Geger Warga Desa Sembah Toilet bak Tuhan, Ini Penyebabnya  

Reporter

Editor

Bobby Chandra

Sabtu, 10 Oktober 2015 14:00 WIB

Pemberkatan toilet di India. planetcustodian.com

TEMPO.CO, New Delhi - Perdana Menteri India Narendra Modi mengklaim 100 persen berhasil dalam pemberantasan buang air besar di tempat terbuka lewat kampanye "Sawach Bharat" atau India Bersih. Dari target sekitar enam juta toilet di daerah pedesaan, ia mengklaim akan membangun sekitar sembilan juta toilet per tahun.

Ironisnya, masyarakat pedesaan di negara itu memilih untuk menyembah toilet yang baru dibangun itu daripada menggunakannya. Seperti yang dilansir Planet Custodian, warga menghiasi toilet dipenuhi bunga warna-warni. Penduduk desa mempersembahkan sesajen berupa pisang dan kelapa untuk para dewa.

BERITA MENARIK
Andrew Senang Bakal Punya Organ Intim dari Otot Lengan
Aneh, Warga Desa Ini Anggap Toilet bak Tuhan, dan Disembah

Mereka bahkan tidak menggunakan toilet untuk buang hajat dan masih melakukannya di tempat terbuka. Di pedesaan India fasilitas seperti toilet adalah sesuatu yang aneh. Orang-orang di pedesaan India masih percaya bahwa toilet tidak suci dan tidak higienis. Banyak orang yang tidak tahu bagaimana dan mengapa harus untuk menggunakan toilet.

Anil Prajapati, Ketua Organisasi Pembangunan Sanitasi Gujarat, sepakat bahwa budaya, keyakinan sosial, dan takhayul adalah beberapa kasus yang mengambat distribusi sanitasi. "Kami membuat toilet umum, tapi orang masih tidak menggunakannya," kata Anil. Beberapa orang takut bahwa ada penyihir di dalamnya atau anak-anak mereka akan diculik.

BACA JUGA
Pria Ini Tolak Rp 370 Juta demi Rp 100 Juta untuk Burungnya
Ulama Arab Saudi Serukan Muslim Dunia Jihad Lawan Rusia

Pemerintah India perlu melaksanakan kampanye kesadaran secara agresif untuk meyakinkan mereka agar menggunakan toilet dan meninggalkan praktek buang air besar terbuka yang bertanggung jawab untuk kematian 600 ribu orang per tahun. Sekitar 620 juta orang buang air besar di terbuka di negeri ini.

Sebuah survei yang dilakukan oleh Lembaga Penelitian Ekonomi Kualitas Sanitasi, Penggunaan, Akses, dan Tren menunjukkan bahwa dari 22 orang yang diwawancarai di lima negara bagian di India, sekitar 40 persen rumah tangga dengan jamban yang masih berfungsi memiliki setidaknya satu anggota yang buang air besar di tempat terbuka.

PLANET CUSTODIAN | YON DEMA | BC

BERITA MENARIK
CEO: Jika Priv Gagal, BlackBerry Tinggalkan Bisnis Ponsel
Ahok Setuju Para Koruptor Diampuni, Ini Syaratnya

Berita terkait

6 Tips Solo Traveling ke India, Keselamatan jadi Prioritas

10 jam lalu

6 Tips Solo Traveling ke India, Keselamatan jadi Prioritas

Pemberitaan tentang tingkat kriminalitas di India membuat banyak pelancong yang berpikir ulang untuk melakukan solo traveling ke sana.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: India Tak Terima Tuduhan Xenofobia Biden Hingga Gencatan Senjata Gaza

15 jam lalu

Top 3 Dunia: India Tak Terima Tuduhan Xenofobia Biden Hingga Gencatan Senjata Gaza

Berita Top 3 Dunia pada Sabtu 4 Mei 2024 diawali penolakan India soal tudingan xenofobia oleh Presiden AS Joe Biden

Baca Selengkapnya

Tak Hanya India, Jepang Juga Kecewa Atas Komentar Joe Biden tentang Xenofobia

1 hari lalu

Tak Hanya India, Jepang Juga Kecewa Atas Komentar Joe Biden tentang Xenofobia

Pemerintah Jepang menanggapi komentar Presiden AS Joe Biden bahwa xenofobia menjadi faktor penghambat pertumbuhan ekonomi di Cina, India dan Jepang.

Baca Selengkapnya

Menlu India Tak Terima Komentar Joe Biden tentang Xenofobia

1 hari lalu

Menlu India Tak Terima Komentar Joe Biden tentang Xenofobia

Menteri Luar Negeri India menolak komentar Presiden AS Joe Biden bahwa xenofobia menjadi faktor yang menghambat pertumbuhan ekonomi negaranya.

Baca Selengkapnya

Kanada Tuntut Tiga Tersangka Pembunuhan Pemimpin Sikh, Diduga Terkait India

1 hari lalu

Kanada Tuntut Tiga Tersangka Pembunuhan Pemimpin Sikh, Diduga Terkait India

Polisi Kanada pada Jumat menangkap dan mendakwa tiga pria India atas pembunuhan pemimpin separatis Sikh Hardeep Singh Nijjar tahun lalu.

Baca Selengkapnya

3.300 Video Seks Sekutu PM Modi Menggegerkan Pemilu India

2 hari lalu

3.300 Video Seks Sekutu PM Modi Menggegerkan Pemilu India

India digegerkan oleh beredarnya video seks oleh seorang politisi yang merupakan sekutu PM Narendra Modi.

Baca Selengkapnya

7 Destinasi Wisata India Favorit Wisatawan Asing

3 hari lalu

7 Destinasi Wisata India Favorit Wisatawan Asing

Menariknya tidak hanya ibu kota India yang megah tapi juga beberapa daerah terpencil yang memikat hati wisatawan mancanegara

Baca Selengkapnya

75 Tahun Hubungan Diplomatik, India dan Indonesia Adakan Pameran dan Seminar Industri Pertahanan

4 hari lalu

75 Tahun Hubungan Diplomatik, India dan Indonesia Adakan Pameran dan Seminar Industri Pertahanan

Pameran sekaligus seminar Industri Pertahanan ini dalam rangka peringatan 75 tahun hubungan diplomatik India-Indonesia.

Baca Selengkapnya

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

4 hari lalu

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

Perusahaan farmasi AstraZeneca digugat dalam gugatan class action atas klaim bahwa vaksin Covid-19 produksinya menyebabkan kematian dan cedera serius

Baca Selengkapnya

Ancaman Bom, Lebih dari 50 Sekolah di Ibu Kota India Dievakuasi

4 hari lalu

Ancaman Bom, Lebih dari 50 Sekolah di Ibu Kota India Dievakuasi

Puluhan sekolah di wilayah ibu kota negara India dievakuasi pada Rabu 1 Mei 2024 setelah menerima ancaman bom melalui email

Baca Selengkapnya