Sri Lanka Dihajar Banjir dan Longsor, 126 Tewas

Reporter

Minggu, 28 Mei 2017 14:54 WIB

Banjir di Sri Lanka. (CNN)

TEMPO.CO, Kolombo - Sri Lanka dihajar banjir dan longsor menyusul hujan deras pada Ahad, 28 Mei 2017, mengakibatkan sedikitnya 126 orang tewas.

Sejumlah pejabat Sri Lanka mengatakan, tim keselamatan berhasil menyelamatkan 97 orang hilang akibat hujan deras selama dua hari disusul tanah longsor di kawasan sebelah barat dan tenggara.

"Lebih dari 100 ribu orang terpaksa mengungsi," kata pejabat Sri Lanka yang tak bersedia disebutkan namanya.

PBB berjanji akan memberikan bantuan untuk mengatasi bencana banjir dan tanah longsor di Sri Lanka. Bantuan yang dijanjikan PBB itu antara lain berupa tenda dan kebutuhan lain bagi para pengungsi.

Selain PBB, bantuan internasional datang dari India dengan mengirimkan sebuah kapal berisi bantuan kemanusiaan. Sedangkan Pakistan akan segera mengirimkan bantuan yang dibutuhkan para korban.

Meskipun cuaca tampak cerah, namun hujan diperkirakan bakal turun pada Ahad dan Senin, 29 Mei 2017.

Kepala misi pencarian dan keselamatan Sri Lank, Mayor Jenderal Sudantha Ranasinghe, mengatakan, gunguka tanah dan bebatuan yang jatuh dari atas bukit menyebabkan banyak orang tak bisa bergerak.

"Hampir seluruh kawasan yang terdampak masih terendam banjir," katanya.

Lumpur telah menjadi masalah umum selama musim hujan di Sri Lanka, karena lahan telah banyak digunduli untuk menanam tanaman ekspor seperti teh dan karet. Mei lalu, terjadi tanah longsor besar menewaskan lebih dari 100 orang di Sri Lanka tengah.

BANGKOK POST | CHOIRUL AMINUDDIN





Berita terkait

Sri Lanka Beri Sumbangan Rp15 Miliar untuk Gaza Walau sedang Krisis Ekonomi

34 hari lalu

Sri Lanka Beri Sumbangan Rp15 Miliar untuk Gaza Walau sedang Krisis Ekonomi

Uang sedekah dari Sri Lanka itu ditujukan untuk membantu anak-anak Palestina di Jalur Gaza

Baca Selengkapnya

McDonald's Tutup Seluruh Gerai di Sri Lanka, Bagaimana Bisnis McD Pasca Dihujani Boikot?

42 hari lalu

McDonald's Tutup Seluruh Gerai di Sri Lanka, Bagaimana Bisnis McD Pasca Dihujani Boikot?

McDonald's tutup seluruh gerainya di Sri Lanka. Bisnis McD di Timur Tengah pun terimbas akibat aksi boikot anti-israel.

Baca Selengkapnya

McDonald's Tutup Seluruh Gerai di Sri Lanka Gara-gara Jorok

42 hari lalu

McDonald's Tutup Seluruh Gerai di Sri Lanka Gara-gara Jorok

McDonald's di Sri Lanka mencabut kerja sama dengan mitra lokal dan memutuskan hengkang karena masalah kebersihan.

Baca Selengkapnya

9 Negara Teraman untuk Solo Traveling Perempuan dari Srilanka hingga Selandia Baru

45 hari lalu

9 Negara Teraman untuk Solo Traveling Perempuan dari Srilanka hingga Selandia Baru

Beberapa negara dikenal relatif aman dan mudah dijelajahi bagi perempuan yang mencari petualangan dengan solo traveling

Baca Selengkapnya

Lion Air Jemaah Umrah Surabaya Mendarat di Kualanamu, Gara-gara Sri Lanka

55 hari lalu

Lion Air Jemaah Umrah Surabaya Mendarat di Kualanamu, Gara-gara Sri Lanka

Pesawat Lion Air yang membawa jemaah umrah Surabaya itu mendarat di Kualanamu setelah Sri Lanka menutup sementara wilayah udara.

Baca Selengkapnya

Indonesia-Sri Lanka Peringati 50 Tahun Jatuhnya Pesawat Jemaah Haji

58 hari lalu

Indonesia-Sri Lanka Peringati 50 Tahun Jatuhnya Pesawat Jemaah Haji

Jatuhnya pesawat DC 08 Martinair di Sri Lanka merenggut nyawa dari seluruh 191 penumpang dan awak kabin asal Indonesia

Baca Selengkapnya

Enam Warga Sri Lanka Tewas Ditikam di Kanada, Pelakunya Pelajar 19 Tahun

59 hari lalu

Enam Warga Sri Lanka Tewas Ditikam di Kanada, Pelakunya Pelajar 19 Tahun

Pelaku pembunuhan enam warga Sri Lanka di Kanada adalah remaja berusia 19 tahun yang pernah tinggal di rumah keluarga korban.

Baca Selengkapnya

Sri Lanka Hapus Perpanjagan Visa Gratis untuk Turis Rusia dan Ukraina gegara Pesta

4 Maret 2024

Sri Lanka Hapus Perpanjagan Visa Gratis untuk Turis Rusia dan Ukraina gegara Pesta

Sebuah klub malam Rusia bikin pesta bertajuk White Party yang menimbulkan kemarahan warga lokal Sri Lanka.

Baca Selengkapnya

Bukan Destinasi Wisata Utama 5 Negara Ini Menarik Dikunjungi

27 Januari 2024

Bukan Destinasi Wisata Utama 5 Negara Ini Menarik Dikunjungi

Destinasi ini menawarkan perpaduan unik antara keindahan alam, kekayaan budaya, dan petualangan.

Baca Selengkapnya

Singapura dan Sri Lanka akan Gabung Koalisi AS di Laut Merah

10 Januari 2024

Singapura dan Sri Lanka akan Gabung Koalisi AS di Laut Merah

Singapura dan Sri Lanka akan bergabung dengan koalisi internasional pimpinan Amerika Serikat untuk menjaga keamanan di Laut Merah

Baca Selengkapnya