Minibus Tabrak Trailer, 10 Orang Tewas di Bolivia

Reporter

Selasa, 31 Desember 2013 10:49 WIB

Penyanyi Dangdut, Cici Paramida saat menghadiri malam pengumuman pemenang Lomba Cipta Lagu Dangdut Tingkat Nasional 2013 di Hotel Kartika Chandra, Jakarta, Senin (30/12). TEMPO/Nurdiansah

TEMPO.CO, La Paz – Setidaknya 10 orang tewas dalam sebuah kecelakaan antara minibus dengan sebuah truk trailer di ibu kota Bolivia, La Paz, pada Senin, 30 Desember 2013. Tabrakan ini juga membuat lima orang mengalami luka serius.

Kepala Kepolisian Divisi Lalu Lintas, Luis Cuevas, seperti dikutip Xinhua, mengatakan kecelakaan ini terjadi di jalan raya yang menghubungkan Kota La Paz ddengan El Alto. Saat itu minibus menabrak bagian belakang trailer.

Sang sopir dari minibus berkapasitas 15 penumpang tersebut tewas, sedangkan sopir trailer dilaporkan selamat. Sementara itu, lima korban luka merupakan penumpang minibus.

Laporan awal menunjukkan kecelakaan itu mungkin disebabkan oleh sang sopir yang mengemudikan minibus dengan kecepatan tinggi atau akibat kerusakan mekanis. Namun, polisi belum mengeluarkan pernyataan resmi sampai penyelidikan benar-benar selesai.

ANINGTIAS JATMIKA | XINHUA

Berita terkait

Hari-hari Terakhir Ikon Revolusi Che Guevara

10 Oktober 2017

Hari-hari Terakhir Ikon Revolusi Che Guevara

Gagal memimpin revolusi di Kongo, Che Guevara beralih ke Bolivia. Ia mati dieksekusi militer negara itu yang sudah dilatih Amerika Serikat.

Baca Selengkapnya

Bolivia Peringati 50 Tahun Kematian Che Guevara

10 Oktober 2017

Bolivia Peringati 50 Tahun Kematian Che Guevara

"Setiap orang akan mati. Tapi pemikirannya, tidak," kata Presiden Bolivia, Evo Morales.

Baca Selengkapnya

Presiden Morales: Bolivia Bebas Utang dari Bank Dunia dan IMF  

26 Juli 2017

Presiden Morales: Bolivia Bebas Utang dari Bank Dunia dan IMF  

Presiden Bolivia, Evo Morales menyatakan negaranya telah sepenuhnya bebas utang dari Bank Dunia dan IMF.

Baca Selengkapnya

Pemerkosa Gadis 4 Tahun Diseret dari Penjara dan Digantung  

17 November 2016

Pemerkosa Gadis 4 Tahun Diseret dari Penjara dan Digantung  

Warga mengeluarkan tersangka pemerkosa dari penjara,

memukulinya, dan menggantungnya.

Baca Selengkapnya

Tragis, Wakil Menteri Bolivia Tewas Dibunuh Pekerja Tambang  

26 Agustus 2016

Tragis, Wakil Menteri Bolivia Tewas Dibunuh Pekerja Tambang  

Wakil Menteri Dalam Negeri Bolivia Rodolfo Illanes diculik para pekerja tambang yang berdemo. Dia lalu dipukuli hingga tewas.

Baca Selengkapnya

Geger, Presiden Sebut Menteri Wanitanya sebagai Lesbian

22 November 2015

Geger, Presiden Sebut Menteri Wanitanya sebagai Lesbian

Setelahnya, Presiden mengatakan bahwa ia tidak bermaksud menyinggung siapapun.

Baca Selengkapnya

Presiden Evo Morales Minta Maaf, Sebut Menteri Lesbian

21 November 2015

Presiden Evo Morales Minta Maaf, Sebut Menteri Lesbian

Evo Morales menegur menteri kesehatan saat berpidato.

Baca Selengkapnya

Presiden Bolivia Hobi Rapat Subuh, Menteri Tampak Letih  

16 Agustus 2015

Presiden Bolivia Hobi Rapat Subuh, Menteri Tampak Letih  

Bagaimana suasana saat Presiden Bolivia, Evo Morales mengadakan rapat kabinet pada pukul 05.00?

Baca Selengkapnya

Presiden Evo Morales Pimpin Bolivia Lagi  

13 Oktober 2014

Presiden Evo Morales Pimpin Bolivia Lagi  

Evo Morales akan membangun listrik tenaga nuklir.

Baca Selengkapnya

Bolivia Miliki Kereta Gantung Tertinggi di Dunia

2 Juni 2014

Bolivia Miliki Kereta Gantung Tertinggi di Dunia

Kereta gantung dengan ketinggian 4.000 meter di atas permukaan laut ini menghubungkan Kota La Paz dengan El Alto.

Baca Selengkapnya