21 WNI Lulusan Australia Dapat Dana Hibah untuk Pengembangan Proyek

Reporter

Tempo.co

Kamis, 23 September 2021 18:00 WIB

Ilustrasi penelitian di Lembaga Biologi Molekular Eijkman. Sumber: dokumen Lembaga Eijkman

TEMPO.CO, Jakarta - Kedutaan Besar Australia memberikan dana hibah kepada 21 WNI yang pernah kuliah di Australia. Dana hibah, yang besarnya sampai A$15.000 per orang itu, ditujukan untuk membantu menjalankan proyek para alumni di bidang edukasi, perdagangan, pertanian, kesehatan masyarakat, dan sektor pelayanan disabilitas.

Kedutaan Besar Australia dalam keterangan pada Kamis, 23 September 2021, menjelaskan dana hibah yang dikucurkan ini adalah bagian dari putaran kedua Skema Dana HibahAlumni/Alumni Grant Scheme (AGS) 2021.


Duta Besar Australia untuk Indonesia, Penny Williams, memberikan ucapan selamat kepada para peserta yang lolos seleksi mendapatkan dana hibah tersebut.

“Sungguh luar biasa melihat Alumni Australia memanfaatkan pengalaman mereka di Australia untuk berkontribusi bagi lingkungan dan komunitas professional mereka melalui proyek-proyek ini,” kata Williams.


Ke-21 peserta yang berhasil akan menerima dana hingga A$15.000 per orang (Rp 213 juta). Proyek-proyek lulusan Australia yang lolos ini, akan dilaksanakan melalui peningkatan kapasitas, pengembangan masyarakat, riset, dan kegiatan inovatif.

Advertising
Advertising

Sebanyak 38% proyek yang telah disetujui pada putaran ini sepenuhnya akan secara langsung memberikan manfaat bagi masyarakat yang terkena dampak pandemi global.


Sejak2014, Australia total telah mendukung 257 proyek AGS yang turut berkontribusi dalam memperkuat kemakmuran Indonesia dan membantu masyarakat yang kurang beruntung. Skema Dana Hibah alumni Australia, terbuka bagi semua WNI yang lulus dari institusi pendidikan tinggi di Australia, termasuk mereka yang kuliah dengan biaya sendiri dan alumni studi atau program jangka pendek di Australia.

Baca juga: Kapal Penjaga Pantai Amerika Latihan Bersama Bakamla Indonesia

Berita terkait

Israel Tutup Perbatasan Rafah, PBB: Bencana Kemanusiaan Jika Bantuan Tak Bisa Masuk Gaza

6 jam lalu

Israel Tutup Perbatasan Rafah, PBB: Bencana Kemanusiaan Jika Bantuan Tak Bisa Masuk Gaza

Pejabat PBB mengatakan penutupan perbatasan Rafah dan Karem Abu Salem (Kerem Shalom) merupakan "bencana besar" bagi warga Palestina di Gaza

Baca Selengkapnya

Indonesia Ditunjuk Jadi Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025, Atlet dari 70 Negara Bakal Jadi Peserta

7 jam lalu

Indonesia Ditunjuk Jadi Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025, Atlet dari 70 Negara Bakal Jadi Peserta

Indonesia resmi ditunjuk Federation International Gymnastics (FIG) sebagai tuan rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025. Menpora ingin olahraga ini populer.

Baca Selengkapnya

Jika Lolos Olimpiade Paris 2024, Timnas Indonesia Satu Grup dengan Prancis, AS, dan Selandia Baru

7 jam lalu

Jika Lolos Olimpiade Paris 2024, Timnas Indonesia Satu Grup dengan Prancis, AS, dan Selandia Baru

Timnas Indonesia akan satu grup dengan tuan rumah Prancis, Amerika Serikat, dan Selandia Baru bila lolos Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Daftar Negara di Asia Tenggara dengan Gaji Tertinggi, Indonesia Nomor Berapa?

8 jam lalu

Daftar Negara di Asia Tenggara dengan Gaji Tertinggi, Indonesia Nomor Berapa?

Berikut ini daftar negara di Asia Tenggara dengan gaji tertinggi. Indonesia memiliki rata-rata upah sebesar Rp5 juta. Ini informasinya.

Baca Selengkapnya

Militer Israel Ambil Kendali Penyeberangan Rafah dari Gaza ke Mesir

8 jam lalu

Militer Israel Ambil Kendali Penyeberangan Rafah dari Gaza ke Mesir

Militer Israel mengambil kendali atas perbatasan Rafah antara Gaza dan Mesir

Baca Selengkapnya

Dana Hibah dari UEA Rp 230 Miliar untuk Solo Cair, Gibran Prioritaskan Pembangunan Infrastruktur

17 jam lalu

Dana Hibah dari UEA Rp 230 Miliar untuk Solo Cair, Gibran Prioritaskan Pembangunan Infrastruktur

Gibran akan prioritaskan dana hibah untuk pembangunan sejumlah fasilitas umum di Kota Bengawan.

Baca Selengkapnya

Luhut Buka Kemungkinan Kewarganegaraan Ganda di Indonesia, Ini 5 Negara yang Sudah Menerapkannya

18 jam lalu

Luhut Buka Kemungkinan Kewarganegaraan Ganda di Indonesia, Ini 5 Negara yang Sudah Menerapkannya

Luhut bicara soal kemungkinan diaspora memperoleh kewarganegaraan ganda. Negara mana saja yang sudah menerapkannya?

Baca Selengkapnya

5 Daftar Negara Tersantai di Dunia, Indonesia Peringkat 1

1 hari lalu

5 Daftar Negara Tersantai di Dunia, Indonesia Peringkat 1

Beberapa negara ini dijuluki negara tersantai di dunia. Hal ini dinilai berdasarkan tingkat kenyamanan hingga suhu udara. Ini daftarnya.

Baca Selengkapnya

Indonesia Usul Pemotongan Pembayaran Proyek Jet Tempur KF-21 dengan Korea Selatan

1 hari lalu

Indonesia Usul Pemotongan Pembayaran Proyek Jet Tempur KF-21 dengan Korea Selatan

Indonesia mengusulkan pengurangan pembayaran untuk proyek pengembangan jet tempur bersama dengan Korea Selatan.

Baca Selengkapnya

10 Negara dengan Jumah Penduduk Terbanyak di Dunia

1 hari lalu

10 Negara dengan Jumah Penduduk Terbanyak di Dunia

Dilansir dari World Population by Country, ada 10 negara dengan jumlah penduduk terbanyak di dunia. Indonesia termasuk ke dalam 5 besar.

Baca Selengkapnya