Keterkaitan Taliban dan Peristiwa 9/11 Ditemukan

Reporter

Editor

Jumat, 30 Oktober 2009 19:23 WIB

Foto yang diambil akhir Agustus lalu dan disiarkan Reuter hari ini (7/9), memperlihatkan pembangunan Tower 4 di lokasi bekas gedung WTC yang runtuh, akibat ditabrak pesawat pada 11 September 2001. Foto: AP/Mark Lennihan

TEMPO Interaktif, Jakarta - Pakistan – Tentara Pakistan kemarin menemukan paspor seorang lelaki yang terkait dengan penyerangan menara kembar WTC di New York, Amerika Serikat pada 11 September 2001.

Paspor bernama Said Bahaji itu ditemukan di wilayah perang, di Waziristan selatan, Pakistan. Paspor ditemukan di antara senjata, dokumen dan literatur jihad yang berhasil disita oleh tentara. Dokumen tersebut diperlihatkan tentara kepada rombongan wartawan yang melakukan perjalanan ke wilayah itu.

Said Bahaji yang merupakan warga Jerman keturunan Maroko itu merupakan angota jaringan Taliban di Hamburg, Jerman. Dia ditetapkan sebagai tersangka yang terlibat penyerangan WTC yang dikenal dengan peritiwa 9/11. Menurut koresponden BBC, kendati belum dapat dibuktikan keasliannya, namun jika paspor itu otentik, maka ini merupakan temuan pertama yang memperlihatkan adanya hubungan langsung antara Taliban di Waziristan selatan dengan serangan 9/11.

Said Bahaji yang diyakini memiliki hubungan dekat dengan Mohammad Atta, pemimpin serangan 9/11, pernah didakwa dalam persidangan absentia terkait beberapa serangan yang menghilangkan banyak nyawa.

Advertising
Advertising

BBC | SUNARIAH

Berita terkait

Taliban Luncurkan Majalah untuk Rekrut Wanita di Pakistan  

8 Agustus 2017

Taliban Luncurkan Majalah untuk Rekrut Wanita di Pakistan  

Taliban di Pakistan meluncurkan majalah propaganda untuk merekrut wanita bergabung dengannya.

Baca Selengkapnya

Perdana Menteri Pakistan, Nawaz Sharif, Mundur dari Jabatannya

29 Juli 2017

Perdana Menteri Pakistan, Nawaz Sharif, Mundur dari Jabatannya

Perdana Menteri Pakistan, Nawaz Sharif, mengundurkan diri dari jabatannya pada, Sabtu, 29 Juli 2017.

Baca Selengkapnya

Fontgate, Skandal Dokumen Palsu yang Seret Putri PM Pakistan

13 Juli 2017

Fontgate, Skandal Dokumen Palsu yang Seret Putri PM Pakistan

Diduga membuat dokumen palsu untuk menutupi keterlibatan dalam Panama Papers, Maryam Nawaz, putri Perdana Menteri Pakistan dirisak di Twitter

Baca Selengkapnya

Truk Pengangkut BBM Meledak, Korban Tewas Jadi 153 Orang

26 Juni 2017

Truk Pengangkut BBM Meledak, Korban Tewas Jadi 153 Orang

Korban tewas akibat ledakan truk pengangkut BBM di jalan raya Pakistan bertambah menjadi 153 orang, termasuk wanita dan anak-anak.

Baca Selengkapnya

Bom Mirip Mainan Meledak, 6 Anak Pakistan Tewas  

26 Juni 2017

Bom Mirip Mainan Meledak, 6 Anak Pakistan Tewas  

Sebuah bom yang menyerupai mainan meledak di barat laut Pakistan. Akibatnya, enam anak tewas.

Baca Selengkapnya

Truk Pengangkut BBM Meledak, 123 Orang Tewas di Pakistan

25 Juni 2017

Truk Pengangkut BBM Meledak, 123 Orang Tewas di Pakistan

Sekitar 123 orang tewas dalam sebuah ledakan truk pengangkut bahan bakar di jalan raya di Pakistan.

Baca Selengkapnya

Lukai Bocah, Anjing di Pakistan Dihukum Mati  

19 Mei 2017

Lukai Bocah, Anjing di Pakistan Dihukum Mati  

Seekor anjing di Pakistan dihukum mati setelah dinyatakan bersalah menggigit seorang anak.

Baca Selengkapnya

Diketahui Lewat Surat, Putra Osama Bin Laden Siap Pimpin al-Qaeda

13 Mei 2017

Diketahui Lewat Surat, Putra Osama Bin Laden Siap Pimpin al-Qaeda

Ibu Hamza meminta putranya mengikuti jejak ayahnya.

Baca Selengkapnya

India Larang Saluran TV Zakir Naik karena Dianggap Ilegal

8 Mei 2017

India Larang Saluran TV Zakir Naik karena Dianggap Ilegal

Salah satu yang diblokir oleh pemerintah India adalah saluran televisi milik pendakwah Islam kontroversial kelahiran India, Zakir Naik.

Baca Selengkapnya

Pakistan Hukum Gantung Empat Milisi Taliban

3 Mei 2017

Pakistan Hukum Gantung Empat Milisi Taliban

Keempat milisi Taliban diadili di pengadilan militer Pakistan karena terlibat terorisme.

Baca Selengkapnya