Dituduh Korupsi, Wakil Presiden Argentina Banjir Dukungan

Reporter

Tempo.co

Kamis, 25 Agustus 2022 11:30 WIB

Cristina Fernandez de Kirchner, Wakil Presiden Argentina menyapa para pendukungnya, 24 Agustus 2022. Sumber: Reuters

TEMPO.CO, Jakarta - Sejumlah pemimpin dari negara-negara Amerika Latin memberikan dukungan pada Wakil Presiden Argentina Cristina Fernandez de Kirchner, pada Rabu, 24 Agustus 2022, setelah jaksa penuntut menuntut agar de Kirchner dijatuhi hukuman penjara 12 tahun jika ditemukan bersalah atas dugaan korupsi yang diarahkan padanya.

Dalam sebuah surat terbuka yang diunggah ke media sosial, Presiden Meksiko, Presiden Kolombia dan Presiden Bolivia, kompak memberikan dukungan pada de Kirchner. Wakil Presiden Argentina itu didakwa menipu negara dan terlibat dalam sebuah skema mengalihkan dana publik.

“Penganiayaan ini ditujukan untuk mendongkel Cristina Fernandez de Kirchner dari muka publik, politik dan hak pilihnya seumur hidup serta mengubur nilai-nilai dan idealismenya yang dia perlihatkan dengan tujuan akhir menerapkan sebuah model neoliberal,” demikian pernyataan bersama ketiga presiden tersebut, yang juga ikut ditanda-tangani oleh Presiden Argentina Alberto Fernandez.

Advertising
Advertising

Cristina Fernandez de Kirchner, Wakil Presiden Argentina menyapa para pendukungnya, 24 Agustus 2022. Sumber: Reuters

Fernandez sebelumnya pada Senin, 22 Agustus 2022, menyatakan de Kirchner adalah korban dari penganiayaan yudisial. De Kirchner adalah salah satu politikus kelas kakap di Argentina, yang memimpin sayap tengah-kiri koalisi Peronism yang memerintah Argentina sejak akhir 2019.

Sedangkan Presiden Chile Gabriel Boric, yang beraliran tengah-kiri, tidak mau menanda-tangani surat pernyataan dukungan tersebut. Adapun Presiden Peru Pedro Castillo menulis di Twitter pada Rabu, 24 Agustus 2022, bahwa dia menudung de Kirchner.

Vonis dan jumlah hukuman pada de Kirchner akan diputuskan oleh hakim, yang bisa memakan waktu berbulan-bulan. Hal ini jga bisa berdampak pada peluang partainya menjelang pemilu presiden pada 2023 nanti. De Kirchner punya kesempatan untuk mengajukan banding atas putusan yang akan dijatuhkan padanya nanti, yang kemungkinan putusan akhirnya bisa memakan waktu bertahun-tahun.

Sumber: Reuters

Baca juga: Jill Biden Sembuh dari Covid-19

Ikuti berita terkini dari Tempo.co di Google News, klik di sini.

Berita terkait

Pro-Kontra Soal Penambahan Nomenklatur Kementerian di Pemerintahan Prabowo

40 menit lalu

Pro-Kontra Soal Penambahan Nomenklatur Kementerian di Pemerintahan Prabowo

ICW khawatir wacana penambahan nomenklatur kementerian membuat kabinet Prabowo menjadi sangat gemuk.

Baca Selengkapnya

Tinggalkan Gedung KPK Usai Diperiksa 9 Jam, Dirut PT Taspen Antonius Kosasih Berstatus Tersangka Investasi Fiktif

2 jam lalu

Tinggalkan Gedung KPK Usai Diperiksa 9 Jam, Dirut PT Taspen Antonius Kosasih Berstatus Tersangka Investasi Fiktif

KPK memeriksa Dirut PT Taspen Antonius Kosasih dalam kasus dugaan investasi fiktif. Ada beberapa tersangka lain dalam kasus ini.

Baca Selengkapnya

61 Kepala Daerah Jadi Tersangka Korupsi pada 2021-2023, ICW: Lingkaran Setan Sejak Awal

6 jam lalu

61 Kepala Daerah Jadi Tersangka Korupsi pada 2021-2023, ICW: Lingkaran Setan Sejak Awal

Peneliti ICW mengatakan mayoritas modus korupsi itu berkaitan dengan suap-menyuap dan penyalahgunaan anggaran belanja daerah.

Baca Selengkapnya

KPK Akui Awal OTT Kasus Korupsi di BPPD Sidoarjo Tak Berjalan Mulus

7 jam lalu

KPK Akui Awal OTT Kasus Korupsi di BPPD Sidoarjo Tak Berjalan Mulus

KPK mengakui OTT kasus pemotongan dan penerimaan uang kepada pegawai negeri Badan Pelayanan Pajak Daerah (BPPD) Sidoarjo, awalnya tak sempurna.

Baca Selengkapnya

Ma'ruf Amin Sebut Menteri di Kabinet Prabowo Bisa Lebih Banyak Kalau Ada Keperluan

9 jam lalu

Ma'ruf Amin Sebut Menteri di Kabinet Prabowo Bisa Lebih Banyak Kalau Ada Keperluan

Wakil Presiden Ma'ruf Amin menanggapi soal rencana Presiden terpilih Prabowo membentuk kabinet gemuk.

Baca Selengkapnya

Jerry Sambuaga Dorong IEU-CEPA Selesai sebelum Jokowi Lengser dari Jabatan Presiden

9 jam lalu

Jerry Sambuaga Dorong IEU-CEPA Selesai sebelum Jokowi Lengser dari Jabatan Presiden

Jerry Sambuaga mengatakan baik Jerman maupun Indonesia memegang posisi penting di regional masing-masing.

Baca Selengkapnya

Bintang Film Dewasa Stormy Daniels Dijadwalkan Bersaksi dalam Sidang Donald Trump

9 jam lalu

Bintang Film Dewasa Stormy Daniels Dijadwalkan Bersaksi dalam Sidang Donald Trump

Stormy Daniels, bintang film dewasa yang menjadi pusat persidangan uang tutup mulut mantan presiden Donald Trump, akan bersaksi

Baca Selengkapnya

Gus Muhdlor Ditahan KPK karena Dugaan Korupsi, Subandi jadi Plt Bupati Sidoarjo

10 jam lalu

Gus Muhdlor Ditahan KPK karena Dugaan Korupsi, Subandi jadi Plt Bupati Sidoarjo

KPK menahan Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali alias Gus Muhdlor sebagai tersangka dugaan korupsi di lingkungan Badan Pelayanan Pajak Daerah (BPPD)

Baca Selengkapnya

Respons KPK soal Ayah Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Disebut Makelar Kasus

10 jam lalu

Respons KPK soal Ayah Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Disebut Makelar Kasus

KPK buka suara soal kabar ayah Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali, Kiai Agoes Ali Masyhuri, sebagai makelar kasus Hakim Agung Gazalba Saleh.

Baca Selengkapnya

KPK Tahan Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor sebagai Tersangka Kasus Korupsi BPPD

12 jam lalu

KPK Tahan Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor sebagai Tersangka Kasus Korupsi BPPD

KPK resmi menahan Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali alias Gus Muhdlor sebagai tersangka kasus pemotongan insentif ASN BPPD

Baca Selengkapnya