AS Ancam Boikot Pembukaan Olimpiade Beijing, Cina: Tak Ada Rencana Mengundang

Reporter

Tempo.co

Editor

Yudono Yanuar

Senin, 29 November 2021 19:25 WIB

Spanduk Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022, di Beijing, Cina 27 Oktober 2021. REUTERS/Tingshu Wang/File Photo

TEMPO.CO, Jakarta - Cina tidak berencana mengundang pemerintah negara Barat yang mengancam melakukan boikot diplomatik ke Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022, demikian dilaporkan media pemerintah Cina, Senin, 29 November 2021.

Pernyataan itu tampaknya menjawab Presiden AS Joe Biden dan Perdana Menteri Inggris Boris Johnson, yang mengatakan negara mereka mungkin membatasi kehadiran resmi di Olimpiade Beijing itu sebagai reaksi atas pelanggaran HAM terhadap minoritas Muslim Uyghur.

Cina belum mengundang pemerintah AS untuk menghadiri pembukaan Olimpiade Musim Dingin 2022 dan tidak memiliki rencana untuk mengundang sejumlah besar tamu asing karena risiko Covid-19, kata Global Times, mengutip sumber yang dekat dengan organisasi Olimpiade.

Aktivis dan anggota Kongres AS dari kedua partai telah mendesak pemerintah Biden untuk memboikot acara tersebut secara diplomatis. Pemerintah AS menuduh Cina melakukan genosida terhadap kelompok etnis Muslim di wilayah barat Xinjiang, tuduhan yang dibantah Beijing.

Cina telah berulang kali mengutuk seruan untuk boikot diplomatik, yakni negara-negara tidak mengirim pejabat untuk menghadiri upacara pembukaan, sebagai sebuah kejahatan.

Advertising
Advertising

Juru bicara Kementerian Luar Negeri Cina Zhao Lijian mengatakan pada konferensi pers Jumat lalu bahwa hina telah menerima 1.528 aplikasi dari Komite Olimpiade AS, yang bertanggung jawab untuk mengirimkan nama-nama atlet dan pejabat AS untuk menghadiri Olimpiade Musim Dingin. Zhao tidak merinci untuk siapa aplikasi itu.

Presiden Rusia Vladimir Putin adalah satu-satunya pemimpin negara besar yang telah menerima undangan Cina untuk menghadiri Olimpiade Musim Dingin.

REUTERS

Berita terkait

Turun di Partai Ketiga Final Piala Thomas 2024, Jonatan Christie Tak Mau Jadi Penentu Kekalahan Indonesia Lawan Cina

31 menit lalu

Turun di Partai Ketiga Final Piala Thomas 2024, Jonatan Christie Tak Mau Jadi Penentu Kekalahan Indonesia Lawan Cina

Jonatan Christie menjadi satu-satunya wakil Indonesia yang memetik poin saat kalah lawan Cina 1-3 di final Piala Thomas 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fikri / Bagas Kalah, Indonesia Gagal Juara

57 menit lalu

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fikri / Bagas Kalah, Indonesia Gagal Juara

Indonesia harus mengakui keunggulan Cina dengan agregat skor 1-3 dalam partai final Piala Thomas 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Christie Perpanjang Napas Indonesia atas Cina di Final, Skor Sementara 1-2

1 jam lalu

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Christie Perpanjang Napas Indonesia atas Cina di Final, Skor Sementara 1-2

Jonatan Christie mampu menyudahi perlawanan sengit Li Shi Feng dalam duel tiga game di laga ketiga final Piala Thomas 2024.

Baca Selengkapnya

Dikalahkan Liang / Wang di Final Piala Thomas 2024, Fajar / Rian Sebut Lawan Main Lebih Berani dan Cerdik

2 jam lalu

Dikalahkan Liang / Wang di Final Piala Thomas 2024, Fajar / Rian Sebut Lawan Main Lebih Berani dan Cerdik

Fajar / Rian mengungkapkan keunggulan lawan yang membuat mereka kalah di pertandingan final Piala Thomas 2024, Minggu, 5 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Destinasi Wisata di Chengdu yang jadi Tuan Rumah Piala Thomas dan Uber 2024

3 jam lalu

Destinasi Wisata di Chengdu yang jadi Tuan Rumah Piala Thomas dan Uber 2024

Salah satu destinasi wisata utama untuk dikunjungi adalah Pasar Malam Chengdu.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Thomas 2024: Liang / Wang Tekuk Fajar / Rian, Indonesia Tertinggal 0-2 dari Cina

3 jam lalu

Hasil Piala Thomas 2024: Liang / Wang Tekuk Fajar / Rian, Indonesia Tertinggal 0-2 dari Cina

Fajar / Rian gagal menyamakan kedudukan untuk Indonesia usai dikalahkan pasangan Cina Liang / Wang pada final Piala Thomas 2024 lewat tiga game.

Baca Selengkapnya

Gagal Sumbang Poin di Final Piala Thomas 2024, Anthony Sinisuka Ginting Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

3 jam lalu

Gagal Sumbang Poin di Final Piala Thomas 2024, Anthony Sinisuka Ginting Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Anthony Sinisuka Ginting mengungkapkan penyebab kekalahannya atas Shi Yu Qi di final Piala Thomas 2024 saat Indonesia menghadapi Cina.

Baca Selengkapnya

Hasil Final Piala Thomas 2024: Anthony Sinisuka Ginting Dibungkam Shi Yu Qi, Indonesia Teringgal 0-1 dari Cina

4 jam lalu

Hasil Final Piala Thomas 2024: Anthony Sinisuka Ginting Dibungkam Shi Yu Qi, Indonesia Teringgal 0-1 dari Cina

Anthony Sinisuka Ginting tak mampu berbuat banyak dalam laga perdana final Piala Thomas 2024 melawan tunggal pertama Cina, Shi Yu Qi.

Baca Selengkapnya

Jadwal Final Piala Thomas 2024 Minggu Sore, Berikut Susunan Pemain Indonesia Lawan Cina

9 jam lalu

Jadwal Final Piala Thomas 2024 Minggu Sore, Berikut Susunan Pemain Indonesia Lawan Cina

Simak susunan pemain untuk laga final Piala Thomas 2024 antara Cina vs Indonesia yang akan digelar hari ini, Migggu, mulai 17.00 WIB.

Baca Selengkapnya

Hasil Final Piala Uber 2024: Tuan Rumah Cina Jadi Juara, Indonesia Runner-up

10 jam lalu

Hasil Final Piala Uber 2024: Tuan Rumah Cina Jadi Juara, Indonesia Runner-up

Ester Nurumi Tri Wardoyo yang turun di partai ketiga kalah melawan He Bing Jiao sehingga Cina yang jadi juara PIala Uber 2024.

Baca Selengkapnya