Korea Selatan Kembali Terima Turis Asing, Visa Turis Diterbitkan Mulai 1 Juni

Reporter

Tempo.co

Sabtu, 21 Mei 2022 12:34 WIB

Dua perempuan berjalan di jalanan yang kosong di tengah aturan jarak sosial yang diperketat akibat pandemi penyakit virus corona (COVID-19) di Seoul, Korea Selatan, 12 Juli 2021. [REUTERS/Heo Ran]

TEMPO.CO, Jakarta - Korea Selatan akan mengeluarkan visa untuk turis asing mulai 1 Juni 2022. Penerbitan visa untuk turis terhenti akibat pandemi virus Corona.

Kementerian Kehakiman mengumumkan pada hari Kamis bahwa mereka akan kembali mengeluarkan visa pada 1 Juni 2022 untuk jalan-jalan, menghadiri pertemuan dan tujuan lainnya. Visa memungkinkan pemegang untuk tinggal hingga 90 hari.

Pemerintah Korea Selatan menangguhkan pemberian visa turis pada April 2020. Sejak itu, pemerintah membatasi penerbitan visa jangka pendek bagi mereka yang mengunjungi negara itu untuk tujuan perdagangan, investasi, dan kemanusiaan.

Langkah terbaru datang ketika jumlah harian kasus virus corona baru di Korea Selatan telah menurun menjadi sekitar 30.000 kasus, atau seperdua puluh dari tingkat puncak.

Pejabat kementerian mengatakan kedatangan turis asing diharapkan dapat membantu merevitalisasi industri terkait dan menciptakan lebih banyak lapangan kerja.

Advertising
Advertising

Negosiasi sedang berlangsung antara Jepang dan Korea Selatan untuk melanjutkan penerbangan reguler antara bandara Haneda Tokyo dan bandara Gimpo di Seoul. Langkah tersebut diharapkan dapat mendorong lebih banyak orang Jepang untuk berkunjung ke Korea Selatan.

Korea Selatan mewajibkan pengunjung dari luar negeri untuk mengikuti tes PCR dalam waktu satu hari setelah masuk. Persyaratan untuk turis asing ini akan dilonggarkan bulan depan menjadi dalam waktu tiga hari setelah kedatangan.

Baca: Anggota Secret Service Pengawal Joe Biden Mabuk, Pukuli Warga di Korea Selatan

NHK

Berita terkait

Resmi Perpanjang Kontrak di Red Sparks, Berapa Gaji Megawati Hangestri?

2 jam lalu

Resmi Perpanjang Kontrak di Red Sparks, Berapa Gaji Megawati Hangestri?

Dalam kontrak barunya di Red Sparks, Megawati Hangestri bakal mendapat kenaikan gaji menjadi US$ 150 ribu per musim.

Baca Selengkapnya

Kementerian Luar Negeri Benarkan Ada WNI Terlibat Pembunuhan di Korea Selatan

1 hari lalu

Kementerian Luar Negeri Benarkan Ada WNI Terlibat Pembunuhan di Korea Selatan

Kementerian Luar Negeri RI membenarkan telah terjadi perkelahian sesama kelompok WNI di Korea Selatan persisnya pada 28 April 2024

Baca Selengkapnya

WNI Saling Serang di Korea Selatan, Satu Orang Tewas

2 hari lalu

WNI Saling Serang di Korea Selatan, Satu Orang Tewas

Seorang pria warga negara Indonesia (WNI) ditangkap polisi Daegu, Korea Selatan setelah menikam rekan senegaranya hingga tewas dan melarikan diri.

Baca Selengkapnya

Shin Tae-yong Pernah Dilempar Telur di Negaranya Sendiri, Ini Sisi Lain Coach Shin

2 hari lalu

Shin Tae-yong Pernah Dilempar Telur di Negaranya Sendiri, Ini Sisi Lain Coach Shin

Pelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong berhasil bawa Garuda Muda ke perempat final Piala Asia U-23 2024. Berikut sisi lain Coach Shin.

Baca Selengkapnya

Pemandangan ke Gunung Fuji Ditutup Pembatas Tinggi, Jengkel Turis Nakal

3 hari lalu

Pemandangan ke Gunung Fuji Ditutup Pembatas Tinggi, Jengkel Turis Nakal

Jepang memasang tembok pembatas yang menghalangi turis berfoto dengan latar belakang Gunung Fuji.

Baca Selengkapnya

Dua Produser Program Televisi Korea Selatan yang Dibintangi Hyoyeon SNSD dan Dita Karang Dideportasi Imigrasi Bali

4 hari lalu

Dua Produser Program Televisi Korea Selatan yang Dibintangi Hyoyeon SNSD dan Dita Karang Dideportasi Imigrasi Bali

Setelah diperiksa Imigrasi, 15 kru dan artis Korea Selatan, termasuk Hyoyeon SNSD dan Dita Karang sudah kembali ke Korsel pada Jumat lalu.

Baca Selengkapnya

Youtuber Jang Hansol dan Food Vlogger Om Kim Senang Indonesia Kalahkan Korea Selatan

5 hari lalu

Youtuber Jang Hansol dan Food Vlogger Om Kim Senang Indonesia Kalahkan Korea Selatan

Jang Hansol menyebut kekalahan Korea Selatan dari Timnas U-23 bisa menjadi pembelajaran berharga bagi sepak bola di negaranya.

Baca Selengkapnya

Ketika Ernando Ari Berjoget Usai Gagalkan Penalti Jagoan Korea Selatan Lee Kang-hee di Piala Asia U-23

5 hari lalu

Ketika Ernando Ari Berjoget Usai Gagalkan Penalti Jagoan Korea Selatan Lee Kang-hee di Piala Asia U-23

Aksi joget-joget Ernando Ari pada laga perempat final Piala Asia U-23 dianggap sebagai ejekan terhadap Lee Kang Hee.

Baca Selengkapnya

5 Fakta Timnas Indonesia Kalahkan Korea Selatan di 8 Besar Piala Asia U-23 2024

5 hari lalu

5 Fakta Timnas Indonesia Kalahkan Korea Selatan di 8 Besar Piala Asia U-23 2024

Timnas Indonesia cetak sejarah maju ke semifinal Piala Asia U-23 2024 setelah kalahkan Timnas Korea Selatan lewat adu penalti 11-10.

Baca Selengkapnya

Pemain Timnas u-23 Indonesia Rafael Struick Patahkan Rekor Tanpa Kebobolan Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024

5 hari lalu

Pemain Timnas u-23 Indonesia Rafael Struick Patahkan Rekor Tanpa Kebobolan Korea Selatan di Piala Asia U-23 2024

Rafael Struick mencetak dua gol saat pertandingan timnas U-23 Indonesia vs Korea Selatan di perempat final Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya