Hujan Deras, Kuala Lumpur Banjir Dua Hari Berturut-Turut

Reporter

Tempo.co

Editor

Yudono Yanuar

Selasa, 8 Maret 2022 18:30 WIB

Anggota Pasukan Pertahanan Sipil Malaysia naik perahu untuk menyelamatkan warga di daerah banjir, menyusul hujan lebat di Kuala Lumpur, Malaysia, 7 Maret 2022. REUTERS / Hasnoor Hussain

TEMPO.CO, Jakarta - Hujan deras yang terjadi pada Selasa siang, 8 Maret 2022, membuat kota Kuala Lumpur dan sekitarnya kembali dihantam banjir bandang.

Menurut Malaymail.com, pihak berwenang telah mengkonfirmasi banjir bandang terjadi di Lembah Klang untuk hari kedua berturut-turut.

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (Nadma) melalui akun twitter menyatakan pada pukul 16.17, ada tiga daerah tambahan terkena banjir.

Beberapa jalan di pusat kota Kuala Lumpur terendam banjir pada hari kedua berturut-turut diguyur hujan, menurut Departemen Informasi Wilayah Federal.

Di akun Twitter-nya, departemen tersebut mengatakan Jalan Cheras dan Jalan Yaacob Latif telah terendam air setinggi sekitar 50 cm, sedangkan banjir di sepanjang Jalan Pudu setinggi 75 cm.

Advertising
Advertising

Di Hulu Langat, Selangor, pemadam kebakaran dan penyelamatan diketahui telah mengirim perahu ke Batu 14 karena daerah tersebut terkena banjir bandang, demikian dilaporkan Free Malaysia Toiday

Kementerian Wilayah Federal akan mempelajari kebutuhan untuk meningkatkan sistem peringatan dini banjir yang ada untuk memastikan masyarakat menerima informasi lebih cepat tentang bencana sambil menyelamatkan nyawa dan harta benda.

Wakil menter Datuk Seri Jalaluddin Alias mengatakan manajemen puncak kementerian akan mengadakan diskusi bersama dengan walikota Kuala Lumpur Datuk Seri Mahadi Che Ngah mengenai masalah ini.

“Karena sistem tidak dapat memastikan banjir tidak akan terulang, kami membutuhkan pendekatan lain dan kami mungkin harus memikirkan program mitigasi banjir atau meningkatkan sistem aliran air,” katanya seperti dikutip Bernama.

Akibat banjir sejak Senin ini, sekitar 500 orang diungsikan.

Berita terkait

Top 3 Dunia: Jusuf Kalla Bertemu Hamas Hingga AS-Israel Diduga Langgar Hukum Internasional

2 jam lalu

Top 3 Dunia: Jusuf Kalla Bertemu Hamas Hingga AS-Israel Diduga Langgar Hukum Internasional

Berita Top 3 Dunia pada Selasa 7 Mei 2024 diawali oleh kabar Ketua Umum PMI Jusuf Kalla meminta kelompok Palestina Hamas untuk bersatu dengan Fatah

Baca Selengkapnya

Kondisi Atlet Sepak Bola Malaysia yang Disiram Air Keras Kini Kritis Tapi Stabil

12 jam lalu

Kondisi Atlet Sepak Bola Malaysia yang Disiram Air Keras Kini Kritis Tapi Stabil

Atlet sepak bola Malaysia yang menjadi korban serangan air keras, Faisal Halim, berada dalam kondisi kritis.

Baca Selengkapnya

Bertemu di Malaysia, Jusuf Kalla Minta Hamas Bersatu dengan Fatah

13 jam lalu

Bertemu di Malaysia, Jusuf Kalla Minta Hamas Bersatu dengan Fatah

Ketua PMI Jusuf Kalla meminta Hamas untuk bersatu dengan Fatah ketika bertemu perwakilan kelompok tersebut di Kuala Lumpur.

Baca Selengkapnya

Malaysia Tolak Larang Perusahaan Pemasok Senjata ke Israel dalam Pameran di Kuala Lumpur

14 jam lalu

Malaysia Tolak Larang Perusahaan Pemasok Senjata ke Israel dalam Pameran di Kuala Lumpur

Suara pro-Palestina, termasuk mantan Perdana Menteri Malaysia Mahathir Mohamad, mengatakan perusahaan Lockheed Martin dan MBDA harus dilarang

Baca Selengkapnya

Daftar Negara di Asia Tenggara dengan Gaji Tertinggi, Indonesia Nomor Berapa?

15 jam lalu

Daftar Negara di Asia Tenggara dengan Gaji Tertinggi, Indonesia Nomor Berapa?

Berikut ini daftar negara di Asia Tenggara dengan gaji tertinggi. Indonesia memiliki rata-rata upah sebesar Rp5 juta. Ini informasinya.

Baca Selengkapnya

Jokowi Kesal Indonesia Banjir Impor Perangkat Teknologi: Kenapa Kita Diam?

15 jam lalu

Jokowi Kesal Indonesia Banjir Impor Perangkat Teknologi: Kenapa Kita Diam?

Jokowi mengatakan CEO dari perusahaan teknologi global, yakni Tim Cook dari Apple dan Satya Nadela dari Microsoft telah bertemu dengan dia di Jakarta.

Baca Selengkapnya

BNPB Salurkan Dana Siap Pakai Rp 2,5 Miliar untuk Banjir di Sulawesi Selatan

22 jam lalu

BNPB Salurkan Dana Siap Pakai Rp 2,5 Miliar untuk Banjir di Sulawesi Selatan

BNPB menyalurkan dana siap pakai sebesar Rp 2,15 miliar kepada Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan untuk penanganan darurat banjir dan tanah

Baca Selengkapnya

BNPB Kirim Helikopter dan Pesawat Caravan untuk Bantu Korban Banjir di Sulawesi Selatan

22 jam lalu

BNPB Kirim Helikopter dan Pesawat Caravan untuk Bantu Korban Banjir di Sulawesi Selatan

BNPB minta masyarakat untuk tetap waspada terhadap potensi curah hujan, khususnya pada wilayah yang masih terdampak banjir dan tanah longsor.

Baca Selengkapnya

BNPB: Banjir Wajo Renggut Satu Warga

1 hari lalu

BNPB: Banjir Wajo Renggut Satu Warga

Lebih dari 3.800 unit rumah terdampak banjir di Kabupaten Wajo, Sulawesi Selatan.

Baca Selengkapnya

5 Negara Pendiri ASEAN dan Tokohnya, Indonesia Termasuk

1 hari lalu

5 Negara Pendiri ASEAN dan Tokohnya, Indonesia Termasuk

ASEAN didirikan oleh lima negara di kawasan Asia Tenggara pada 1967. Ini lima negara pendiri ASEAN serta tokohnya yang perlu Anda ketahui.

Baca Selengkapnya