UFO Ditembak Jatuh di Israel  

Reporter

Editor

Jumat, 17 Desember 2010 16:24 WIB

Reaktor nuklir di Dimona, Israel. (CNN)
TEMPO Interaktif, Yerusalem - Angkatan Udara Israel menembak jatuh Unidentified Flying Object (UFO) yang melintas di atas reaktor nuklir Dimona di kawasan gurun Negev, Israel kemarin.
Menurut Angkatan Udara Israel dalam pernyataannya, obyek yang diduga UFO itu melintas di sebuah zona larangan terbang. Angkatan Udara marah kemudian menembak UFO tersebut hingga jatuh. Namun Angkatan Udara Israel belum bisa memberi keterangan detil soal bentuk UFO tersebut.

Mereka juga menyatakan tidak tertutup kemungkinan yang ditembak itu adalah sebuah balon udara. Yang pasti, Angkatan Udara Israel bertindak sesuai prosedur. Bila ada obyek yang melintas zona larangan terbang maka akan ditembak. Sampai berita ini diturunkan belum ada konfirmasi soal benda tersebut.

Surat kabar Israel, Haaretz, pada Oktober lalu melaporkan, Angkatan Udara Israel juga mencegah sebuah pesawat ultra ringan yang secara sengaja mencoba masuk ke zona larangan terbang.
Pada April lalu, dua pesawat jet tertangkap kamera video tengah berseliweran di atas jalan tol di Inggris M5 di siang hari. Kedua jet tersebut diduga tengah mengejar piring terbang alias UFO.

Sedangkan bulan lalu, setitik cahaya terang diduga Unidentified Flying Object (UFO) melayang tanpa suara di Virginia selama 10 menit. Bryan Fains, salah seorang warga setempat yang menyaksikan, langsung merekam peristiwa ini dengan kamera ponselnya. "Cahaya biru itu sangat terang dan terlihat jelas pada malam hari," kata Fains.

Menurut Fains, cahaya itu sempat berhenti lalu berputar dan kemudian naik ke atas. "Saya menduga itu adalah UFO, mungkin kamu pikir hanya melihat hal seperti ini di film, tapi saya yakin ada mahluk lain selain manusia," ujarnya.

CNN | PGR

UFO

Berita terkait

Inilah 5 Fakta Penemuan Mayat yang Diklaim Jasad Alien

18 September 2023

Inilah 5 Fakta Penemuan Mayat yang Diklaim Jasad Alien

Sidang tentang makhluk angkasa luar di Meksiko beberapa waktu lalu memperlihatkan dua benda yang diklaim sebagai jasad alien. Bagaimana faktanya?

Baca Selengkapnya

Ini Kata NASA soal Dugaan Jasad yang Diklaim Alien

18 September 2023

Ini Kata NASA soal Dugaan Jasad yang Diklaim Alien

NASA menyatakan sampel yang diklaim sebagai mayat alien harus tersedia untuk diuji komunitas ilmiah dunia.

Baca Selengkapnya

Mengenal Lebih Jauh Mayat Alien, Benarkah Mahluk Asing atau Mumi Anak-anak?

17 September 2023

Mengenal Lebih Jauh Mayat Alien, Benarkah Mahluk Asing atau Mumi Anak-anak?

Sebuah benda, yang diklaim sebagai makhluk dari luar Bumi atau disebut sebagai mayat alien, baru- baru ini menggegerkan dunia.

Baca Selengkapnya

'Mayat Alien' di Sidang Parlemen Meksiko Dituding sebagai Penipuan

15 September 2023

'Mayat Alien' di Sidang Parlemen Meksiko Dituding sebagai Penipuan

Dengar pendapat tentang UFO di kongres Meksiko dengan menampilkan presentasi bend, yang dikliam sebagai mayat alien, mendapat reaksi keras dari dunia

Baca Selengkapnya

NASA Akan Siaran Langsung, Buka-bukaan Soal Keberadaan UFO

14 September 2023

NASA Akan Siaran Langsung, Buka-bukaan Soal Keberadaan UFO

Keberadaan UFO yang misterius akan diungkap oleh NASA dalam siaran langsung.

Baca Selengkapnya

'Makhluk Aneh' Ini Dipaparkan di Parlemen Meksiko, UFO atau Mumi Anak-anak?

14 September 2023

'Makhluk Aneh' Ini Dipaparkan di Parlemen Meksiko, UFO atau Mumi Anak-anak?

Parlemen Meksiko menggelar sidang luar biasa untuk mendengar kesaksian tentang makhluk UFO, yang menurut arkeolog adalah mumi anak-anak.

Baca Selengkapnya

Senat AS akan Paksa Pemerintah Buka Informasi Soal UFO

15 Juli 2023

Senat AS akan Paksa Pemerintah Buka Informasi Soal UFO

Senat Amerika Serikat akan memaksa pemerintah untuk secara terbuka merilis catatan yang berkaitan dengan kemungkinan penampakan UFO.

Baca Selengkapnya

Ramai Penampakan Dugaan UFO di Langit Pasuruan, Apa Itu UFO?

14 Juli 2023

Ramai Penampakan Dugaan UFO di Langit Pasuruan, Apa Itu UFO?

Penampakan UFO terkenal yang pertama terjadi pada 1947.

Baca Selengkapnya

Hari UFO Sedunia, Bagaimana Asal-usulnya Diperingati Tiap 2 Juli

2 Juli 2023

Hari UFO Sedunia, Bagaimana Asal-usulnya Diperingati Tiap 2 Juli

Hari UFO Sedunia dirayakan oleh orang-orang yang menyenangi berbagai informasi tentang UFO

Baca Selengkapnya

6 Negara dengan Temuan UFO Paling Populer

16 Juni 2023

6 Negara dengan Temuan UFO Paling Populer

Sebagian besar penampakan UFO pada akhirnya dapat dijelaskan secara ilmiah. Lantas, negara mana saja yang memiliki temuan UFO paling populer?

Baca Selengkapnya