Obama Datang Lagi ke Indonesia, Oktober Depan

Reporter

Editor

Abdul Malik

Senin, 16 September 2013 08:29 WIB

Presiden Amerika Serikat Barack Obama, duduk di sebelah Presiden Susilo Bambang Yudhoyono saat rapat meja bundar di Pertemuan G-20 summit di St. Petersburg, Rusia (5/9). (AP Photo/Sergei Karpukhin, Pool)

TEMPO.CO, Washington - Presiden Amerika Serikat, Barrack Obama, akan mendiskusikan isu perekonomian dan keamanan dengan para pemimpin negara Asia dengan mengunjungi Indonesia, Brunei, Malaysia, dan Filipina pada tanggal 6 hinnga 12 Oktober, seperti dilansir Reuters pada Jumat, 13 September 2013.

Kunjungan Obama ke kawasan bertujuan untuk mencoba menyelesaikan persengketaan di daerah kaya minyak dan gas, Laut Cina Selatan. Kebijakan asing pemerintahan Obama sendiri memiliki fokus terhadap Asia, khususnya untuk persengketaan maritim.

Obama akan mendiskusikan isu perekonomian dan keamanan bersama Presiden Filipina, Bigno Aquino, yang telah melaporkan kasus arbitrasu sebelum PBB mengadakan International Tribunal untuk Hukum Laut.

Obama akan melanjutkan lawatan Asia Tenggaranya ke Indonesia untuk bertemu dengan pemimpin beberapa negara untuk menegosiasikan kesepakatan dagang Trans-Pasifik yang dapat diselesaikan akhir tahun ini.

Obama akan menghadiri pertemuan Asia Pacific Economis Cooperation (APEC) di Indonesia dan bertemu dengan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono.

Pembahasan keamanan maritim akan menjadi agenda pertemuan Obama di Brunei dalam ASEAN Summit dan East Asia Summit. Dalam pertemuan tersebut, beberapa pemimpin negara akan mendiskusikan isu energi, investasi, dan perdagangan.

Di Malaysia, Obama akan bertemu dengan Perdana Menteri Najib Razak dan memberikan ceramah di Global Entrepreneurship Summit, yang merupakan program dari pemerintahan Obama sejak 2009 untuk menciptakan lapangan kerja dan membantu pengusaha muda membagi ide usahanya.

REUTERS | ISMI DAMAYANTI


Topik Terhangat:
Penembakan Polisi | Tabrakan Anak Ahmad Dhani | Pencurian Artefak Museum Gajah | Jokowi Capres?

Berita Terpopuler:
Preman Siksa secara Seksual Janda Penjual Kopi
Cerita Masa Kecil Ahok di Bangka Belitung
Inul Daratista Pernah Tidur di Kamar Ahok
Organ Intim Janda Penjual Kopi Diolesi Sambal
MNC: Miss Uzbekistan Sah Mewakili Negaranya

Berita terkait

Mendag Zulkifli Hasan: Pulihkan Ekonomi, Tingkatkan Kerja Sama ASEAN-AS

24 Agustus 2023

Mendag Zulkifli Hasan: Pulihkan Ekonomi, Tingkatkan Kerja Sama ASEAN-AS

Pertemuan antara para Menteri Ekonomi ASEAN dan USTR bertujuan untuk mendiskusikan peningkatan kerja sama antara ASEAN dan Amerika Serikat

Baca Selengkapnya

Mendag: Indonesia-AS Sepakat Gelar Pertemuan TIFA pada 2024

23 Agustus 2023

Mendag: Indonesia-AS Sepakat Gelar Pertemuan TIFA pada 2024

Amerika Serikat juga meminta dukungan dari Indonesia terkait perundingan Indo-Pacific Economic Framework (IPEF)

Baca Selengkapnya

Bamsoet Terima Dominique Plewes, Dukung Peningkatan Kerja sama Indonesia - AS

2 September 2022

Bamsoet Terima Dominique Plewes, Dukung Peningkatan Kerja sama Indonesia - AS

Del Mar Country Club telah memiliki sejarah panjang sebagai tempat berkumpulnya para tokoh bisnis, politik, militer, dan akademis yang berpengaruh di Amerika Serikat.

Baca Selengkapnya

HUT Amerika Serikat ke-245: Ini Daftar Presiden yang Pernah ke Indonesia

4 Juli 2021

HUT Amerika Serikat ke-245: Ini Daftar Presiden yang Pernah ke Indonesia

Sejak Republik Indonesia merdeka enam presiden Amerika Serikat pernah berkunjung ke sini

Baca Selengkapnya

Kunjungi Indonesia, Wakil Menlu AS Wendy Sherman Bahas Perpanjangan GSP

31 Mei 2021

Kunjungi Indonesia, Wakil Menlu AS Wendy Sherman Bahas Perpanjangan GSP

RI optimistis AS akan memperpanjang Generalized System of Preferences atau GSP selama pertemuan dengan Wakil Menteri Luar Negeri AS Wendy Sherman.

Baca Selengkapnya

Kontak Sri Mulyani, Menkeu Amerika Ingin Tingkatkan Kerja Sama

11 Maret 2021

Kontak Sri Mulyani, Menkeu Amerika Ingin Tingkatkan Kerja Sama

Menkeu Amerika Janet Yellen mengutarakan niat negaranya untuk meningkatkan kerja sama dengan Indonesia

Baca Selengkapnya

RI Ucapkan Selamat Kepada Presiden Joe Biden dan Wapres Kamala Harris

21 Januari 2021

RI Ucapkan Selamat Kepada Presiden Joe Biden dan Wapres Kamala Harris

Menteri Luar Negeri Republik Indonesia, Retno L.P. Marsudi, mengucapkan selamat kepada Presiden Joe Biden dan Wakil Presiden Kamala Harris.

Baca Selengkapnya

Perolehan Suara Joe Biden Lewati Rekor Obama

5 November 2020

Perolehan Suara Joe Biden Lewati Rekor Obama

Meski penghitungan suara Pemilu AS masih berlangsung, Joe Biden telah mengantongi lebih dari 70 juta suara.

Baca Selengkapnya

Donald Trump Tolak Saran Obama Soal Rasisme dan Keikusertaan Pemilu

6 Agustus 2020

Donald Trump Tolak Saran Obama Soal Rasisme dan Keikusertaan Pemilu

Presiden AS Donald Trump menolak saran mantan Presiden Barack Obama untuk meningkatkan keikutsertaan warga di Pilpres Amerika.

Baca Selengkapnya

Remaja Inggris Peretas Akun Twitter Tokoh Dunia Bobol Rp 1,45 Miliar

3 Agustus 2020

Remaja Inggris Peretas Akun Twitter Tokoh Dunia Bobol Rp 1,45 Miliar

Mason Sheppard, remaja Inggris yang dituduh peretas akun Twitter tokoh dunia telah membobol dana mereka sebesar Rp 1,45 miliar

Baca Selengkapnya