Iran Beli Jet-jet Tempur Sukhoi Su-35 dari Rusia

Reporter

Tempo.co

Editor

Ida Rosdalina

Minggu, 12 Maret 2023 10:13 WIB

Jet tempur Sukhoi Su-35 melaju di sepanjang lapangan terbang selama forum teknis militer internasional "Army-2020" di pangkalan udara Kubinka di Wilayah Moskow 25 Agustus 2020. REUTERS/Maxim Shemetov/File Foto

TEMPO.CO, Jakarta - Iran telah mencapai kesepakatan untuk membeli jet-jet tempur Rusia, Sukhoi Su-35 yang canggih, kata media pemerintah Iran, Sabtu, 11 Maret 2023, yang memperluas hubungan yang melihat pesawat-pesawat nirawak Iran digunakan dalam invasi Rusia atas Ukraina.

“Jet-jet tempur Sukhoi Su-35 secara teknis dapat diterima Iran dan Iran telah menyelesaikan sebuah kontrak untuk pembelian tersebut,” televisi IRIB mengutip misi Iran untuk PBB di New York.

Laporan itu tidak memuat konfirmasi apa pun dari Rusia tentang kesepakatan tersebut, detail tentang pembelian juga tidak diungkap.

Presiden Rusia, Vladimir Putin bertemu Pemimpin Tertinggi Rusia Ayatollah Ali Khamenei di Tehran, Juli lalu, menekankan hubungan yang kian dekat di hadapan tekanan Barat atas perang di Ukraina.

Iran telah mengakui mengirim pesawat-pesawat nirawak ke Rusia tetapi mengatakan pesawat-pesawat itu dikirim sebelum invasi Moskow ke Ukraina tahun lalu. Moskow membantah pasukannya menggunakan pesawat-pesawat nirawak buatan Iran di Ukraina, meskipun banyak yang ditembak jatuh dan ditemukan di sana.

Advertising
Advertising

Pasukan udara Iran hanya memiliki beberapa puluh pesawat tempur: jet-jet Rusia dan juga model-model AS yang menua yang diperoleh sebelum revolusi Iran 1979.

Pada 2018, Iran mengatakan mereka telah memulai produksi jet tempur Kowsar yang dirancang secara lokal untuk penggunaan dalam angkatan udara mereka. Beberapa pakar militer yakin jet tersebut adalah jiplakan F-5 pertama yang diproduksi di Amerika Serikat pada 1960.

REUTERS

Pilihan Editor: Italia Selamatkan Lebih dari 1.300 Migran yang Terdampar di Laut

Berita terkait

Iran Bebaskan Awak Kapal Terafiliasi Israel yang Sempat Disita di Selat Hormuz

2 hari lalu

Iran Bebaskan Awak Kapal Terafiliasi Israel yang Sempat Disita di Selat Hormuz

Menteri Luar Negeri Hossein Amirabdollahian mengatakan Iran telah membebaskan awak kapal MSC Aries yang terafiliasi dengan Israel, setelah sempat disita di dekat Selat Hormuz.

Baca Selengkapnya

Lima Perusahaan AS Kena Sanksi Iran karena Terlibat Genosida Gaza

3 hari lalu

Lima Perusahaan AS Kena Sanksi Iran karena Terlibat Genosida Gaza

Iran memberikan sanksi kepada perusahaan-perusahaan AS, individu-individu, yang terlibat dalam genosida di Gaza

Baca Selengkapnya

5 Mata Uang dengan Nilai Paling Lemah di Dunia

5 hari lalu

5 Mata Uang dengan Nilai Paling Lemah di Dunia

Daftar negara dengan mata uang terlemah menjadi perhatian utama bagi para pengamat ekonomi dan pelaku pasar.

Baca Selengkapnya

Indonesia - Iran Jalin Kerjasama Teknologi Pertanian

5 hari lalu

Indonesia - Iran Jalin Kerjasama Teknologi Pertanian

Iran akan mendorong pertukaran ekspor impor pada subsektor hortikultura khususnya yang berkaitan dengan buah-buahan

Baca Selengkapnya

Invasi Rusia di Ukraina Dorong Kemungkinan Ekspansi Uni Eropa

5 hari lalu

Invasi Rusia di Ukraina Dorong Kemungkinan Ekspansi Uni Eropa

Presiden Dewan Eropa mengatakan invasi Rusia ke Ukraina akan memberi dorongan bagi upaya Uni Eropa untuk menerima lebih banyak anggota.

Baca Selengkapnya

Ketua NATO Janjikan Aliran Senjata ke Ukraina akan Meningkat

6 hari lalu

Ketua NATO Janjikan Aliran Senjata ke Ukraina akan Meningkat

Sekretaris Jenderal NATO Jens Stoltenberg menjanjikan aliran senjata dan amunisi yang meningkat kepada Ukraina.

Baca Selengkapnya

Iran akan Bebaskan Awak Kapal Portugal yang Disita di Selat Hormuz

7 hari lalu

Iran akan Bebaskan Awak Kapal Portugal yang Disita di Selat Hormuz

Iran mengatakan akan membebaskan awak kapal berbendera Portugal yang disita pasukannya bulan ini.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: Sumber Kekayaan Iran hingga Pertemuan Hamas-Fatah di Beijing

7 hari lalu

Top 3 Dunia: Sumber Kekayaan Iran hingga Pertemuan Hamas-Fatah di Beijing

Berita Top 3 Dunia pada Sabtu 27 April 2024 diawali oleh berita soal lima sumber kekayaan negara Iran, yang sedang menghadapi ketegangan dengan Israel

Baca Selengkapnya

5 Sumber Kekayaan Negara Iran, Ada Gas Alam Hingga Saffron

8 hari lalu

5 Sumber Kekayaan Negara Iran, Ada Gas Alam Hingga Saffron

Iran dikenal memiliki sumber daya alam dan potensi kekayaan yang tinggi. Termasuk saffron, apakah itu?

Baca Selengkapnya

Melihat Kemampuan Sukhoi Su-35 yang Ditawarkan Rusia Ke RI

9 hari lalu

Melihat Kemampuan Sukhoi Su-35 yang Ditawarkan Rusia Ke RI

Sukhoi Su-35 merupakan pesawat tempur generasi 4++ yang dilengkapi dengan teknologi canggih

Baca Selengkapnya