Penggal Kepala Kucing, Gadis Cina Ini Dicaci

Reporter

Editor

Indah Pratiwi

Senin, 2 Juni 2014 22:53 WIB

Ilustrasi kucing terluka. Istock.com

TEMPO.CO, Beijing - Entah apa maksud Li Pingping melakukan aksi ini: memanggal kepala kucing dan mengunggah fotonya di situs jejaring sosial. Yang jelas, nama gadis ini kini menjadi buah bibir di Cina dan mengundang cibiran puluhan ribu pengguna situs jejaring sosial Weibo, serupa Twitter versi Negeri Tirai bambu itu.

Dalam keterangan foto yang diunggahnya, Li mengaku membeli anak kucing dua minggu sebelum ia melakukan aksinya. Mantan konsultan pemasaran ini memenggal kepala anak kucing itu di kamar mandi rumahnya.

Dia mengaku membantai kucing itu karena marah. Pasalnya, keharmonisan keluarganya telah dihancurkan oleh perselingkuhan oleh ayahnya.

Menanggapi publik yang marah, awalnya Li tenang-tenang saja. Dia justru mengatakan orang-orang harus berhenti menghakimi dia yang justru akan memicu lebih banyak kebencian. Namun beberapa saat kemudian, dia menghapus semua posting-nya, termasuk foto kontroversial yang diunggahnya.

Sore harinya, Li akhirnya meminta maaf dalam sebuah surat terbuka, di mana dia mengatakan mengaku melakukan aksinya di bawah pengaruh alkohol. Ia juga mengaku hidup dalam ketakutan dan rasa bersalah selama beberapa hari terakhir.

Dalam waktu singkat, suratnya menarik hingga 60 ribu komentar, WantChinaTimes.com melaporkan. Salah satu pengguna Weibo yang mengidentifikasikan dirinya sebagai Mengmengdenaier ' mengatakan bahwa Li tak tulus meminta maaf. "Dia hanya takut pada kritik publik, bukan berpikir bahwa apa yang dilakukannya adalah salah," katanya. Yang lain menyebut apa yang dilakukannya mendiskualifikasi dirinya sebagai manusia.

Namun tak sedikit pengguna Weibo yang menerima permintaan maafnya. "Saya hanya berharap bahwa cara yang salah untuk melampiaskan emosi dapat dihindari di masa depan," tulis seorang netter Cina yang mengidentifikasi diri sebagai tubeGhost.

MAIL ONLINE | INDAH P.

Berita terkait

6 Tanaman Unik di Dunia, Ada Bunga Bangkai hingga Rafflesia Arnoldi

16 Agustus 2023

6 Tanaman Unik di Dunia, Ada Bunga Bangkai hingga Rafflesia Arnoldi

Terdapat beraneka ragam jenis tanaman di dunia. Beberapa di antaranya memiliki ciri yang unik. Apa saja?

Baca Selengkapnya

5 Tanaman dengan Sebutan Unik, Ada Janda Bolong hingga Kuping Gajah

16 Agustus 2023

5 Tanaman dengan Sebutan Unik, Ada Janda Bolong hingga Kuping Gajah

Terdapat beberapa tanaman yang memiliki penyebutan nama yang cukup unik. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Mengenang YB Mangunwijaya dan Sederet Karya-karyanya

8 Februari 2023

Mengenang YB Mangunwijaya dan Sederet Karya-karyanya

Sastrawan YB Mangunwijaya atau Romo Mangun juga seorang arsitek ulung. Karyanya berbuah penghargaan Aga Khan Award.

Baca Selengkapnya

Melihat 5 Tempat dengan Pemandangan Unik dan Aneh di Dunia

10 November 2022

Melihat 5 Tempat dengan Pemandangan Unik dan Aneh di Dunia

Sebagian besar orang mungkin akan berdecak kagum sekaligus keheranan melihat hal unik di sejumlah tempat ini.

Baca Selengkapnya

8 Fakta Unik tentang Wisata Dunia, Tahukah Nama Tempat Terpanjang?

20 Mei 2022

8 Fakta Unik tentang Wisata Dunia, Tahukah Nama Tempat Terpanjang?

Beragam tempat wisata dunia menyimpan fakta unik yang mungkin belum diketahui banyak orang.

Baca Selengkapnya

Berawal dari Wangi, Cowok Bisa Tampil Percaya Diri dan Tunjukkan Keunikannya

19 Januari 2022

Berawal dari Wangi, Cowok Bisa Tampil Percaya Diri dan Tunjukkan Keunikannya

Salah satu faktor untuk meningkatkan level percaya diri adalah aroma tubuh yang wangi

Baca Selengkapnya

Cara Membuat Tulisan Unik di WhatsApp: Tulisan Miring, Tebal, Coret Tengah

28 Juli 2021

Cara Membuat Tulisan Unik di WhatsApp: Tulisan Miring, Tebal, Coret Tengah

WhatsApp juga menawarkan format tulisan yang unik dan bisa membuat chatting menjadi lebih seru. Tulisan miring, tebal, coret tengah bisa dibuat.

Baca Selengkapnya

Ada Es Krim Rasa Gurita, Ini Lima Hal Unik yang Hanya Ditemukan di Jepang

5 Juni 2021

Ada Es Krim Rasa Gurita, Ini Lima Hal Unik yang Hanya Ditemukan di Jepang

Jepang tidak pernah berhenti memukau dunia dengan kreativitasnya, baik soal teknologi maupun makanan.

Baca Selengkapnya

Nama-nama Unik Kuliner Bandung, Tahukah Arti Cuanki dan Colenak?

9 Maret 2021

Nama-nama Unik Kuliner Bandung, Tahukah Arti Cuanki dan Colenak?

Kuliner Bandung banyak ragamnya, tapi rata-rata jajanan tradisionalnya mempunyai nama yang unik dan khas, dari cuanki sampai colenak.

Baca Selengkapnya

Kisah Unik Ikan Cupang, Ada yang Buat Mahar Pernikahan

3 Maret 2021

Kisah Unik Ikan Cupang, Ada yang Buat Mahar Pernikahan

Tren memelihara ikan cupang makin meningkat di masa pandemi, ada yang menjadikannya sebagai mahar pernikahan.

Baca Selengkapnya