengalaman di Lufthansa dan Germanwings. Dia pun pengalaman 6.000 jam memiloti pesawat Airbus.

THELOCAL | TSE

Berita terkait

Profil Sebastian Pinera, Mantan Presiden Chile yang Tewas Kecelakaan Helikopter

8 Februari 2024

Profil Sebastian Pinera, Mantan Presiden Chile yang Tewas Kecelakaan Helikopter

Mantan Presiden Chile, Sebastian Pinera tewas dalam kecelakaan helikopter

Baca Selengkapnya

Mantan Presiden Chile, Sebastian Pinera, Tewas dalam Kecelakaan Helikopter

7 Februari 2024

Mantan Presiden Chile, Sebastian Pinera, Tewas dalam Kecelakaan Helikopter

Sebastian Pinera yang diduga menjadi pilot helikopter menjadi satu-satunya yang tidak selamat dalam kecelakaan tersebut.

Baca Selengkapnya

Helikopter Angkut Dua Awak Jatuh di Laut Lepas Dubai

8 September 2023

Helikopter Angkut Dua Awak Jatuh di Laut Lepas Dubai

Sebuah helikopter mengalami kecelakaan hingga jatuh ke laut di Dubai.

Baca Selengkapnya

Ukraina Pecat Kepala Layanan Darurat, Gara-gara Kecelakaan Helikopter Mendagri

25 Agustus 2023

Ukraina Pecat Kepala Layanan Darurat, Gara-gara Kecelakaan Helikopter Mendagri

Ukraina mengumumkan pemecatan kepala Layanan Darurat Negara Serhiy Kruk pada Jumat 25 Agustus 2023 setelah pemeriksaan internal

Baca Selengkapnya

Helikopter Super Cougar AL Brasil Jatuh, 2 Pilot Tewas dan 6 Lainnya Terluka

9 Agustus 2023

Helikopter Super Cougar AL Brasil Jatuh, 2 Pilot Tewas dan 6 Lainnya Terluka

Helikopter UH-15 Super Cougar milik Angkatan Laut Brasil mengalami kecelakaan saat menjalani latihan militer, menewaskan dua pilot dan melukai 6 kru

Baca Selengkapnya

Australia Identifikasi Awak Helikopter Militer yang Jatuh dalam Latihan Militer Bersama AS

30 Juli 2023

Australia Identifikasi Awak Helikopter Militer yang Jatuh dalam Latihan Militer Bersama AS

Panglima Angkatan Darat Australia merilis nama empat tentara yang dikhawatirkan tewas, setelah sebuah helikopter militer jatuh di Queensland

Baca Selengkapnya

Dua Puluh Dua Tentara AS Cedera dalam Kecelakaan Helikopter Misterius di Suriah

13 Juni 2023

Dua Puluh Dua Tentara AS Cedera dalam Kecelakaan Helikopter Misterius di Suriah

Komando Pusat, yang mengawasi tentara AS di Timur Tengah, mengatakan tidak ada tembakan musuh yang dilaporkan dan penyebab insiden sedang diselidiki.

Baca Selengkapnya

Kabar Terbaru Kapolda Jambi, Korban Kecelakaan Helikopter

6 Maret 2023

Kabar Terbaru Kapolda Jambi, Korban Kecelakaan Helikopter

Kapolda Jambi Irjen Rusdi Hartono kembali ke Jambi usai pasca operasi. Rusdi dikabarkan akan menjalani perawatan di rumah.

Baca Selengkapnya

Istri Mendiang Kobe Bryant Menang Gugatan Rp 441 M, Jerseynya Laku Rp 88,5 M

2 Maret 2023

Istri Mendiang Kobe Bryant Menang Gugatan Rp 441 M, Jerseynya Laku Rp 88,5 M

Istri mendiang Kobe Bryant menggugat pemerintah Los Angeles atas tindakan polisi dan pemadam kebakaran yang membagikan foto-foto kecelakaan.

Baca Selengkapnya

Pemerintah LA Didenda Ratusan Miliar, Gara-gara Petugas Berbagi Foto Kecelakaan Kobe Bryant

1 Maret 2023

Pemerintah LA Didenda Ratusan Miliar, Gara-gara Petugas Berbagi Foto Kecelakaan Kobe Bryant

Gara-gara petugas berbagi foto kecelakaan helikopter yang menewaskan bintang NBA Kobe Bryant, pemerintah LA didenda Rp441 miliar

Baca Selengkapnya