Banjir Bandang Tewaskan 19 Warga Pulau Solomon  

Reporter

Senin, 7 April 2014 12:22 WIB

AP/TheVirginian-Pilot, Bill Tiernan

TEMPO.CO, Solomon – Siklon tropis Ita yang melanda Kepulauan Solomon, Pasifik selatan, telah memicu hujan deras yang berujung pada banjir bandang akibat jebolnya Sungai Matanikau di Honaira pada Kamis, 3 April 2014.

Menurut laporan The Guardian, Senin, 7 April 2014, sebanyak 19 orang tewas akibat banjir ini. sementara itu 40 orang lainnya dilaporkan masih hilang.


Kuatnya arus banjir bandang tersebut membuat setidaknya 49 orang telah kehilangan tempat tinggal. Pemerintah setempat juga telah mengumumkan keadaan darurat. Sejumlah rumah tersapu, jalanan tertutup, dan jembatan juga roboh.

Warga yang kehilangan rumah terpaksa mengungsi di 13 pengungsian yang tersebar di Honiora. Mereka harus hidup berdesakan di tengah rusaknya infrastuktur, matinya listrik, dan minimnya air bersih. Ditambah lagi, penyebaran demam berdarah mulai mengancam.


Banjir di sejumlah lokasi menyulitkan pengiriman bantuan ke lokasi bencana. Namun, menurut PBB, bandara internasional Honaira telah dibuka kembali untuk penerbangan komersial yang terbatas.

Badai kategori satu, Ita, telah menyerang Kepulauan Solomon yang terletak di selatan Papua Nugini, dan kini dalam perjalanan ke arah barat menuju Queensland, Australia. Badan Meteorologi Australia memperkirakan badai Ita berpotensi menjadi kategori tiga dalam beberapa hari ke depan.


ANINGTIAS JATMIKA | THE GUARDIAN

Terpopuler
Amerika Ingatkan Cina Agar Tidak Meniru Rusia
Dua TNI AL Dibunuh, 9 Nelayan Thailand Tersangka
Indonesia Tekankan Peran Pemuda bagi Masa Depan
Gunung Berapi di Ekuador Meletus

Advertising
Advertising

Berita terkait

Hujan Badai Merusak Atap Lantai 4 RS Bunda Margonda Depok, Sejumlah Pasien Harus Dievakuasi

16 hari lalu

Hujan Badai Merusak Atap Lantai 4 RS Bunda Margonda Depok, Sejumlah Pasien Harus Dievakuasi

Hujan badai pada Rabu petang merusak atap dan plafon lantai 4 RS Bunda Margonda Depok. Tidak ada korban luka ataupun jiwa dalam peristiwa ini.

Baca Selengkapnya

Prediksi Cuaca Hari Ini, Hujan Badai Guyur Semua Provinsi di Pulau Jawa

18 Januari 2024

Prediksi Cuaca Hari Ini, Hujan Badai Guyur Semua Provinsi di Pulau Jawa

BMKG mengingatkan adanya potensi hujan badai di Indonesia pada hari ini seperti Banten, Jawa Barat, DKI Jakarta, Jawa Tengah, Jawa Timur, DIY.

Baca Selengkapnya

Daftar Provinsi yang Diprediksi Kena Hujan Badai Hari Ini

7 Januari 2024

Daftar Provinsi yang Diprediksi Kena Hujan Badai Hari Ini

BMKG mengimbau masyarakat di beberapa daerah untuk mewaspadai adanya potensi hujan badai pada hari ini yaitu Minggu, 7 Januari 2024.

Baca Selengkapnya

WNI Selamat dari Hujan Badai di Mekkah

24 Agustus 2023

WNI Selamat dari Hujan Badai di Mekkah

Kementerian Luar Negeri RI memastikan tidak ada WNI yang menjadi korban dalam hujan badai di Kota Mekkah

Baca Selengkapnya

Banjir Besar Melanda Cina, 40 Ribu Orang Dievakuasi

12 Juli 2023

Banjir Besar Melanda Cina, 40 Ribu Orang Dievakuasi

Cina dilanda hujan badai yang menyebabkan ribuan orang diungsikan.

Baca Selengkapnya

Ingatkan Potensi Hujan selama Mudik, BMKG: Tetaplah Berhati-hati

28 April 2022

Ingatkan Potensi Hujan selama Mudik, BMKG: Tetaplah Berhati-hati

BMKG mengingatkan masyarakat untuk tetap waspada terhadap potensi terjadinya hujan dan angin kencang selama perjalanan mudik.

Baca Selengkapnya

Potensi Angin Kencang dan Hujan Badai di Barat Jawa Hingga Pekan Depan

6 Maret 2022

Potensi Angin Kencang dan Hujan Badai di Barat Jawa Hingga Pekan Depan

Angin kencang itu disertai dengan pertumbuhan sel-sel konvektif yang sangat cepat di atas Pulau Jawa.

Baca Selengkapnya

Viral Plafon Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta Ambrol, AP II: Hujan Badai

11 Februari 2022

Viral Plafon Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta Ambrol, AP II: Hujan Badai

Executive General Manager Bandara Soekarno-Hatta Agus Haryadi mengakui video itu terjadi di Terminal 3 Bandara.

Baca Selengkapnya

Peneliti Klimatologi: Waspadai Hujan Badai Selama Februari

10 Februari 2022

Peneliti Klimatologi: Waspadai Hujan Badai Selama Februari

Hujan badai dan angin kencang telah terjadi di pesisir selatan Jawa bagian barat pada Rabu, 9 Februari 2022.

Baca Selengkapnya

Badai di Bogor Robohkan Billboard Raksasa dan Timpa Puluhan Motor

25 Januari 2022

Badai di Bogor Robohkan Billboard Raksasa dan Timpa Puluhan Motor

Billboard berukuran tinggi 20 meter, lebar 5 meter, dan tebal satu meter itu roboh tertiup angin dan menimpa puluhan motor

Baca Selengkapnya