PBB: Warga Suriah Pencari Suaka Terbesar Dunia

Reporter

Jumat, 21 Maret 2014 13:06 WIB

Seorang anak Suriah berlari menuju tendanya di kamp pengungsi di Arsal, Libanon (29/11). Dampaknya adalah sebagian besar anak-anak ini tidak dapat memperoleh pendidikan yang layak. (AP Photo/Hussein Malla)

TEMPO.CO, New York – Konflik di Suriah membuat warganya mencari perlindungan ke negara lain. Dalam laporan yang dirilis Jumat, 21 Maret 2014, Badan Pengungsi PBB (UNHCR) menyebutkan Suriah merupakan negara dengan jumlah pencari suaka terbanyak di dunia.

Seperti diberitakan Reuters, jumlah pengungsi Suriah terus meningkat. Sekitar 2,6 juta pengungsi telah tersebar di lima negara tetangganya. Di Libanon saja, jumlahnya mencapai satu juta orang. Pada tahun lalu, sekitar 56.400 warga Suriah meminta status pengungsi dari negara lain.

Adapun posisi kedua negara pencari suaka ditempati oleh Rusia. Ada sekitar 39.800 warga Rusia, sebagian besar diyakini ingin bergabung dengan Republik Cek, berusaha mencari suaka pada 2013. Jumlah ini naik sekitar 76 persen dari tahun sebelumnya.

Berbeda dengan pencari suaka Suriah yang ingin melarikan diri dari kekerasaan dan penganiayaan, migran asal Rusia melakukan hal ini agar mereka bisa kembali berkumpul bersama keluarga Eropa mereka.

Afghanistan menempati posisi ketiga. Sebelumnya, selama dua tahun berturut-turut, negara ini menduduki posisi pertama sebagai negara dengan jumlah pencari suaka terbanyak di dunia. Hingga 2013, tercatat 38.700 pencari suaka asal Afganistan tersebar di sejumlah wilayah, terutama Turki.

ANINGTIAS JATMIKA | REUTERS

Terpopuler
Radar Jindalee Temukan Dua Puing Diduga MH370
Ahli Curiga Malaysia Sudah Tahu Lokasi MH370
Puing Ditemukan, Pencarian MH370 Masih Menantang
CNN: Kuala Lumpur di Indonesia


Berita terkait

UNHCR Terima Kasih karena Indonesia Menerima Pengungsi

9 Juli 2019

UNHCR Terima Kasih karena Indonesia Menerima Pengungsi

Pemerintah Indonesia memiliki peraturan mengenai cara pengelolaan pengungsi yang datang ke Tanah Air.

Baca Selengkapnya

PBB Butuh Rp 4 Triliun untuk Pengungsi Suriah

6 September 2018

PBB Butuh Rp 4 Triliun untuk Pengungsi Suriah

"Dana sebesar itu untuk pengungsi Suriah," bunyi pernyataan UNHCR.

Baca Selengkapnya

CIIA: Bahrun Naim Tewas di Suriah, Juga Anaknya yang Kurang Gizi

12 Januari 2018

CIIA: Bahrun Naim Tewas di Suriah, Juga Anaknya yang Kurang Gizi

Direktur Community of Ideological Islamic Analyst (CIIA) Harits Abu Ulya sudah melakukan konfirmasi soal kematian Bahrun Naim.

Baca Selengkapnya

Gadis Cilik Suriah yang Berkicau di Twitter Kunjungi Markas PBB

18 Oktober 2017

Gadis Cilik Suriah yang Berkicau di Twitter Kunjungi Markas PBB

Bana Al Abed, gadis cilik yang mencuit pengalamannya sebagai penduduk Aleppo, Suriah saat dikepung pemberontak diundang ke markas PBB di New York.

Baca Selengkapnya

Tujuh Relawan White Helmets Tewas Ditembak di Suriah

13 Agustus 2017

Tujuh Relawan White Helmets Tewas Ditembak di Suriah

Belum jelas apakah serangan terhadap 7 relawan White Helmets dilakukan atas motif politik atau kriminal

Baca Selengkapnya

Imigran Iran di Makassar Demo, Memperotes Pelayanan UNHCR

9 Agustus 2017

Imigran Iran di Makassar Demo, Memperotes Pelayanan UNHCR

Saat ini sebanyak 71 imigran Iran yang ada di Makassar. Mereka tinggal di berbagai tempat.

Baca Selengkapnya

Beredar, Video Aparat Turki Siksa Pengungsi Suriah  

31 Juli 2017

Beredar, Video Aparat Turki Siksa Pengungsi Suriah  

Beredar video penjaga perbatasan Turki menyiksa pengungsi Suriah.

Baca Selengkapnya

Indonesia Menyerahkan Ambulans Bantuan untuk Suriah

28 Juli 2017

Indonesia Menyerahkan Ambulans Bantuan untuk Suriah

KBRI Suriah menyerahkan dua ambulans bantuan kemanusiaan dari Dompet Dhuafa dan MER-C kepada Palang Merah Suriah

Baca Selengkapnya

Rumah Sakit Bawah Tanah, Perlindungan Terakhir Paramedis Suriah

23 Juli 2017

Rumah Sakit Bawah Tanah, Perlindungan Terakhir Paramedis Suriah

Guna menghindari terjangan peluru dan bom dari dua pihak yang berperang di wilayah tersebut, petugas medis Suriah membangun rumah sakit bawah tanah

Baca Selengkapnya

Kedutaan Rusia di Suriah Ditembaki dengan Artileri

17 Juli 2017

Kedutaan Rusia di Suriah Ditembaki dengan Artileri

Media pemerintah Suriah meleporkan kedutaan Rusia di Damaskus mengalami penembakan dengan artileri yang menyebakan kerusakan materi.

Baca Selengkapnya