Rekam Jejak Tentara yang Masuk-Keluar Afganistan  

Reporter

Editor

Rini Kustiani

Selasa, 28 Oktober 2014 12:04 WIB

Petugas kepolisian Afganistan tiba di lokasi bom bunuh diri di Kabul, Senin 29 September 2014. REUTERS/Mohammad Ismail

TEMPO.CO, Jakarta - Operasi militer di Helmand, Afganistan, telah berakhir. Berakhirnya operasi militer tersebut menandakan berakhirnya perang di Afganistan.

Dikutip dari UT San Diego terbitan 27 Oktober 2014, pada 2010 dan 2011 hampir 20 ribu Korps Marinir Amerika Serikat dan 10 ribu pasukan Inggris serta beberapa pasukan gabungan Georgia, Denmark, Yordania, dan sekutu lainnya bertugas di Helmand dan Nimruz. Mereka melawan pemberontakan di selatan Pashtun, pusat kota Taliban, bersaing dengan suku asli, kartel narkotik, dan sindikat kriminal yang bertempat di perbatasan Pakistan dan Iran.

Lebih dari 140 ribu pasukan Inggris telah bertugas di Afganistan. Sebanyak 453 di antaranya terbunuh. Lokasi peperangan paling hebat terjadi di Provinsi Helmand. Di sini sebanyak 3.300 pasukan pertama ditugaskan pertama kali pada 2006. Selanjutnya Inggris bergabung dengan pasukan Amerika Serikat di barat daya pada 2009. Lebih dari 350 marinir Amerika Serikat terbunuh di wilayah tersebut.

Pada September lalu, kurang dari 5.000 tentara asing menetap di Provinsi Helmand. Sebelumnya, jumlah tentara menetap di Helmand mencapai 13 ribu. Mereka terdiri atas tentara NATO, termasuk 9.800 pasukan Amerika Serikat. Ada pula yang menetap di wilayah lain Afganistan untuk memberikan saran dan membantu Angkatan Nasional Afganistan. Sementara itu, Inggris hanya meninggalkan 500 pasukan di Afganistan dan ditempatkan di Akademi Militer "Sandhurst in the sand" di Kabul.

INTAN MAHARANI | UT SAN DIEGO

Topik terhangat:
Pelantikan Jokowi | Koalisi Jokowi-JK | Kabinet Jokowi | Pilkada oleh DPRD

Berita terpopuler lainnya:
Gadis Ini Tur dengan Meniduri Pria di Kota Tujuan
Kuil Kristen Kuno Ditemukan di Rusia
Buka Museum, Ini Cuitan Perdana Ratu Elizabeth II

Berita terkait

Serangan Sadis ISIS di Masjid Syiah Afganistan, 28 OrangTewas

26 Agustus 2017

Serangan Sadis ISIS di Masjid Syiah Afganistan, 28 OrangTewas

Empat orang milisi ISIS melakukan serangan beruntun berupa ledakan bom bunuh diri dan rentetan tembakan di masjid Syiah di Kabul. Sebanyak 28 orang tewas.

Baca Selengkapnya

Ubah Pendirian, Donald Trump Akan Tambah Pasukan ke Afganistan

22 Agustus 2017

Ubah Pendirian, Donald Trump Akan Tambah Pasukan ke Afganistan

Donald Trump memastikan akan menambah jumlah tentara Amerika Serikat ke Afganistan dalam pidato pada Senin malam

Baca Selengkapnya

Rusia Diduga Pasok Senjata ke Taliban di Afganistan, Ini Buktinya

26 Juli 2017

Rusia Diduga Pasok Senjata ke Taliban di Afganistan, Ini Buktinya

Rusia diduga kuat menjadi pemasok senjata canggih bagi gerilyawan Taliban di Afghanistan

Baca Selengkapnya

Ledakan Bom Bunuh Diri di Afganistan, 13 Orang Tewas

28 Mei 2017

Ledakan Bom Bunuh Diri di Afganistan, 13 Orang Tewas

Semua korban akibat bom bunuh diri di Afganistan dilarikan ke rumah sakit terdekat.

Baca Selengkapnya

Pemimpin ISIS di Afganistan Tewas Dibunuh Koalisi AS

8 Mei 2017

Pemimpin ISIS di Afganistan Tewas Dibunuh Koalisi AS

Pemimpin ISIS Afganistan Abdul Hasib, tewas dalam sebuah operasi pasukan koalisi AS dan Afganistan

Baca Selengkapnya

ISIS Mengaku Bertanggung Jawab atas Ledakan Hebat di Kabul

3 Mei 2017

ISIS Mengaku Bertanggung Jawab atas Ledakan Hebat di Kabul

Setidaknya delapan warga sipil Afganistan tewas dan 22 korban lainnya luka-luka, termasuk tiga anggota militer Amerika Serikat.

Baca Selengkapnya

Ledakan Hebat Menghantam Kabul, Konvoi NATO Jadi Sasaran

3 Mei 2017

Ledakan Hebat Menghantam Kabul, Konvoi NATO Jadi Sasaran

Ledakan hebat menghantam Kabul, ibu kota Afganistan dan menewaskan beberapa

Baca Selengkapnya

Taliban Membunuh 8 Polisi Afganistan  

25 April 2017

Taliban Membunuh 8 Polisi Afganistan  

Serangan Taliban yang menewaskan delapan polisi Afganistan bersamaan dengan kunjungan Menteri Pertahanan Amerika Serikat James Mattis ke Afganistan.

Baca Selengkapnya

Kronologi Teror Taliban Tewaskan 140 Prajurit Afganistan  

23 April 2017

Kronologi Teror Taliban Tewaskan 140 Prajurit Afganistan  

Serangan Taliban ke markas militer Afghanistan mengagetkan para prajurit. Mereka bingung dan sempat dilarang menembak. Berikut kronologis.

Baca Selengkapnya

Taliban Serang Markas Militer Afganistan, 140 Prajurit Tewas  

22 April 2017

Taliban Serang Markas Militer Afganistan, 140 Prajurit Tewas  

Milisi Taliban menyerang markas tentara Afganistan di provinsi Balkh saat sembahyang Jumat, 140 prajurit Afganistan tewas dan 160 orang terluka.

Baca Selengkapnya