Korban Tewas Serangan al Shahaab di Hotel Somalia Jadi 16 Orang

Reporter

Tempo.co

Editor

Budi Riza

Selasa, 18 Agustus 2020 16:14 WIB

Kelompok teroris al Shahaab menyerang Elite Hotel yang terletak di tepi pantai di Mogadishu, Somalia. Reuters

TEMPO.CO, Mogadishu – Jumlah korban serangan teroris di Elit Hotel di Mogadishu, Somalia, pada Ahad pekan lalu bertambah menjadi 16 orang dari sebelumnya sepuluh orang.

Serangan itu dilakukan oleh kelompok al Shabaab dan juga menyasar sebuah markas militer di lokasi berbeda. Korban meninggal termasuk 11 orang warga, tentara dan pejabat serta lima orang penyerang.

“Satu orang pasukan keamanan tewas dan 18 orang terluka,” kata Ismail Mukhtar Omar, juru bicara pemerintah Somalia, seperti dilansir Reuters pada Senin, 17 Agustus 2020.

Militan menyerang hotel berbintang Elite Hotel di Pantai Lido dengan sebelumnya mendetonasi sebuah bom mobil.

Sebelumnya, CNN melaporkan pasukan Somalia menewaskan empat teroris dari kelompok Al-Shabaab, yang menyerang Elite Hotel di Mogadishu pada Ahad, 16 Agustus 2020.

Advertising
Advertising

“Pasukan khusus Somalia mengakhiri pengepungan empat jam yang mengerikan di Elite Hotel di Mogadishu setelah menewaskan penyerang terakhir,” kata Ismail Mukhtar, juru bicara pemerintah Somalia, seperti dilansir CNN pada Ahad, 16 Agustus 2020.

Korban tewas dalam serangan ini termasuk seorang tentara Somalia dan dua orang pejabat dari kementerian Informasi dan kementerian Pertahanan. Belasan orang lainnya terluka.

Berita terkait

Anak Pemimpin Sudan Tewas dalam Kecelakaan di Turki

2 hari lalu

Anak Pemimpin Sudan Tewas dalam Kecelakaan di Turki

Anak panglima militer dan pemimpin de facto Sudan meninggal di rumah sakit setelah kecelakaan lalu lintas di Turki.

Baca Selengkapnya

Tentara Somalia Diduga Menyelewengkan Bantuan Makanan

8 hari lalu

Tentara Somalia Diduga Menyelewengkan Bantuan Makanan

Sejumlah tentara Somali ditahan karena diduga melakukan korupsi dengan menyelewengkan donasi makanan

Baca Selengkapnya

Tuduhan Israel terhadap UNRWA Tidak Terbukti

13 hari lalu

Tuduhan Israel terhadap UNRWA Tidak Terbukti

Israel meningkatkan tuduhannya pada Maret, dengan mengatakan lebih dari 450 staf UNRWA adalah anggota militer dalam kelompok teroris Gaza.

Baca Selengkapnya

Densus 88 Tangkap 8 Teroris Anggota JI, Polisi Sebut Semua Pengurus Organisasi

15 hari lalu

Densus 88 Tangkap 8 Teroris Anggota JI, Polisi Sebut Semua Pengurus Organisasi

Karopenmas Divisi Humas Polri Brigjen Trunoyudo Wisnu Andiko menyebut delapan tersangka teroris itu berinisial G, BS, SK, A, MWDS, DK, H, dan RF.

Baca Selengkapnya

BNPT Ikut Amankan WWF ke-10 di Bali

16 hari lalu

BNPT Ikut Amankan WWF ke-10 di Bali

BNPT akan turut serta mengamankan pelaksanaan Acara Word Water Forum (WWF) ke-10 yang diselenggarakan di Bali, 18-25 Mei 2024 mendatang.

Baca Selengkapnya

Inggris Tolak Permintaan Israel untuk Tetapkan Garda Revolusi Iran sebagai Teroris

16 hari lalu

Inggris Tolak Permintaan Israel untuk Tetapkan Garda Revolusi Iran sebagai Teroris

Menolak menetapkan Garda Revolusi Iran sebagai teroris, David Cameron berpendapat lebih baik jika London dapat terus berkomunikasi dengan Teheran.

Baca Selengkapnya

Densus 88 Tangkap 8 Teroris Diduga Anggota JI sedang Latihan Fisik dan Militer di Poso Sulteng

16 hari lalu

Densus 88 Tangkap 8 Teroris Diduga Anggota JI sedang Latihan Fisik dan Militer di Poso Sulteng

Delapan terduga teroris yang sedang latihan fisik dan militer di Poso Sulteng itu disebut punya posisi strategis di Jamaah Islamiyah.

Baca Selengkapnya

Densus 88 Tangkap Tujuh Orang Terduga Teroris Anggota Jamaah Islamiyah di Sulawesi Tengah

17 hari lalu

Densus 88 Tangkap Tujuh Orang Terduga Teroris Anggota Jamaah Islamiyah di Sulawesi Tengah

Tim Densus 88 Antiteror Polri menangkap tujuh orang diduga terafiliasi sebagai anggota kelompok teroris Jamaah Islamiyah

Baca Selengkapnya

Timur Tengah Memanas, Polri Diminta Waspadai Kebangkitan Sel Terorisme di Indonesia

20 hari lalu

Timur Tengah Memanas, Polri Diminta Waspadai Kebangkitan Sel Terorisme di Indonesia

Institute for Security and Strategic Studies (ISESS) meminta Polri mewaspadai aktifnya sel terorisme di Indonesia saat konflik Timur Tengah memanas

Baca Selengkapnya

Hijrah Mantan Teroris

27 hari lalu

Hijrah Mantan Teroris

Cap teroris membuat mantan terpidana kasus terorisme kesulitan berbaur di masyarakat. apa yang dilakukan?

Baca Selengkapnya