Bloomberg Sumbang Kampanye Biden Rp 1,5 Triliun untuk Pilpres AS

Reporter

Tempo.co

Editor

Budi Riza

Senin, 14 September 2020 08:58 WIB

Michael Bloomberg.[REUTERS]

TEMPO.CO, New York – Konglomerat Michael Bloomberg bakal menyumbang US$100 juta atau sekitar Rp1,5 triliun untuk memenangkan kandidat calon Presiden Joe Biden di Florida.

Ini adalah salah satu negara bagian yang menjadi perebutan dengan kandidat rival Presiden Donald Trump terkait pilpres Amerika.

Bloomberg telah menghabiskan dana sekitar US$1 miliar atau sekitar Rp15 triliun terkait pencalonan dirinya sebagai bakal calon Presiden dari jalur Partai Demokrat sebelum akhirnya menyatakan mundur.

“Mike Bloomberg berkomitmen membantu mengalahkan Trump dan itu akan terjadi di negara bagian yang menjadi pertarungan sengit,” kataa Kevin Sheekey, penasehat Bloomberg, seperti dilansir Channel News Asia pada Ahad, 13 September 2020.

Sheekey mengatakan bantuan ini akan memudahkan tim kampanye Biden untuk lebih banyak mengeluarkan dana di negara bagian lain seperti Pennsylvania, yang bakal penting untuk meraih kemenangan bagi Biden.

Advertising
Advertising

Keputusan Bloomberg ini terjadi 51 hari menjelang pemilu Presiden Amerika Serikat pada 3 November 2020.

Survei menunjukkan terjadi pertarungan sengit antara Biden dan Trump di sejumlah negara bagian.

Pada saat yang sama, Trump mengalami kesulitan keuangan setelah dana kampanye habis dan harus menggalang dana lagi.

Tim kampanye Demokrat, yang sempat tertinggal dalam pengumpulan dana, sekarang mulai memimpin pengumpulan sumbangan kampanye setelah Demokrat menetapkan calon untuk pilpres AS yaitu Joe Biden.

Biden bakal mengunjungi Florida untuk berkampanye pada Selasa pekan ini.

Sedangkan Trump, yang memenangkan 113 ribu suara di Florida pada pemilu AS 2016, berharap bisa kembali memenangkan negara bagian ini. Dia memiliki rumah di sini dan kerap berkunjung ke sana saat beristirahat.

Sumber:

https://www.channelnewsasia.com/news/world/michael-bloomberg-to-spend-us-100m-in-florida-to-help-joe-biden-13107236

Berita terkait

Biden Akui Bom dari AS Digunakan Israel untuk Serang Rafah, Ancam Setop Suplai Senjata

10 jam lalu

Biden Akui Bom dari AS Digunakan Israel untuk Serang Rafah, Ancam Setop Suplai Senjata

AS menghentikan pengiriman senjata ke Israel. Joe Biden mengakui bom AS digunakan untuk menyerang rakyat Rafah.

Baca Selengkapnya

Ini Alasan AS Hentikan Pengiriman Bom ke Israel

19 jam lalu

Ini Alasan AS Hentikan Pengiriman Bom ke Israel

Amerika Serikat telah menangguhkan pengiriman senjata ke Israel, termasuk bom-bom berat yang digunakan oleh sekutu AS tersebut di Gaza.

Baca Selengkapnya

AS Tangguhkan Pengiriman JDAM ke Israel, Apa Kelebihan dan Kelemahan Bom Ini?

20 jam lalu

AS Tangguhkan Pengiriman JDAM ke Israel, Apa Kelebihan dan Kelemahan Bom Ini?

AS untuk pertama kalinya secara terbuka berjanji untuk menangguhkan pengiriman JDAM ke Israel sebagai tanggapan invasi ke Rafah.

Baca Selengkapnya

Terancam Masuk Penjara, Apa Dampaknya bagi Pencalonan Donald Trump?

2 hari lalu

Terancam Masuk Penjara, Apa Dampaknya bagi Pencalonan Donald Trump?

Jika Trump jadi dipenjara, Amerika bisa jadi akan menghadapi momen yang belum pernah terjadi: Seorang mantan presiden AS berada di balik jeruji besi.

Baca Selengkapnya

Bintang Film Dewasa Stormy Daniels Dijadwalkan Bersaksi dalam Sidang Donald Trump

2 hari lalu

Bintang Film Dewasa Stormy Daniels Dijadwalkan Bersaksi dalam Sidang Donald Trump

Stormy Daniels, bintang film dewasa yang menjadi pusat persidangan uang tutup mulut mantan presiden Donald Trump, akan bersaksi

Baca Selengkapnya

Senjata AS Digunakan dalam Serangan Israel ke Lebanon, Diduga Langgar Hukum Internasional

2 hari lalu

Senjata AS Digunakan dalam Serangan Israel ke Lebanon, Diduga Langgar Hukum Internasional

Sejak 7 Oktober, 16 pekerja medis tewas akibat serangan udara Israel di Lebanon, dan 380 orang lainnya tewas termasuk 72 warga sipil.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: India Tak Terima Tuduhan Xenofobia Biden Hingga Gencatan Senjata Gaza

5 hari lalu

Top 3 Dunia: India Tak Terima Tuduhan Xenofobia Biden Hingga Gencatan Senjata Gaza

Berita Top 3 Dunia pada Sabtu 4 Mei 2024 diawali penolakan India soal tudingan xenofobia oleh Presiden AS Joe Biden

Baca Selengkapnya

Tak Hanya India, Jepang Juga Kecewa Atas Komentar Joe Biden tentang Xenofobia

5 hari lalu

Tak Hanya India, Jepang Juga Kecewa Atas Komentar Joe Biden tentang Xenofobia

Pemerintah Jepang menanggapi komentar Presiden AS Joe Biden bahwa xenofobia menjadi faktor penghambat pertumbuhan ekonomi di Cina, India dan Jepang.

Baca Selengkapnya

Menlu India Tak Terima Komentar Joe Biden tentang Xenofobia

5 hari lalu

Menlu India Tak Terima Komentar Joe Biden tentang Xenofobia

Menteri Luar Negeri India menolak komentar Presiden AS Joe Biden bahwa xenofobia menjadi faktor yang menghambat pertumbuhan ekonomi negaranya.

Baca Selengkapnya

Israel Berencana Usir Warga Palestina dari Rafah ke Pantai Gaza

5 hari lalu

Israel Berencana Usir Warga Palestina dari Rafah ke Pantai Gaza

Israel berencana mengusir warga Palestina keluar dari Kota Rafah di selatan Gaza ke sebidang tanah kecil di sepanjang pantai Gaza

Baca Selengkapnya