Demi Seni, Artis Ini Gendong Bayi Keliling Museum tanpa Baju  

Reporter

Editor

Indah Pratiwi

Selasa, 10 Maret 2015 11:28 WIB

Wanita tanpa busana menggendong bayinya berjalan-jalan di Museum Jerman. (Youtube)

TEMPO.CO, Berlin - Seni diterjemahkan seniman Milo Moire dengan cara yang unik. Ia memilih menggendong bayi berkeliling museum tanpa busana, dan berjalan seolah tengah melakonkan sebuah peran di panggung.

Aksinya menjadi tontonan tersendiri di LWL Museum for Art and Culture di Muenster, Jerman. Banyak yang mendukung, tapi tak sedikit pula yang menghujat. Polah wanita ini bahkan menyebabkan kemarahan publik di Jerman.

Daily Star melaporkan aksi Moire kali ini dianggap keterlaluan. Tahun lalu, ia juga menuai kontroversi setelah melakukan pertunjukan erotis dengan menjatuhkan telur yang telah diisi cat dari bagian intimnya. Ia menyebut pertunjukan yang bertajuk “Plopp-Egg” ini sebagai “ledakan vulkanis warna dari kelamin wanita”.

Jika dalam pertunjukan pertama dia didukung banyak penggemar, kali ini banyak yang merasa risih, terutama karena dia melibatkan anak-anak dalam aksinya. Salah satu penggemarnya, Anke Lange, mengatakan ia suka seni alternatif Moire.

"Namun kali ini yang dilakukannya sungguh konyol," katanya. "Dia berpikir melepas baju lalu melihat lukisan telanjang dengan bayi yang juga telanjang adalah bagian dari seni. Padahal tidak."

Media setempat menulis kali ini Moire tak mendapat tepukan. Jangankan tepukan, tulis Daily Star, orang menontonnya pun ogah.

DAILY STAR | INDAH P.

Berita terkait

6 Tanaman Unik di Dunia, Ada Bunga Bangkai hingga Rafflesia Arnoldi

16 Agustus 2023

6 Tanaman Unik di Dunia, Ada Bunga Bangkai hingga Rafflesia Arnoldi

Terdapat beraneka ragam jenis tanaman di dunia. Beberapa di antaranya memiliki ciri yang unik. Apa saja?

Baca Selengkapnya

5 Tanaman dengan Sebutan Unik, Ada Janda Bolong hingga Kuping Gajah

16 Agustus 2023

5 Tanaman dengan Sebutan Unik, Ada Janda Bolong hingga Kuping Gajah

Terdapat beberapa tanaman yang memiliki penyebutan nama yang cukup unik. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Mengenang YB Mangunwijaya dan Sederet Karya-karyanya

8 Februari 2023

Mengenang YB Mangunwijaya dan Sederet Karya-karyanya

Sastrawan YB Mangunwijaya atau Romo Mangun juga seorang arsitek ulung. Karyanya berbuah penghargaan Aga Khan Award.

Baca Selengkapnya

Melihat 5 Tempat dengan Pemandangan Unik dan Aneh di Dunia

10 November 2022

Melihat 5 Tempat dengan Pemandangan Unik dan Aneh di Dunia

Sebagian besar orang mungkin akan berdecak kagum sekaligus keheranan melihat hal unik di sejumlah tempat ini.

Baca Selengkapnya

8 Fakta Unik tentang Wisata Dunia, Tahukah Nama Tempat Terpanjang?

20 Mei 2022

8 Fakta Unik tentang Wisata Dunia, Tahukah Nama Tempat Terpanjang?

Beragam tempat wisata dunia menyimpan fakta unik yang mungkin belum diketahui banyak orang.

Baca Selengkapnya

Berawal dari Wangi, Cowok Bisa Tampil Percaya Diri dan Tunjukkan Keunikannya

19 Januari 2022

Berawal dari Wangi, Cowok Bisa Tampil Percaya Diri dan Tunjukkan Keunikannya

Salah satu faktor untuk meningkatkan level percaya diri adalah aroma tubuh yang wangi

Baca Selengkapnya

Cara Membuat Tulisan Unik di WhatsApp: Tulisan Miring, Tebal, Coret Tengah

28 Juli 2021

Cara Membuat Tulisan Unik di WhatsApp: Tulisan Miring, Tebal, Coret Tengah

WhatsApp juga menawarkan format tulisan yang unik dan bisa membuat chatting menjadi lebih seru. Tulisan miring, tebal, coret tengah bisa dibuat.

Baca Selengkapnya

Ada Es Krim Rasa Gurita, Ini Lima Hal Unik yang Hanya Ditemukan di Jepang

5 Juni 2021

Ada Es Krim Rasa Gurita, Ini Lima Hal Unik yang Hanya Ditemukan di Jepang

Jepang tidak pernah berhenti memukau dunia dengan kreativitasnya, baik soal teknologi maupun makanan.

Baca Selengkapnya

Nama-nama Unik Kuliner Bandung, Tahukah Arti Cuanki dan Colenak?

9 Maret 2021

Nama-nama Unik Kuliner Bandung, Tahukah Arti Cuanki dan Colenak?

Kuliner Bandung banyak ragamnya, tapi rata-rata jajanan tradisionalnya mempunyai nama yang unik dan khas, dari cuanki sampai colenak.

Baca Selengkapnya

Kisah Unik Ikan Cupang, Ada yang Buat Mahar Pernikahan

3 Maret 2021

Kisah Unik Ikan Cupang, Ada yang Buat Mahar Pernikahan

Tren memelihara ikan cupang makin meningkat di masa pandemi, ada yang menjadikannya sebagai mahar pernikahan.

Baca Selengkapnya