Aturan Aneh bagi Wanita di Sejumlah Negara  

Reporter

Editor

S Tri P Bud

Selasa, 5 Februari 2013 08:38 WIB

Dok: StockXpert

TEMPO.CO, Paris - Paris baru-baru ini mencabut aturan berusia 200 tahun yang melarang wanita mengenakan celana panjang. Meski sejak abad ke-20 banyak wanita Prancis mengenakan celana panjang, sejatinya aturan itu masih berlaku, hingga Menteri Urusan Hak-hak Perempuan Prancis, Najat Vallaud-Belkacem, mencabutnya.

Prancis bukan satu-satunya negara yang masih memiliki peraturan kuno bagi kaum wanita. Di beberapa belahan dunia, masih ada aturan aneh menyangkut kaum wanita yang masih berlaku hingga saat ini.

Sebuah hukum di Florida, Amerika Serikat misalnya, melarang perempuan untuk mengikuti olahraga terjun payung pada hari Ahad. Wanita lain didenda untuk tertidur di bawah pengering rambut di salon. Sebuah peraturan di Cleveland, Ohio, melarang perempuan mengenakan sepatu kulit.

Berikut ini sejumlah aturan aneh bagi kaum wanita yang berlaku di beberapa tempat:

1. Di South Carolina, adalah legal untuk memukul istri di tangga pengadilan pada hari Ahad.

2. Dalam Connersville, Wisconsin, selama berhubungan intim, merupakan pelanggaran hukum bagi seorang pria yang meletuskan senjatanya sementara sang wanita tengah mencapai orgasme.

3. Di Jeddah, Arab Saudi, perempuan dilarang menggunakan kolam renang di hotel sejak tahun 1979.

4. Di Samoa, adalah kejahatan untuk melupakan ulang tahun istri sendiri.

5. Di Bahrain, dokter pria secara hukum boleh memeriksa alat kelamin wanita, tapi melalui cermin.

6. Di Alexandria, Minneapolis, adalah ilegal bagi seorang pria untuk melakukan hubungan seksual dengan seorang wanita dengan bau sarden dalam napasnya.

7. Di Thailand, wanita dilarang keluar rumah tanpa pakaian dalam.

AP | IT THING | TRIP B

Terpopuler:

Politik Iran Panas, Ahmadinejad Diusir Parlemen

Diancam Diperkosa, Grup Rock Batal Manggung

Ahmadinejad Siap Jadi Astronot Pertama Iran

Presiden India Setuju Hukum Mati Pemerkosa

Wanita Prancis Pernah Diharamkan Pakai Celana

Diam-Diam Kubu Oposisi Suriah Bertemu Sekutu Assad

Fidel Castro Muncul Setelah Tiga Tahun Absen

Berita terkait

6 Tanaman Unik di Dunia, Ada Bunga Bangkai hingga Rafflesia Arnoldi

16 Agustus 2023

6 Tanaman Unik di Dunia, Ada Bunga Bangkai hingga Rafflesia Arnoldi

Terdapat beraneka ragam jenis tanaman di dunia. Beberapa di antaranya memiliki ciri yang unik. Apa saja?

Baca Selengkapnya

5 Tanaman dengan Sebutan Unik, Ada Janda Bolong hingga Kuping Gajah

16 Agustus 2023

5 Tanaman dengan Sebutan Unik, Ada Janda Bolong hingga Kuping Gajah

Terdapat beberapa tanaman yang memiliki penyebutan nama yang cukup unik. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Mengenang YB Mangunwijaya dan Sederet Karya-karyanya

8 Februari 2023

Mengenang YB Mangunwijaya dan Sederet Karya-karyanya

Sastrawan YB Mangunwijaya atau Romo Mangun juga seorang arsitek ulung. Karyanya berbuah penghargaan Aga Khan Award.

Baca Selengkapnya

Melihat 5 Tempat dengan Pemandangan Unik dan Aneh di Dunia

10 November 2022

Melihat 5 Tempat dengan Pemandangan Unik dan Aneh di Dunia

Sebagian besar orang mungkin akan berdecak kagum sekaligus keheranan melihat hal unik di sejumlah tempat ini.

Baca Selengkapnya

8 Fakta Unik tentang Wisata Dunia, Tahukah Nama Tempat Terpanjang?

20 Mei 2022

8 Fakta Unik tentang Wisata Dunia, Tahukah Nama Tempat Terpanjang?

Beragam tempat wisata dunia menyimpan fakta unik yang mungkin belum diketahui banyak orang.

Baca Selengkapnya

Berawal dari Wangi, Cowok Bisa Tampil Percaya Diri dan Tunjukkan Keunikannya

19 Januari 2022

Berawal dari Wangi, Cowok Bisa Tampil Percaya Diri dan Tunjukkan Keunikannya

Salah satu faktor untuk meningkatkan level percaya diri adalah aroma tubuh yang wangi

Baca Selengkapnya

Cara Membuat Tulisan Unik di WhatsApp: Tulisan Miring, Tebal, Coret Tengah

28 Juli 2021

Cara Membuat Tulisan Unik di WhatsApp: Tulisan Miring, Tebal, Coret Tengah

WhatsApp juga menawarkan format tulisan yang unik dan bisa membuat chatting menjadi lebih seru. Tulisan miring, tebal, coret tengah bisa dibuat.

Baca Selengkapnya

Ada Es Krim Rasa Gurita, Ini Lima Hal Unik yang Hanya Ditemukan di Jepang

5 Juni 2021

Ada Es Krim Rasa Gurita, Ini Lima Hal Unik yang Hanya Ditemukan di Jepang

Jepang tidak pernah berhenti memukau dunia dengan kreativitasnya, baik soal teknologi maupun makanan.

Baca Selengkapnya

Nama-nama Unik Kuliner Bandung, Tahukah Arti Cuanki dan Colenak?

9 Maret 2021

Nama-nama Unik Kuliner Bandung, Tahukah Arti Cuanki dan Colenak?

Kuliner Bandung banyak ragamnya, tapi rata-rata jajanan tradisionalnya mempunyai nama yang unik dan khas, dari cuanki sampai colenak.

Baca Selengkapnya

Kisah Unik Ikan Cupang, Ada yang Buat Mahar Pernikahan

3 Maret 2021

Kisah Unik Ikan Cupang, Ada yang Buat Mahar Pernikahan

Tren memelihara ikan cupang makin meningkat di masa pandemi, ada yang menjadikannya sebagai mahar pernikahan.

Baca Selengkapnya