Konflik Dalam Negeri, Diplomat Turki Meminta Suaka ke Swiss  

Reporter

Kamis, 9 Maret 2017 07:03 WIB

John Kerry menemui Menteri Luar Negeri Turki, Mevlut Cavusoglu di Kuala Lumpur, Malaysia, 5 Agustus 2015. REUTERS

TEMPO.CO, Zurich - Sejumlah warga Turki dengan paspor diplomatik meminta suaka ke Swiss menyusul meningkatnya konflik di dalam negeri. Hal ini dilaporkan harian Tages-Anzeiger pada edisi Rabu lalu, 8 Maret 2017.

Seperti dilansir Reuters, Kamis, 9 Maret 2017, harian itu menyebut diplomat ranking dua di Bern bersama seluruh keluarganya meminta suaka setelah ia menolak perintah kembali ke Turki pasca-kudeta yang gagal terhadap Presiden Recep Tayyip Erdogan pada Juli lalu.

Baca: 136 Diplomat Turki Ajukan Suaka ke Jerman

Namun kabar ini belum bisa diverifikasi karena Kementerian Luar Negeri Swiss dan Kedutaan Turki di Bern belum memberikan tanggapan.

Ini bukan permintaan suaka pertama yang dilakukan diplomat Turki. Pada bulan lalu, sebanyak 136 diplomat Turki meminta suaka ke Jerman karena khawatir akan ditangkap saat kembali ke negaranya.

Baca: Umbar Kebencian, Turki Tahan Jurnalis Jerman

Namun rencana Cavusoglu diprotes pejabat Kota Zurich, yang meminta pemerintah federal Swiss menghentikan acara dengan alasan keamanan.

Cavusoglu sebelumnya menuduh Jerman melakukan aksi kebencian terhadap Turki dan Islam, menyusul tudingan Jerman bahwa Turki menempatkan lebih banyak mata-mata di negaranya.

Ankara juga marah karena sejumlah pawai yang melibatkan menteri Turki di Jerman dibatalkan. Sementara itu, Berlin kini menuntut pembebasan wartawan Turki-Jerman yang ditahan dengan tuduhan terorisme.

REUTERS | CHANNEL NEWSASIA | SITA PLANASARI AQUADINI


Berita terkait

Profil Marco Reus yang akan Hengkang dari Borussia Dortmund

1 hari lalu

Profil Marco Reus yang akan Hengkang dari Borussia Dortmund

Borussia Dortmund mengumumkan, Marco Reus akan meninggalkan klub akhir musim ini dan berstatus bebas transfer

Baca Selengkapnya

Perusahaan Malaysia dan Jermat Minat Investasi di IKN, OIKN Sebut 3 LoI, Rencana Kantor Kedubes Pindah hingga..

4 hari lalu

Perusahaan Malaysia dan Jermat Minat Investasi di IKN, OIKN Sebut 3 LoI, Rencana Kantor Kedubes Pindah hingga..

Deputi Otorita IKN Agung Wicaksono menyatakan beberapa perusahaan dari Malaysia dan Jerman telah menyatakan minatnya untuk berinvestasi di IKN.

Baca Selengkapnya

Ujung Perang Dunia II Eropa: Eva Braun, Istri Adolf Hitler yang Tewas Sehari Setelah Pernikahan

4 hari lalu

Ujung Perang Dunia II Eropa: Eva Braun, Istri Adolf Hitler yang Tewas Sehari Setelah Pernikahan

Bernama lengkap Eva Anna Paula Braun, Braun adalah simpanan yang lalu menjadi istri Adolf Hitler, pemimpin Nazi Jerman di Perang Dunia II.

Baca Selengkapnya

Perang Dunia II: Kilas Balik Kematian Adolf Hitler 79 Tahun Silam

4 hari lalu

Perang Dunia II: Kilas Balik Kematian Adolf Hitler 79 Tahun Silam

Setelah kematian Adolf Hitler, Ibukota Jerman, Berlin, jatuh ke tangan Sekutu pada 7 Mei 1945. Itu menandai akhir dari Perang Dunia II di Eropa.

Baca Selengkapnya

Jerman Lanjutkan Pendanaan untuk UNRWA

10 hari lalu

Jerman Lanjutkan Pendanaan untuk UNRWA

Jerman menyatakan akan melanjutkan pendanaan untuk UNRWA, menyusul negara-negara lain yang sempat menangguhkan pendanaan.

Baca Selengkapnya

Jerman Lanjutkan Kerja Sama dengan UNRWA Palestina

11 hari lalu

Jerman Lanjutkan Kerja Sama dengan UNRWA Palestina

Menyusul beberapa negara yang telah menghentikan penangguhan dana UNRWA, Jerman melanjutkan kerja sama dengan badan pengungsi Palestina itu.Menyusul b

Baca Selengkapnya

Deretan 5 Perpustakaan Unik di Dunia, Surga Pecinta Buku

11 hari lalu

Deretan 5 Perpustakaan Unik di Dunia, Surga Pecinta Buku

Banyak perpustakaan konvensional unik di setiap negara yang menjadi tempat impian bagi para pecinta buku.

Baca Selengkapnya

Risma Memberikan Kuliah Umum di Universitat Hamburg Jerman

17 hari lalu

Risma Memberikan Kuliah Umum di Universitat Hamburg Jerman

Menteri Sosial, Tri Rismaharini, mendapat sambutan hangat saat memberikan kuliah umum di Asien-Afrika Institut, Universitt Hamburg, Jerman.

Baca Selengkapnya

Muncul Keluhan di Media Sosial Ihwal Magang Mahasiswa ke Ceko dan Hungaria, Netizen: Mirip Ferienjob Jerman

17 hari lalu

Muncul Keluhan di Media Sosial Ihwal Magang Mahasiswa ke Ceko dan Hungaria, Netizen: Mirip Ferienjob Jerman

Kini di media sosial muncul berbagai keluhan menyangkut magang mahasiswa di Hungaria dan Republik Ceko.

Baca Selengkapnya

Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

18 hari lalu

Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

Bernd Holzenbein menjadi bagian dari generasi emas sepak bola Jerman yang menjadi juara Piala Dunia 1974.

Baca Selengkapnya