Konvoi Kaus Merah Menuju Thailand Utara

Reporter

Editor

Sabtu, 18 September 2010 15:47 WIB

Demonstrasi massa anti pemerintahan Thailand atau yang dikenal dengan massa kaus merah di Bangkok. REUTERS/Eric Gaillard
TEMPO Interaktif, Bangkok - Sebuah konvoi kendaraan dari kelompok Kaus Merah hari ini bergerak menuju bagian utara Thailand untuk menyiapkan reli menandai empat tahun sejak kudeta tak berdarah yang menjungkalkah mantan perdana menteri Thaksin Shinawatra.

Konvoi itu terdiri dari 80 mobil, termasuk van, truk pick up keluar dari Ibukota Bangkok bersama 200 anggota gerakan anti pemerintah menuju ke Chiang Mai. Demikian disebutkan seorang pemimpin protes siang tadi.

Mereka berkumpul di Chiang Mai, bekas wilayah yang dikuasai Thaksin yang kini buron, untuk reli besar besok menandai peringatan kudeta tak berdarah pada 2006.

Kaus Merah juga berencana menggelar kumpul-kumpul besok di perempatan Ratchaprasong, Bangkok, yang menjadi pusat protes mereka pada April-Mei lalu. Kala itu, demonstrasi berdarah menimbulkan korban tewas 91 orang dan hampur 1900 orang terluka. Mereka besok akan meluncurkan 10 ribu balon.

Somyot Prueksakasemsuk, salah satu pemimpin faksi Kaus Merah, menyebut reli akan mendesak pemerintah untuk membebaskan semua tahanan politik, reformasi kehakiman dengan diperkenalkaannya sistem juri, sebagaimana langkah-langkah ekonomi.

“Tuntutan pertama kami adalah pembebasan semua tahanan politik,” ujar Somyot yang memperkirakan 10 ribu demonstran akan bergabung di Chiang Mai. Ditambahkannya beberapa pemimpin Kaus Merah, masih diburu polisi terkait demo berdarah April-Mei lalu, bakal tampil memberikan pidato dari tempat persembunyian mereka.

The Straits Times | dwi a

Berita terkait

Mahkamah Agung Thailand Hapuskan Hukuman Yingluck Shinawatra

4 Maret 2024

Mahkamah Agung Thailand Hapuskan Hukuman Yingluck Shinawatra

Yingluck Shinawatra dibebaskan dari dakwaan pada kasus yang terjadi saat dia menjabat sebagai perdana menteri pada 2013.

Baca Selengkapnya

Mantan PM Thailand Thaksin Shinawatra Hadapi Dakwaan Penghinaan Kerajaan

20 Februari 2024

Mantan PM Thailand Thaksin Shinawatra Hadapi Dakwaan Penghinaan Kerajaan

Mantan PM Thailand Thaksin Shinawatra hadapi kasus lese majeste atau penghinaan terhadap kerajaan terkait dengan komentarnya di Seoul pada Mei 2015.

Baca Selengkapnya

Thaksin Shinawatra Resmi Bebas

18 Februari 2024

Thaksin Shinawatra Resmi Bebas

Mantan Perdana Menteri Thailand Thaksin Shinawatra pada Minggu, 18 Februari 2024, resmi menghidup udara bebas

Baca Selengkapnya

Mengenal Eks-PM Thailand Thaksin Shinawatra yang Dibenci tapi juga Dicintai

18 Februari 2024

Mengenal Eks-PM Thailand Thaksin Shinawatra yang Dibenci tapi juga Dicintai

Miliarder Thailand, mantan PM Thaksin Shinawatra, dibebaskan, menikmati kebebasan setelah hampir 16 tahun lalu lari untuk menghindari penjara.

Baca Selengkapnya

Mantan PM Thailand Thaksin Shinawatra Dijadwalkan Bebas Hari Ini

18 Februari 2024

Mantan PM Thailand Thaksin Shinawatra Dijadwalkan Bebas Hari Ini

Meskipun diberikan pembebasan bersyarat, eks PM Thailand Thaksin Shinawatra bisa menghadapi masalah hukum atas tuduhan menghina monarki pada 2015.

Baca Selengkapnya

Raja Malaysia Pertimbangkan Pengampunan terhadap Mantan PM Najib Razak

10 Januari 2024

Raja Malaysia Pertimbangkan Pengampunan terhadap Mantan PM Najib Razak

Dewan Pengampunan Malaysia, yang dipimpin oleh raja, akan segera menentukan apakah akan memberikan pengampunan kerajaan kepada mantan PM Najib Razak

Baca Selengkapnya

Thaksin Shinawatra Bisa Bebas Februari Tahun Depan

18 September 2023

Thaksin Shinawatra Bisa Bebas Februari Tahun Depan

Raja Maha Vajiralongkorn meringankan hukuman delapan tahun menjadi satu tahun, namun Thaksin bisa dibebaskan lebih cepat.

Baca Selengkapnya

Raja Thailand Pangkas Hukuman Penjara Eks PM Thaksin Shinawatra

2 September 2023

Raja Thailand Pangkas Hukuman Penjara Eks PM Thaksin Shinawatra

Raja Thailand meringankan hukuman delapan tahun penjara mantan perdana menteri Thaksin Shinawatra menjadi satu tahun.

Baca Selengkapnya

Mantan PM Thailand Thaksin Shinawatra Siapkan Permohonan Pengampunan Kerajaan

30 Agustus 2023

Mantan PM Thailand Thaksin Shinawatra Siapkan Permohonan Pengampunan Kerajaan

Mantan Perdana Menteri Thailand Thaksin Shinawatra sedang mempersiapkan dokumentasi untuk merancang permintaan pengampunan kerajaan.

Baca Selengkapnya

PM Thailand Srettha Thavisin Bertemu Prayuth Chan-ocha, Bahas Solusi Atasi Perpecahan

24 Agustus 2023

PM Thailand Srettha Thavisin Bertemu Prayuth Chan-ocha, Bahas Solusi Atasi Perpecahan

Perdana Menteri Thailand Srettha Thavisin membahas cara mengatasi perpecahan politik dengan pendahulunya Prayuth Chan-ocha, arsitek kudeta 2014 terhadap pemerintahan terakhir Partai Pheu Thai.

Baca Selengkapnya