14 Jemaah Haji Tewas Terinjak-injak

Reporter

Editor

Rabu, 23 Juli 2003 09:46 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Sedikitnya 14 orang jemaah haji tewas, dan sejumlah lainnya luka-luka akibat terinjak-injak ketika salong berdesakan dalam perjalanan mereka ke Mekkah. Diantara ke-14 korban tewas itu terdapat enam orang jemaah wanita. Sumber resmi mengatakan bahwa insiden itu terjadi saat dilakukan ritual pelemparan batu (lempar jumrah) di Mina, di luar Mekkah. Sejumlah besar jemaah saat itu memenuhi jembatan Jumarat dengan tujuan perjalanan yang saling berlawanan. Peristiwa itu terjadi ketika jemaah kembali ke kamp mereka pada sekitar Pukul 10.30 (07.30 GNT) dan bertemu dengan aliran jemaah lainnya yang berlawanan. Beberapa lalu terjatuh dalam kerumunan jemaah yang besar itu, kata Jenderal Abdul Aziz, Kepala Keamanan Haji setempat. Keterangan resmi menyebutkan para jemaah yang tewas itu terdiri dari seorang dari Iran, seorang dari Yaman, sedang sisanya berasal dari India, Pakistan, dan Mesir. Mereka yang luka-luka dirawat di Rumah Sakit Mina, dua diantaranya harus tinggal lebih lama untuk perawatan intensif. Lebih dari dua juta jemaah dari berbagai negara menjalani ritual itu, setelah berdoa di bukit Arafat dan sekaligus mengumpulkan kerikil yang akan digunakan untuk melempar. Mina sendiri menghubungkan Mekkah dengan sekitar bukit Arafat. Insiden itu sendiri tidak dapat dihindarkan meski pemerintah Arab Saudi telah mengeluarkan peringatan keras dan mencoba untuk mencegah terulangnya tragedi yang telah menelan korban ratusan orang dalam beberapa tahun terakhir. Catatan tragedi itu adalah 35 jemaah tewas ketika saling berdesakan pada 2001, 118 tewas dalam insiden yang sama pada 1998, 343 tewas dan 1500 lainnya luka-luka akibat musibah kebakaran pada 1997, 270 tewas terinjak-injak pada 1994, 1426 jemaah tewas dalam tragedi terowongan Mina pada 1990, dan 400 jamaah tewas akibat bentrokan antara jemaah Iran dengan jemaah tuan rumah pada 1987. Wuragil/BBC/Reuters

Berita terkait

Jokowi Respons Positif soal Wacana Presidential Club, Berharap Bisa Dilakukan Setiap 2 Hari Sekali

7 menit lalu

Jokowi Respons Positif soal Wacana Presidential Club, Berharap Bisa Dilakukan Setiap 2 Hari Sekali

Jokowi merespons positif wacana Presidential Club yang digagas Presiden terpilih Prabowo Subianto

Baca Selengkapnya

Saran Dermatolog untuk Cegah Flek Hitam kala Cuaca Panas

8 menit lalu

Saran Dermatolog untuk Cegah Flek Hitam kala Cuaca Panas

Paparan berlebihan terhadap sinar matahari dapat meningkatkan risiko munculnya hiperpigmentasi atau flek hitam pada kulit.

Baca Selengkapnya

Ini Agenda Masa Jabatan Kedua Trump, termasuk Deportasi Massal

9 menit lalu

Ini Agenda Masa Jabatan Kedua Trump, termasuk Deportasi Massal

Donald Trump meluncurkan agenda untuk masa jabatan keduanya jika terpilih, di antaranya mendeportasi jutaan migran dan perang dagang dengan Cina.

Baca Selengkapnya

Respons KPU Saat Mendagri Minta Cegah Kebocoran Data Pemilih Pilkada 2024

9 menit lalu

Respons KPU Saat Mendagri Minta Cegah Kebocoran Data Pemilih Pilkada 2024

Tito Karnavian mengingatkan KPU tentang potensi pidana jika terjadi kebocoran data pemilih Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Timnas U-23 Kalah dari Irak, Ketua Umum PP Muhammadiyah: Seperti Politik, Kalah Menang Biasa

14 menit lalu

Timnas U-23 Kalah dari Irak, Ketua Umum PP Muhammadiyah: Seperti Politik, Kalah Menang Biasa

Haedar Nashir berpesan kepada punggawa Timnas U-23 dan para pendukungnya menyikapi kekalahan itu dengan bijaksana.

Baca Selengkapnya

Mengenali Asal-usul Tas Hermes, Jenama Asal Prancis

20 menit lalu

Mengenali Asal-usul Tas Hermes, Jenama Asal Prancis

Belakangan viral video seorang pria menyobek tas Hermes di depan petugas Bea Cukai

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Christie Menang, Indonesia Kembali Ungguli Korea Selatan 2-1

20 menit lalu

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Christie Menang, Indonesia Kembali Ungguli Korea Selatan 2-1

Jonatan Christie menyudahi perlawanan sengit Cho Geon Yeop lewat pertarungan sengit tiga game di perempat final Piala Thomas 2024.

Baca Selengkapnya

Alasan TNI Pakai Computer Assisted Tes BKN dalam Penerimaan Calon Taruna 2024

20 menit lalu

Alasan TNI Pakai Computer Assisted Tes BKN dalam Penerimaan Calon Taruna 2024

Tes Kompetensi Dasar (TKD) Penerimaan Calon Taruna Akademi TNI 2024 menggunakan computer assisted test (CAT) Badan Kepegawaian Negara (BKN)

Baca Selengkapnya

Pemerintah Indonesia akan Berangkat ke Australia untuk Belajar Publisher Right

21 menit lalu

Pemerintah Indonesia akan Berangkat ke Australia untuk Belajar Publisher Right

Indonesia akan mempelajari publisher rights langsung dari Australia, negara yang berpengalaman mengatur hubungan pers dan platform digital.

Baca Selengkapnya

Band Metal As I Lay Dying Siap Gebrak Panggung Hammersonic 2024

23 menit lalu

Band Metal As I Lay Dying Siap Gebrak Panggung Hammersonic 2024

Band rock asal California, As I Lay Dying akan turut mengguncang panggung Hammersonic 2024 pada Ahad, 5 Mei 2024. Berikut profil band metal itu.

Baca Selengkapnya