Polisi Sebut Pilot MH370 Fans Anwar Ibrahim

Reporter

Minggu, 16 Maret 2014 19:07 WIB

Ko-pilot pesawat Malaysia Airlines MH 370, Fariq Abdul Hamid (kiri), dan Kapten pesawat Zaharie Ahmad Shah (kanan). Boeing 777 Malaysia Airlines berkode MH 370 yang diterbangkan Zaharie dan Fariq dari Kuala Lumpur, Malaysia, menuju Beijing, Cina, hilang pada Sabtu, 8 Maret 2014. facebook.com

TEMPO.CO, KUALA LUMPUR - Polisi kini menyelidiki kemungkinan pilot pesawat Malaysia Airlines MH370 membajak pesawatnya sendiri. Kepolisian Malaysia menuding aksi itu sebagai bentuk kemarahannya atas vonis bersalah terhadap tokoh oposisi Malaysia Anwar Ibrahim karena tuduhan sodomi.

Seperti dilansir Daily Mail, Kapten Zaharie Ahmad Shah adalah pendukung obsesif Anwar Ibrahim. Menurut Polisi, seperti dikutip Daily Mail, beberapa jam sebelum menerbangkan MH370, pria berusia 53 tahun itu menghadiri peradilan kontroversial terhadap Anwar Ibrahim yang berakhir dengan vonis hukuman lima tahun penjara kepada tokoh oposisi utama Malaysia itu.

Anwar dianggap para pendukungnya sebagai korban dari kampanye bertahun-tahun pemburukan citra dan tuduhan palsu dari lawan-lawan politiknya.

Sumber-sumber pada kepolisian Malaysia memastikan bahwa Shah adalah aktivis politik yang vokal dan mungkin marah setelah pengadilan memutuskan Anwar bersalah.(baca: Siapa yang Berkomunikasi Terakhir di Kokpit MH370?)

Menurut sumber polisi itu, kemarahan ini dia bawa tujuh jam kemudian ketika dia memiloti Boeing 777-200 tujuan Beijing yang membawa 238 penumpang dan awak, demikian Daily Mail.


AW | ANT | DAILY MAIL


Berita terkait
Fakta dan Misteri Raibnya Malaysia Airlines
Sinyal Malaysia Airlines Masih Ada 6 Jam Setelah Hilang
Pencarian MH370 di Laut Cina Selatan Dihentikan

Berita terkait

Malaysia Tolak Larang Perusahaan Pemasok Senjata ke Israel dalam Pameran di Kuala Lumpur

7 jam lalu

Malaysia Tolak Larang Perusahaan Pemasok Senjata ke Israel dalam Pameran di Kuala Lumpur

Suara pro-Palestina, termasuk mantan Perdana Menteri Malaysia Mahathir Mohamad, mengatakan perusahaan Lockheed Martin dan MBDA harus dilarang

Baca Selengkapnya

Top 3 Tekno: Prestasi Teknik Sipil Unej, Investasi Microsoft, dan Cuaca Jawa Barat

1 hari lalu

Top 3 Tekno: Prestasi Teknik Sipil Unej, Investasi Microsoft, dan Cuaca Jawa Barat

Top 3 Tekno Berita Terkini Senin pagi ini, 6 Mei 2024, dimulai dari artikel prestasi tim mahasiswa Teknik Sipil Universitas Jember (Unej).

Baca Selengkapnya

Microsoft Investasi Rp 35 Triliun di Malaysia, Berikut Sejarah Raksasa Teknologi AS Itu

2 hari lalu

Microsoft Investasi Rp 35 Triliun di Malaysia, Berikut Sejarah Raksasa Teknologi AS Itu

Microsoft investasi Rp 35 triliun di Malaysia, begini sejarah raksasa teknologi AS Itu.

Baca Selengkapnya

Microsoft Investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, Bagaimana dengan di Indonesia?

2 hari lalu

Microsoft Investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, Bagaimana dengan di Indonesia?

Microsoft siap investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, bagaimana dengan rencana investasinya di Indonesia?

Baca Selengkapnya

Belum Sah Jadi Presiden, Prabowo Sudah Safari Ke Luar Negeri Bertemu Xi Jinping Hingga Anwar Ibrahim

32 hari lalu

Belum Sah Jadi Presiden, Prabowo Sudah Safari Ke Luar Negeri Bertemu Xi Jinping Hingga Anwar Ibrahim

Prabowo yang diumumkan sebagai Presiden terpilih sudah bertemu dengan sejumlah petinggi negara mulai dari Xi Jinping hingga Anwar Ibrahim.

Baca Selengkapnya

Prabowo Bertemu Anwar Ibrahim, Topik Ini yang Dibahas

33 hari lalu

Prabowo Bertemu Anwar Ibrahim, Topik Ini yang Dibahas

Malaysia menjadi negara ketiga yang dikunjungi Presiden Terpilih Indonesia Prabowo Subianto setelah Cina dan Jepang.

Baca Selengkapnya

Prabowo Subianto Melawat ke Malaysia, Akan Bertemu PM Anwar Ibrahim

33 hari lalu

Prabowo Subianto Melawat ke Malaysia, Akan Bertemu PM Anwar Ibrahim

Presiden Indonesia terpilih, Prabowo Subianto, tiba di Malaysia dan bertemu dengan Perdana Menteri Datuk Seri Anwar Ibrahim di Putrajaya.

Baca Selengkapnya

PM Malaysia Anwar Ibrahim Ucapkan Selamat kepada Prabowo

47 hari lalu

PM Malaysia Anwar Ibrahim Ucapkan Selamat kepada Prabowo

Perdana Menteri Malaysia Anwar Ibrahim menyampaikan ucapan selamat atas kemenangan Prabowo Subianto dalam pemilihan presiden (Pilpres) Indonesia

Baca Selengkapnya

PM Malaysia Bela Dukungan terhadap Hamas dalam Lawatan ke Jerman

56 hari lalu

PM Malaysia Bela Dukungan terhadap Hamas dalam Lawatan ke Jerman

Berbicara pada konferensi pers bersama Kanselir Jerman Olaf Scholz, PM Anwar Ibrahim berulang kali ditanya tentang hubungan lama Malaysia dengan Hamas

Baca Selengkapnya

Hilangnya Pesawat MH370, Misteri Penerbangan Terbesar di Dunia

8 Maret 2024

Hilangnya Pesawat MH370, Misteri Penerbangan Terbesar di Dunia

Pesawat MH370 itu hilang dalam perjalanan dari Kuala Lumpur ke Beijing pada 8 Maret 2014 dan hingga kini jejaknya belum terlacak.

Baca Selengkapnya